Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Sriwijaya FC Belum Maksimal meski Juara PGK 2018

Menurut Ucok, gelar juara PGK merupakan hasil kerja keras dari persiapan dan latihan Sriwijaya FC dalam dua bulan terakhir. Dia melihat ada progres bagus dari klub besutan Rahmad Darmawan tersebut setelah Sriwijaya FC nyaris merombak total skuadnya, termasuk juga mendatangkan pelatih baru.

"Inilah hasil kerja keras kawan-kawan di lapangan semua dalam dua bulan terakhir. Meskipun tim ini nyaris dibangun dari nol, namun kami bisa membangun kekompakan dan juga mensinergikan tim dengan baik," ucap Ucok setelah Sriwijaya FC menang 3-2 atas Arema FC dalam laga final, Minggu (4/3/2018).

Meskipun begitu Ucok merasa belum puas. Dia melihat masih banyak tantangan yang harus dilalui oleh Makan Konate dkk, demi bisa terus memantapkan tim.

"Masih banyak tantangan dan persiapan yang harus kami lalui agar tim ini semakin bagus, baik itu laga uji coba atau turnamen lainnya, sebelum akhirnya kami terjun dengan kekuatan terbaik di Liga 1," lanjutnya.

Ucok mengatakan bahwa apa yang ditunjukkan Sriwijaya FC pada PGK 2018 ini bukan gambaran kekuatan sebenarnya. Menurutnya, Laskar Wong Kito memang belum 100 persen sempurna.

“Tim ini belum 100 persen ya, kami masih dalam langkah menuju ke sana. Target jelas, menjadi juara Liga 1 2018. Untuk itu butuh persiapan lebih intens agar bisa semakin kompak dalam permainan di atas lapangan,” tambahnya. (Suci Rahayu)

https://bola.kompas.com/read/2018/03/05/15320088/sriwijaya-fc-belum-maksimal-meski-juara-pgk-2018

Terkini Lainnya

Harga Tiket Madura United Vs Persib, Suporter Tamu Dilarang Hadir

Harga Tiket Madura United Vs Persib, Suporter Tamu Dilarang Hadir

Liga Indonesia
Singapore Open 2024: Gregoria Tampil Nyaman, Tenang, dan Diuntungkan

Singapore Open 2024: Gregoria Tampil Nyaman, Tenang, dan Diuntungkan

Badminton
Hasil Singapore Open 2024: Sempat Dikte Lawan, Leo/Daniel Kalah

Hasil Singapore Open 2024: Sempat Dikte Lawan, Leo/Daniel Kalah

Badminton
Jadwal dan Live Streaming Timnas Putri Indonesia Vs Singapura Malam Ini

Jadwal dan Live Streaming Timnas Putri Indonesia Vs Singapura Malam Ini

Timnas Indonesia
Hasil Singapore Open 2024: Gregoria Mariska Melaju ke 16 Besar

Hasil Singapore Open 2024: Gregoria Mariska Melaju ke 16 Besar

Badminton
Marc Klok Stres Absen di Final Pertama Liga 1 2023-2024

Marc Klok Stres Absen di Final Pertama Liga 1 2023-2024

Liga Indonesia
Bursa Transfer: Chelsea Incar Enzo Maresca, Brighton Mau Graham Potter Kembali

Bursa Transfer: Chelsea Incar Enzo Maresca, Brighton Mau Graham Potter Kembali

Liga Inggris
Kapolri Resmikan Komite Olahraga Polri

Kapolri Resmikan Komite Olahraga Polri

Sports
Kualifikasi Piala Dunia 2026: STY Beri Peringatan Terkait Kartu Kuning

Kualifikasi Piala Dunia 2026: STY Beri Peringatan Terkait Kartu Kuning

Timnas Indonesia
Ungkapan Saling Support Bomber Persib DDS-Ciro, Jadi 11 Pemain Terbaik APPI

Ungkapan Saling Support Bomber Persib DDS-Ciro, Jadi 11 Pemain Terbaik APPI

Liga Indonesia
Kualifikasi Piala Dunia 2026: Perketat Pengamanan Hotel Tempat Timnas Menginap

Kualifikasi Piala Dunia 2026: Perketat Pengamanan Hotel Tempat Timnas Menginap

Timnas Indonesia
Aston Villa Perpanjang Kontrak Unai Emery

Aston Villa Perpanjang Kontrak Unai Emery

Liga Inggris
Martial Ucap Selamat Tinggal ke Man United: Emosional, MU Selalu di Hati

Martial Ucap Selamat Tinggal ke Man United: Emosional, MU Selalu di Hati

Liga Inggris
368 Siswi Ikut Turnamen Sepak Bola Putri di Jakarta

368 Siswi Ikut Turnamen Sepak Bola Putri di Jakarta

Liga Indonesia
Latihan Timnas Malaysia Dijaga Ketat Polisi Imbas Kasus Penyerangan ke Pemain

Latihan Timnas Malaysia Dijaga Ketat Polisi Imbas Kasus Penyerangan ke Pemain

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke