Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Lacazette Ingin "Selamatkan" Wenger dengan Juarai Liga Europa

Arsenal hampir dapat dipastikan tidak bisa lolos ke Liga Champions musim depan lewat jalur Liga Inggris dua musim beruntun.

Ya, pada lima pekan tersisa, tim berjulukan The Gunners itu masih menempati posisi keenam klasemen dengan raihan 54 poin atau berjarak sejauh 13 poin dari Liverpool dan Tottenham Hotspur yang menempati urutan ketiga dan keempat.

Namun, dengan menjuarai Liga Europa, Arsenal dapat kembali beraksi di Liga Champions musim 2018-2019.

Ia pun menilai dengan menjadi kampiun di kompetisi kasta kedua Eropa dapat mengamankan masa depan Wenger.

"Memenangi Liga Europa bisa jadi cara untuk mempertahankan pelatih karena ia sudah melakukan banyak hal baik untuk klub," kata Lacazette seperti dilansir BolaSport.com dari FourFourTwo.

"Kami ingin memenangi gelar demi menyelamatkan musim kami karena di Premier League, Arsenal tidak tampil bagus," ucapnya.

Arsenal lolos ke semifinal dengan kemenangan agregat akhir 6-3 atas CSKA Moskwa.

Namun, The Gunners akan menghadapi lawan sulit yang berstatus juara Liga Europa 2010 dan 2012, Atletico Madrid, di semifinal. (Wisnu Nova) 

https://bola.kompas.com/read/2018/04/14/09053668/lacazette-ingin-selamatkan-wenger-dengan-juarai-liga-europa

Terkini Lainnya

Hasil Liga Inggris: Tottenham Menang, Newcastle Imbang, Burnley Degradasi

Hasil Liga Inggris: Tottenham Menang, Newcastle Imbang, Burnley Degradasi

Liga Inggris
Prawira Bandung Kalahkan Tangerang Hawks, Singleton: Bukan Laga Indah

Prawira Bandung Kalahkan Tangerang Hawks, Singleton: Bukan Laga Indah

Sports
Opini Budi Sudarsono Soal Stok Striker yang Minim di Timnas Indonesia

Opini Budi Sudarsono Soal Stok Striker yang Minim di Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Bali United vs Persib, Teco Keluhkan Perubahan Venue Laga

Bali United vs Persib, Teco Keluhkan Perubahan Venue Laga

Liga Indonesia
Pengamat: Cetak Biru 2045 PSSI Harus Dijaga, Ambil Contoh dari Jepang

Pengamat: Cetak Biru 2045 PSSI Harus Dijaga, Ambil Contoh dari Jepang

Timnas Indonesia
Hasil Fulham Vs Man City: Gvardiol Dwigol, City Pesta ke Puncak

Hasil Fulham Vs Man City: Gvardiol Dwigol, City Pesta ke Puncak

Liga Inggris
Respons Kasus Rasialisme, PSSI Siap Bermitra dengan Meta dan Tiktok

Respons Kasus Rasialisme, PSSI Siap Bermitra dengan Meta dan Tiktok

Liga Indonesia
Como Promosi ke Serie A, Sukacita Henry, Simbol Bernama Gabrielloni

Como Promosi ke Serie A, Sukacita Henry, Simbol Bernama Gabrielloni

Liga Italia
Witan Ungkap Kondisi Usai Kepala Cedera di Laga Indonesia Vs Guinea

Witan Ungkap Kondisi Usai Kepala Cedera di Laga Indonesia Vs Guinea

Timnas Indonesia
AC Milan Vs Cagliari: Conceicao Akan Terlihat di San Siro

AC Milan Vs Cagliari: Conceicao Akan Terlihat di San Siro

Liga Italia
Como Promosi ke Serie A, Andil Bos Terkaya Indonesia, Dua Juara Dunia

Como Promosi ke Serie A, Andil Bos Terkaya Indonesia, Dua Juara Dunia

Liga Italia
Persib Bidik Juara Liga 1, Berharap Tren Angka 4 dan Tuah Runner-up

Persib Bidik Juara Liga 1, Berharap Tren Angka 4 dan Tuah Runner-up

Liga Indonesia
Man United Vs Arsenal: Hanya Ada Juara di Otak Arteta

Man United Vs Arsenal: Hanya Ada Juara di Otak Arteta

Liga Inggris
Chievo Lahir Kembali, Kisah Cinta dari Sang Legenda Sergio Pellissier

Chievo Lahir Kembali, Kisah Cinta dari Sang Legenda Sergio Pellissier

Liga Italia
Faisal Halim Jalani Operasi Ketiga, Kondisi Membaik, Bisa Jalan Sendiri

Faisal Halim Jalani Operasi Ketiga, Kondisi Membaik, Bisa Jalan Sendiri

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke