Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

5 Drama Laga Madrid Vs Juventus, Gol Cepat hingga Kartu Merah Buffon

MADRID, KOMPAS.com — Sejumlah drama terjadi pada pertandingan Real Madrid versus Juventus di Stadion Santiago Bernabeu, Rabu (11/4/2018) atau Kamis dini hari WIB. Paling dramatis adalah kartu merah Gianluigi Buffon dan penalti Cristiano Ronaldo pada pengujung laga. 

Laga ini dimenangi Real Madrid dengan skor 3-1 sehingga berhak lolos ke semifinal dengan agregat 4-3. Namun, Madrid nyaris memainkan perpanjangan waktu lantaran Juventus bisa mengatasi defisit tiga gol melalui gol Gol Mario Mandzukic (2, 37') dan Blaise Matuidi (61'). 

Akan tetapi, gol penalti Cristiano Ronaldo pada pengujung laga menamatkan langkah Juventus. Real Madrid untuk kali ke-8 beruntun melangkah ke semifinal Liga Champions. 

Berikut adalah sejumlah drama yang terjadi pada Real Madrid Vs Juventus: 

1. Gol cepat Mario Mandzukic

Pada laga ini, Mario Mandzukic berhasil mencetak gol kilat, yaitu hanya 76 detik setelah laga dimulai. Gol cepat Mandzukic ini memantik motivasi para pemain Juventus untuk bisa mengatasi defisit skor agregat. Mandzukic pula yang membuat gol kedua timnya. 

2. Skor agregat sama kuat

Setelah unggul 2-0 pada babak pertama, Juventus berhasil menyamakan kedudukan melalui gol Blaise Matuidi pada menit ke-61 sehinga skor agregat menjadi sama kuat. Ini merupakan gol ke-7 dia pada Liga Champions sejak November 2016.  

3. Pelanggaran Medhi Benatia

Pada menit ke-90+3, Benatia melanggar Lucas Vasquez di kotak penalti. Dia tampak mendorong Vasquez dan kakinya terangkat terlalu tinggi saat memperebutkan bola umpan sundulan  Cristiano Ronaldo. Wasit Michael Oliver pun menunjuk titik putih dan para pemain Juventus, terutama Gianluigi Buffon protes.  

Buffon melakukan protes terhadap Michael Oliver. Dianggap terlalu berlebihan, kapten Juventus itu lantas mendapat kartu merah pada menit ke-90'+4. Inilah kartu merah pertama Buffon pada ajang Liga Champions.

Selain oleh Buffon, protes juga dilakukan oleh Pelatih Juventus Massimiliano Allegri di tepi lapangan. Dia lantas memasukkan Wojciech Szczesny menggantikan Gonzalo Higuain untuk menghadapi eksekusi penalti. 

5. Penalti Cristiano Ronaldo

Protes para pemain Juventus membuat laga tertunda. Ronaldo baru mengeksekusi penalti pada menit ke-90'+8 atau 5 menit setelah pelanggaran. Lantaran membuka baju untuk melakukan selebrasi, dia pun diganjar kartu kuning. 

Peluit panjang berbunyi pada menit ke-90'+10. Real Madrid pun lolos ke semifinal Liga Champions. 

https://bola.kompas.com/read/2018/04/12/04490378/5-drama-laga-madrid-vs-juventus-gol-cepat-hingga-kartu-merah-buffon

Terkini Lainnya

Indonesia Vs Uzbekistan: Keyakinan Pasukan STY Akan Tetap Menyerang

Indonesia Vs Uzbekistan: Keyakinan Pasukan STY Akan Tetap Menyerang

Timnas Indonesia
Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Salip Man City, Sheffield United Degradasi

Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Salip Man City, Sheffield United Degradasi

Liga Inggris
Hasil Aston Villa Vs Chelsea 2-2: Gol Dianulir, The Blues Bawa Pulang 1 Poin

Hasil Aston Villa Vs Chelsea 2-2: Gol Dianulir, The Blues Bawa Pulang 1 Poin

Liga Inggris
Leverkusen 46 Laga Tanpa Kalah, Xabi Alonso Benar-benar Fenomenal

Leverkusen 46 Laga Tanpa Kalah, Xabi Alonso Benar-benar Fenomenal

Bundesliga
Juventus Vs AC Milan, Tidak Ada Pemenang

Juventus Vs AC Milan, Tidak Ada Pemenang

Liga Italia
Hasil Lengkap Tim Indonesia di Piala Thomas & Uber 2024

Hasil Lengkap Tim Indonesia di Piala Thomas & Uber 2024

Badminton
Hasil Man United Vs Burnley: Gol Penalti Buyarkan Kemenangan MU

Hasil Man United Vs Burnley: Gol Penalti Buyarkan Kemenangan MU

Liga Inggris
Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Motogp
Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Liga Inggris
Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

Badminton
Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke