Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Persiapan PS Tira Menghadapi Madura United

BANTUL, KOMPAS.com - PS Tira akan menjamu Madura United pada pertandingan pekan kedua Liga 1 2018, Senin (2/4/2018) di Stadion Sultan Agung, Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta.

Asisten pelatih PS Tira, Miftahudin, mengatakan bahwa timnya sedang melakukan persiapan untuk menghadapi Madura United, seperti yang dilansir Bolasport.com dari laman Liga Indonesia.

Pihaknya terus melakukan latihan taktik, fisik, mental dan terus mempelajari kekuatan dan kelemahan dari Madura United.

"Seusai melawan Persib lalu, kami sudah mulai mempersiapkan diri untuk menjamu Madura United. Kami sudah mulai mempelajari kekuatan Madura United," kata Miftahudin.

Mengingat dipertandingan perdana Madura United mampu mendulang poin penuh saat menjamu Barito Putra, Senin (26/3/2018) dengan skor 3-1, maka PS Tira tidak akan menganggap remeh.

Pihak manajemen PS Tira menegaskan, jika pemainnya akan bermain dengan motivasi yang tinggi, seperti seorang tentara yang sedang berperang.

Kemenangan dengan Madura United wajib mereka dapatkan, guna memantapkan posisinya untuk bisa berada di papan atas Liga 1. (Deodatus Kresna Murti Bayu Aji)

https://bola.kompas.com/read/2018/03/31/05091858/persiapan-ps-tira-menghadapi-madura-united

Terkini Lainnya

Ronaldo Bangga Dipanggil Timnas Portugal untuk Euro 2024

Ronaldo Bangga Dipanggil Timnas Portugal untuk Euro 2024

Internasional
Atletico Madrid ke Jakarta, Sesi Latihan dari Pelatih Akademi Rojiblancos

Atletico Madrid ke Jakarta, Sesi Latihan dari Pelatih Akademi Rojiblancos

Liga Spanyol
Syarat-syarat Calon Pengganti Mauricio Pochettino di Chelsea

Syarat-syarat Calon Pengganti Mauricio Pochettino di Chelsea

Liga Inggris
Persib Bandung Vs Madura United, Alasan Disebut Final Ideal Liga 1

Persib Bandung Vs Madura United, Alasan Disebut Final Ideal Liga 1

Liga Indonesia
Motivasi Pemain Asing Terlama Persib yang Begitu Dekat dengan Juara

Motivasi Pemain Asing Terlama Persib yang Begitu Dekat dengan Juara

Liga Indonesia
Jadwal Malaysia Masters 2024: 11 Wakil Indonesia Beraksi, Tersaji Duel Merah Putih

Jadwal Malaysia Masters 2024: 11 Wakil Indonesia Beraksi, Tersaji Duel Merah Putih

Badminton
Mauricio Pochettino Tinggalkan Chelsea Setelah Hanya Satu Musim

Mauricio Pochettino Tinggalkan Chelsea Setelah Hanya Satu Musim

Liga Inggris
Ronaldo Perkuat Portugal di Piala Eropa 2024, Kans Pecahkan Rekor

Ronaldo Perkuat Portugal di Piala Eropa 2024, Kans Pecahkan Rekor

Internasional
Sanksi FIFA Tuntas, PSS Sleman Persiapkan Liga 1 Musim Depan

Sanksi FIFA Tuntas, PSS Sleman Persiapkan Liga 1 Musim Depan

Liga Indonesia
Sorotan untuk Wasit Laga Timnas Indonesia di Piala AFF 2024

Sorotan untuk Wasit Laga Timnas Indonesia di Piala AFF 2024

Timnas Indonesia
Respons Shin Tae-yong soal Hasil Drawing Piala AFF 2024 Vs Vietnam

Respons Shin Tae-yong soal Hasil Drawing Piala AFF 2024 Vs Vietnam

Timnas Indonesia
Alasan Henderson dan Rashford Tak Masuk Skuad Inggris untuk Euro 2024

Alasan Henderson dan Rashford Tak Masuk Skuad Inggris untuk Euro 2024

Internasional
Akses Istimewa Passport Planet Persib Saat Nonton Laga Maung Bandung

Akses Istimewa Passport Planet Persib Saat Nonton Laga Maung Bandung

Liga Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia pada Piala AFF 2024

Jadwal Timnas Indonesia pada Piala AFF 2024

Timnas Indonesia
Fakta Bojan Hodak Empat Kali Final Beruntun, Peluang Juara di Persib

Fakta Bojan Hodak Empat Kali Final Beruntun, Peluang Juara di Persib

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke