Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Matsunaga Bakal Lengkapi Legiun Asing Persela?

Sejauh ini, tim berjulukan Laskar Joko Tingkir memang masih menyisakan satu slot untuk pemain asing dari Asia. Tiga tempat pemain asing non-Asia sudah diperuntukkan bagi Diego Assis Figueiredo, Wallace Costa Alves dan mantan striker Paris Saint-Germain Loris Arnaud.

“Siapa yang tidak tahu kualitas Matsunaga? Dia sudah lama main di Indonesia, beberapa tim juga sudah pernah diperkuatnya, jadi sudah pasti tahu kualitasnya bagaimana,” ujar sekretaris tim Persela Muji Santoso, Selasa (6/3/2018).

Pada saat ini Matsunaga tidak terikat kontrak dengan klub mana pun setelah berpisah dengan Persib. Selain tim Maung Bandung, pemain kelahiran 7 Januari 1989 ini juga sempat memperkuat Persiba Balikpapan dan Gresik United.

Dengan semakin mepetnya waktu, meski kick off kompetisi Liga 1 musim ini belum dipastikan oleh PT Liga Indonesia Baru (LIB), kesempatan Persela untuk dapat berburu pemain asing dari Asia juga semakin menipis.

“Secepatnya akan saya rekomendasikan kepada manajemen, sebab waktu juga semakin sedikit,” tutur pelatih Persela, Aji Santoso.

Apabila Matsunaga diresmikan menjadi pemain anyar Persela maka pemain berkebangsaan Jepang ini bakal memperkaya komposisi lini serang bersama Diego Assis, guna menopang kinerja Loris Arnaud di depan.

https://bola.kompas.com/read/2018/03/07/08075558/matsunaga-bakal-lengkapi-legiun-asing-persela

Terkini Lainnya

Indonesia Vs Guinea: Garuda Muda Terus Bersiap di Tengah Kelelahan

Indonesia Vs Guinea: Garuda Muda Terus Bersiap di Tengah Kelelahan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Fokus STY Hadapi Tantangan Suhu, Psikologis, dan Lapangan

Indonesia Vs Guinea, Fokus STY Hadapi Tantangan Suhu, Psikologis, dan Lapangan

Timnas Indonesia
PSG Vs Dortmund, Cara Hentikan Kecepatan Kylian Mbappe...

PSG Vs Dortmund, Cara Hentikan Kecepatan Kylian Mbappe...

Liga Champions
Piala Asia U17 Putri 2024,  Tekad Claudia Scheunemann Tampil Lebih Baik Lagi

Piala Asia U17 Putri 2024, Tekad Claudia Scheunemann Tampil Lebih Baik Lagi

Timnas Indonesia
Nasib Belum Jelas meski Arema FC Tetap di Liga 1, Widodo Beri Pesan Manajemen

Nasib Belum Jelas meski Arema FC Tetap di Liga 1, Widodo Beri Pesan Manajemen

Liga Indonesia
Pemain Malaysia Faisal Halim Terancam Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Pemain Malaysia Faisal Halim Terancam Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Internasional
Reaksi Satoru Mochizuki Usai Timnas U17 Putri Indonesia Kalah dari Filipina

Reaksi Satoru Mochizuki Usai Timnas U17 Putri Indonesia Kalah dari Filipina

Timnas Indonesia
Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Badminton
Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Liga Indonesia
Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Timnas Indonesia
Rasa Syukur dan Bangga Jonatan Christie bersama Tim Piala Thomas 2024

Rasa Syukur dan Bangga Jonatan Christie bersama Tim Piala Thomas 2024

Badminton
Prediksi Skor PSG Vs Dortmund di Leg Kedua Semifinal Liga Champions

Prediksi Skor PSG Vs Dortmund di Leg Kedua Semifinal Liga Champions

Liga Champions
Championship Series Liga 1 2023, Pesut Etam Koreksi Penampilan Jelang Melawan Madura United

Championship Series Liga 1 2023, Pesut Etam Koreksi Penampilan Jelang Melawan Madura United

Liga Indonesia
Saat Ten Hag Cemburu dengan Mourinho...

Saat Ten Hag Cemburu dengan Mourinho...

Liga Inggris
STY Ungkap Kendala Timnas U23 Jelang Laga Playoff Lawan Guinea

STY Ungkap Kendala Timnas U23 Jelang Laga Playoff Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke