Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Tumbangkan Tim-tim Raksasa, Swedia Merasa Belum Puas

ST PETERSBURG, KOMPAS.com - Pelatih timnas Swedia, Janne Andersson, mengungkapkan bahwa timnya belum puas dengan pencapaiannya hingga saat ini.

Bahkan Andersson tak ragu untuk menargetkan prestasi lebih tinggi pada Piala Dunia 2018.

"Kami tidak puas dengan hal ini (lolos perempat final). Kami ingin memenangi pertandingan berikutnya juga. Apa yang tim lain pikirkan terhadap kami sungguh tidak menarik," kata Andersson dilansir BolaSport.com dari ESPN.

"Jika Anda mulai menurunkan standar dan level ambisi, tak akan menghasilkan kepuasan. Kami tahu Swedia tim yang bagus dan tahu bagaimana bisa melaju sejauh ini," ujarnya.

Swedia meraih tiket ke babak perempat final Piala Dunia 2018 setelah mengalahkan Swiss 1-0 pada Selasa (3/7/2018) di Saint Petersburg.

Dalam perjalanan hingga babak delapan besar, Swedia sudah menumbangkan tim-tim favorit pada Piala Dunia kali ini.

Mereka mengawalinya dari babak play-off Kualifikasi Piala Dunia 2018 zona Eropa ketika menyingkirkan Belanda pada fase Grup A.

Lalu, pada babak play-off, Swedia menumbangkan tim favorit, Italia, dengan agregat 1-0.

Performa impresif Swedia berlanjut pada putaran final di Rusia. Tim asal Skandinavia itu berhasil menjadi pemuncak klasemen Grup F yang berisikan Jerman, Meksiko dan Korea Selatan. (Beri Bagja)

https://bola.kompas.com/read/2018/07/04/12200048/tumbangkan-tim-tim-raksasa-swedia-merasa-belum-puas

Terkini Lainnya

Jadwal Thailand Open 2024, Dua Wakil Indonesia Berburu Tiket Final

Jadwal Thailand Open 2024, Dua Wakil Indonesia Berburu Tiket Final

Badminton
Man City Vs West Ham: Guardiola Minta Man City Bermain Seperti Lawan Tottenham

Man City Vs West Ham: Guardiola Minta Man City Bermain Seperti Lawan Tottenham

Liga Inggris
Juventus Pecat Allegri, Angkat Paolo Montero Si 'Bodyguard' Zidane

Juventus Pecat Allegri, Angkat Paolo Montero Si "Bodyguard" Zidane

Liga Italia
Jadwal Siaran Langsung Persib Vs Bali United di Championship Series Liga 1

Jadwal Siaran Langsung Persib Vs Bali United di Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Al Nassr Vs Al Hilal: Ronaldo Assist, Mane Picu Penalti, Laga Seri

Al Nassr Vs Al Hilal: Ronaldo Assist, Mane Picu Penalti, Laga Seri

Internasional
Juventus Pecat Massimiliano Allegri, Dua Hari Usai Juara Coppa Italia

Juventus Pecat Massimiliano Allegri, Dua Hari Usai Juara Coppa Italia

Liga Italia
Hoffenheim Vs Bayern Muenchen, Laga Terakhir Tuchel dengan Die Roten

Hoffenheim Vs Bayern Muenchen, Laga Terakhir Tuchel dengan Die Roten

Bundesliga
Persib Vs Bali United, Wasit VAR Diharapkan Fair

Persib Vs Bali United, Wasit VAR Diharapkan Fair

Liga Indonesia
PSSI Ungkap Tanzania Lebih Responsif untuk Laga Uji Coba Timnas Indonesia

PSSI Ungkap Tanzania Lebih Responsif untuk Laga Uji Coba Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Thom Haye Hengkang, Urung Dilatih Robin van Persie di Heerenveen

Thom Haye Hengkang, Urung Dilatih Robin van Persie di Heerenveen

Liga Lain
Imbas Kritik Keuangan Barcelona, Xavi Hernandez Terancam Dipecat

Imbas Kritik Keuangan Barcelona, Xavi Hernandez Terancam Dipecat

Liga Spanyol
Semifinal Persib Vs Bali United, Momen Nick Kuipers Ajak Boxing Mohammed Rashid jelang Pertandingan

Semifinal Persib Vs Bali United, Momen Nick Kuipers Ajak Boxing Mohammed Rashid jelang Pertandingan

Liga Indonesia
Venezia Lepas Jay Idzes ke Timnas Indonesia, Meski Berjuang Lebih Dulu

Venezia Lepas Jay Idzes ke Timnas Indonesia, Meski Berjuang Lebih Dulu

Timnas Indonesia
Jadwal Semifinal Championship Series Liga 1, Persib Vs Bali United, Nick Kuipers Intip Peluang Menang

Jadwal Semifinal Championship Series Liga 1, Persib Vs Bali United, Nick Kuipers Intip Peluang Menang

Liga Indonesia
Hasil Thailand Open 2024: Gregoria Gugur, 2 Wakil Indonesia ke Semifinal

Hasil Thailand Open 2024: Gregoria Gugur, 2 Wakil Indonesia ke Semifinal

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke