Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Man United Vs Liverpool, Kenangan Manis Juan Mata Saat Lawan The Reds

Man United akan bermain sebagai tuan rumah saat menjamu Liverpool pada laga pekan ke-30 Liga Inggris di Old Trafford, Sabtu (10/3/2018) malam WIB.

Menurut Mata, persaingan antara Man United dan Liverpool lebih besar dari rivalitas lain di Liga Premier.

Ia merasa beruntung setidaknya memiliki momen hebat yang selalu lekat dalam ingatannya.

Kenangan Mata terjadi pada Maret 2015 saat Setan Merah menuai kemenangan 2-1 atas Liverpool di Stadion Anfield.

Gelandang serang berusia 29 tahun ini bukan hanya mencetak dua gol kemenangan timnya.

Akan tetapi, salah satu golnya dicetak dengan cara yang mengesankan, yakni tendangan gunting.

"Jika Anda bertanya kepada fans, apa momen terbaik saya di Man United, mungkin pertandingan tersebut dan secara spesifik gol tersebut," kata Mata seperti dilansir BolaSport.com dari situs resmi Man United.

"Sungguh, itu adalah hari yang fantastis buat saya. Bermain di Anfield, mencetak dua gol dan salah satunya menjadi penentu kemenangan," ucapnya.

Laga Man United melawan Liverpool kali ini juga diyakini sebagai penentu perebutan posisi kedua klasemen Liga Inggris musim ini.

Di sembilan laga tersisa musim 2017-2018, tim berjulukan The Red Devils masih bercokol di urutan kedua dengan 62 poin.

Namun, skuad asuhan Klopp hanya terpaut dua poin di bawah Man United. (Wisnu Nova Wistowo)

https://bola.kompas.com/read/2018/03/10/14000058/man-united-vs-liverpool-kenangan-manis-juan-mata-saat-lawan-the-reds

Terkini Lainnya

Hasil Lengkap Malaysia Masters 2024: Vito ke Babak Utama, Sabar/Reza Tersingkir

Hasil Lengkap Malaysia Masters 2024: Vito ke Babak Utama, Sabar/Reza Tersingkir

Badminton
Kata David Beckham Usai Klopp Pergi dari Liverpool: Luar Biasa...

Kata David Beckham Usai Klopp Pergi dari Liverpool: Luar Biasa...

Liga Inggris
Daftar 34 Pemain Timnas Putri Indonesia untuk Lawan Singapura

Daftar 34 Pemain Timnas Putri Indonesia untuk Lawan Singapura

Timnas Indonesia
Piala AFF 2024, Pelatih Vietnam Sebut Indonesia Kuat, Yakin Menang dan Juara

Piala AFF 2024, Pelatih Vietnam Sebut Indonesia Kuat, Yakin Menang dan Juara

Timnas Indonesia
Respons Media Vietnam Usai Segrup dengan Indonesia di Piala AFF 2024

Respons Media Vietnam Usai Segrup dengan Indonesia di Piala AFF 2024

Timnas Indonesia
Saat Shin Tae-yong Pilih Tak Hadir di Drawing Piala AFF 2024

Saat Shin Tae-yong Pilih Tak Hadir di Drawing Piala AFF 2024

Timnas Indonesia
Hasil Drawing ASEAN Cup 2024, Timnas Indonesia Segrup dengan Vietnam

Hasil Drawing ASEAN Cup 2024, Timnas Indonesia Segrup dengan Vietnam

Timnas Indonesia
Calvin Verdonk dan Jens Raven Diperkirakan Bisa Bermain di Kualifikasi Piala Dunia

Calvin Verdonk dan Jens Raven Diperkirakan Bisa Bermain di Kualifikasi Piala Dunia

Timnas Indonesia
Brighton Dekati Kieran McKenna untuk Gantikan De Zerbi

Brighton Dekati Kieran McKenna untuk Gantikan De Zerbi

Liga Inggris
Mohamed Salah Beri Sinyal Bertahan di Liverpool, Masih Haus Trofi

Mohamed Salah Beri Sinyal Bertahan di Liverpool, Masih Haus Trofi

Liga Inggris
Kunci Sukses Penerapan VAR di Indonesia Ternyata karena Komunikasi Intens dengan FIFA

Kunci Sukses Penerapan VAR di Indonesia Ternyata karena Komunikasi Intens dengan FIFA

Liga Indonesia
Como 1907, Sentuhan Indonesia dalam Wajah Internasional Serie A

Como 1907, Sentuhan Indonesia dalam Wajah Internasional Serie A

Liga Italia
Link Live Streaming Drawing Piala AFF 2024, Mulai 14.00 WIB

Link Live Streaming Drawing Piala AFF 2024, Mulai 14.00 WIB

Timnas Indonesia
Arne Slot Belajar dari Guardiola, Bisa Hibur Liverpool seperti Klopp

Arne Slot Belajar dari Guardiola, Bisa Hibur Liverpool seperti Klopp

Liga Inggris
Juventus Tahan Bologna, Makna Pelukan Montero dan Thiago Motta

Juventus Tahan Bologna, Makna Pelukan Montero dan Thiago Motta

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke