Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Persib Vs PSM, Robert Rene Alberts Waspadai Duet Ezechiel-Bauman

Duet tersebut telah menyumbangkan 11 gol bagi Persib dari 12 total gol yang disarangkan Persib hingga pekan ke-10 Liga 1 2018.

Kehadiran dua bomber itu turut jadi atensi pelatih PSM Makassar, Robert Rene Alberts, jelang pertemuan kedua tim, Rabu (23/5/2018) besok malam.

"Persib bisa memenangi poin dan mendapatkan poin karena dua orang (Eze-Bauman) sering mencetak gol. Sangat penting untuk kami untuk selalu memperhatikan pemain ini," ucap Robert saat ditemui di Graha Persib, Jalan Sulanjana, Selasa (22/5/2018).

Robert menilai, secara produktivitas, timnya tak kalah dari Persib. Bedanya, sumber gol Persib hanya terpusat di dua striker utamanya. Sementara itu, sumbangan gol PSM hampir merata di tiap lini.

"Kami bisa melihat dua elemen yang berbeda, dengan Persib ada spesifik beberapa orang yang dapat mencetak gol dan PSM semuanya bisa mencetak gol," tuturnya.

Robert pun mengakui, saat ini tak ada bomber PSM yang bersaing di daftar pencetak gol terbanyak, apalagi striker anyar PSM, Bruce Djite, masih berupaya mengembalikan performa usai sembuh dari cedera.

Namun, ia tak khawatir lantaran masih memilik sejumlah pemain lokal yang punya naluri mencetak gol yang tinggi.

"Namun, kalau kalian melihat PSM, kami tidak bisa lihat top scorer dalam tim itu. Salah satu alasannya kami sudah bermain tanpa pemain Austaralia kami (Bruce) delapan pertandingan," kata dia.

"Namun, kami punya pencetak gol yang bagus (Ferdinand Sinaga). Saya tahu dia sedang berapi-api menghadapi mantan klubnya besok," ucapnya. 

https://bola.kompas.com/read/2018/05/22/17050028/persib-vs-psm-robert-rene-alberts-waspadai-duet-ezechiel-bauman

Terkini Lainnya

Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Timnas Indonesia
Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Badminton
Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Timnas Indonesia
Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Liga Indonesia
Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Badminton
Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Liga Indonesia
Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Timnas Indonesia
Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Timnas Indonesia
VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

Liga Indonesia
Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Liga Indonesia
Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Timnas Indonesia
Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Timnas Indonesia
Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Liga Indonesia
4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

Liga Indonesia
Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke