Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Pujian Fernando Hierro untuk Andres Iniesta

KOMPAS.com - Timnas Spanyol menelan kekalahan dari Rusia dan harus mengubur mimpi untuk memenangi Piala Dunia 2018. Bermain di Stadion Luzhniki, Minggu (1/7/2018), Spanyol kalah 3-4 dari Rusia pada babak adu penalti, setelah bermain imbang 1-1 selama 90 menit ditambah 2x15 menit babak tambahan.

Tak hanya kekalahan dari Rusia yang menjadi kabar buruk untuk Spanyol. Spanyol juga harus ditinggal sang playmaker, Andres Iniesta, yang menyatakan pensiun dari pentas internasional.

Dalam konferensi pers yang dihadiri BolaSport.com, pelatih Spanyol, Fernando Hierro, sempat melontarkan pujian untuk Iniesta. Dia juga sempat memberi penjelasan soal pencadangan Iniesta.

"Saya memberikan nilai 10 dari 10. Andres Iniesta patut mendapatkan kredit dan ia tak berada di line up karena seorang pelatih perlu membuat keputusan tertentu dan ia seorang profesional luar biasa dan saya ingin menyatakan terima kasih lagi atas jasanya," ujar Hierro.

"Ketika masuk ke lapangan, ia bermain seperti menjalani cap pertamanya bagi timnas. Ia bermain dengan ambisi luar biasa dan senantiasa mendukung rekan-rekannya," tambah Hierro.

Hierro menjelaskan pencadangan Iniesta sudah dibicarakan sebelumnya, dan hanya mereka yang tahu apa isi pembicaraan itu.

"Saya mencadangkan Iniesta karena tahu apa yang diperlukan dalam laga ini," ujar Hierro.

"Ketika berbicara dengannya sebelum laga, saya memberitahu apa yang diperlukan. Hasil pembicaraan itu akan tetap bersama kami berdua."

"Jika melihat apa yang ia bawa ketika akhirnya masuk, ia merupakan seorang panutan bagi yang lain."

Iniesta baru masuk pada menit ke-67 menggantikan David Silva. Eks pemain Barcelona itu menjadi salah satu algojo Spanyol yang sukses menceploskan bola ke gawang Rusia.

https://bola.kompas.com/read/2018/07/02/08075958/pujian-fernando-hierro-untuk-andres-iniesta

Terkini Lainnya

Exco Diduga Jadi Pemilik Tiga Klub Liga 3, PSSI Diminta Tegas

Exco Diduga Jadi Pemilik Tiga Klub Liga 3, PSSI Diminta Tegas

Liga Indonesia
Klarifikasi Ciro Alves soal Selebrasi di Depan 'Bench' Bali United

Klarifikasi Ciro Alves soal Selebrasi di Depan "Bench" Bali United

Liga Indonesia
Ancelotti Isyaratkan Kroos dan Modric Akan Bertahan di Real Madrid

Ancelotti Isyaratkan Kroos dan Modric Akan Bertahan di Real Madrid

Liga Spanyol
Leverkusen Catat Sejarah, Alonso Bidik Treble dan Rekor Tanpa Kalah

Leverkusen Catat Sejarah, Alonso Bidik Treble dan Rekor Tanpa Kalah

Bundesliga
Bali United Akui Persib Main Lebih Bagus, Atmosfer Stadion Jadi Pembeda

Bali United Akui Persib Main Lebih Bagus, Atmosfer Stadion Jadi Pembeda

Liga Indonesia
Hasil Inter Miami Vs DC United 1-0: Messi Buntu, Assist Busquets Jadi Penentu

Hasil Inter Miami Vs DC United 1-0: Messi Buntu, Assist Busquets Jadi Penentu

Liga Lain
Hasil Tinju Dunia: Oleksandr Usyk Kalahkan Tyson Fury, Jadi Juara Sejati Kelas Berat

Hasil Tinju Dunia: Oleksandr Usyk Kalahkan Tyson Fury, Jadi Juara Sejati Kelas Berat

Sports
De Zerbi Tinggalkan Brighton Akhir Musim, Masuk Radar Milan dan Bayern

De Zerbi Tinggalkan Brighton Akhir Musim, Masuk Radar Milan dan Bayern

Liga Inggris
Leverkusen Juara Bundesliga Tanpa Kalah, Alonso Panjat Pagar, Hadiah Cincin Emas

Leverkusen Juara Bundesliga Tanpa Kalah, Alonso Panjat Pagar, Hadiah Cincin Emas

Bundesliga
Ungkapan Hati Bojan Hodak Bawa Persib ke Final, Putus Kutukan Bali United

Ungkapan Hati Bojan Hodak Bawa Persib ke Final, Putus Kutukan Bali United

Liga Indonesia
BERITA FOTO: Persib ke Final, Atmosfer Luar Biasa Si Jalak Harupat

BERITA FOTO: Persib ke Final, Atmosfer Luar Biasa Si Jalak Harupat

Liga Indonesia
Jadwal Final Thailand Open 2024: Ana/Tiwi Harapan Juara Indonesia

Jadwal Final Thailand Open 2024: Ana/Tiwi Harapan Juara Indonesia

Badminton
Thailand Open 2024, Rasa Syukur Febriana/Amalia Tembus Final Super 500 Pertama

Thailand Open 2024, Rasa Syukur Febriana/Amalia Tembus Final Super 500 Pertama

Badminton
Jadwal Liga Inggris dan Link Live Streaming Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Jadwal Liga Inggris dan Link Live Streaming Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Liga Inggris
Atalanta Lolos ke Liga Champions, De Ketelaere Minta Maaf ke AC Milan

Atalanta Lolos ke Liga Champions, De Ketelaere Minta Maaf ke AC Milan

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke