Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Gagal Juarai Cawan Cup, Semen Padang Evaluasi Tim

PADANG, KOMPAS.com - Keinginan Semen Padang untuk menjuarai laga uji coba segitiga Cawan Cup tak tercapai. Pada pertandingan terakhir menghadapi tuan rumah Aceh United, Semen Padang kalah dengan skor 0-2 di Stadion Harapan Bangsa Aceh, Jumat (2/3/2018).

Dua gol kemenangan tuan rumah diciptakan oleh Hendra Sandi dan Syakir Sulaiman. Aceh United pun akhirnya menjadi juara.

Aceh United berhasil menyapu bersih dua kemenangan dengan mengalahkan PSPS Riau dengan skor 2-1 dan Semen Padang 2-0. Adapun Semen Padang tak berhasil meraih satu kemenangan karena sebelumnya kalah 1-2 dari PSPS.

Pelatih Semen Padang Syafrianto, mengatakan bahwa timnya tidak kalah dari kualitas dibandingkan Aceh United. Namun, penyelesaian akhir menjadi pembeda. 

"Para pemain kami mampu mengimbangi permainan dari Aceh United yang menggunakan pemain asing,” ujar Syafrianto, seusai laga.

“Banyak peluang yang mampu diciptakan, tetapi gagal menjadi gol,” ucap dia.

Kegagalan ini membuat Syafrianto melakukan evaluasi. Dengan begitu, diharapkan timnya bisa lebih siap menghadapi Liga 2. 

“Uji coba ini merupakan persiapan kami menghadapi Liga 2 Indonesia. Dengan rangkaian uji coba ini saya berharap tim bisa matang dalam menghadapi kompetisi nantinya,” ucap dia.

"Saya masih menunggu jadwal dimulainya Liga 2. Jika memang menungkin masih ada waktu untuk melakukan uji coba, maka kami berkemungkinan akan melakukan uji coba dengan tim lokal yang ada di Sumatera Barat saja,” tuturnya.

https://bola.kompas.com/read/2018/03/03/13432168/gagal-juarai-cawan-cup-semen-padang-evaluasi-tim

Terkini Lainnya

Alasan Liverpool Perkenalkan Arne Slot sebagai Pelatih, Bukan Manajer

Alasan Liverpool Perkenalkan Arne Slot sebagai Pelatih, Bukan Manajer

Liga Inggris
Daftar Skuad Argentina untuk Copa America 2024: Messi Ada, Tanpa Dybala

Daftar Skuad Argentina untuk Copa America 2024: Messi Ada, Tanpa Dybala

Internasional
Jadwal Malaysia Masters 2024, 3 Wakil Indonesia Beraksi pada Hari Pertama

Jadwal Malaysia Masters 2024, 3 Wakil Indonesia Beraksi pada Hari Pertama

Badminton
Jay Idzes 'Solid dan Konkret', Venezia Libas Palermo, Jaga Asa ke Serie A

Jay Idzes "Solid dan Konkret", Venezia Libas Palermo, Jaga Asa ke Serie A

Liga Italia
Hasil Bologna Vs Juventus 3-3: Drama 6 Gol, Nyonya Bangkit dalam 8 Menit

Hasil Bologna Vs Juventus 3-3: Drama 6 Gol, Nyonya Bangkit dalam 8 Menit

Liga Italia
Liverpool Resmi Umumkan Arne Slot Pelatih Baru Gantikan Klopp

Liverpool Resmi Umumkan Arne Slot Pelatih Baru Gantikan Klopp

Liga Inggris
David da Silva Hampir Pasti Top Skor Liga 1, Fokusnya di Persib Kini...

David da Silva Hampir Pasti Top Skor Liga 1, Fokusnya di Persib Kini...

Liga Indonesia
Madura United Tak Gentar Hadapi Persib di Final Championship Series

Madura United Tak Gentar Hadapi Persib di Final Championship Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Vs Irak, di Balik Berubahnya Waktu Kickoff Laga

Timnas Indonesia Vs Irak, di Balik Berubahnya Waktu Kickoff Laga

Timnas Indonesia
16 Juara SAC Indonesia 2023 Tambah Pengalaman Usai Ikuti Latihan di China

16 Juara SAC Indonesia 2023 Tambah Pengalaman Usai Ikuti Latihan di China

Sports
Sempat Tak Pede, Marc Klok Ingin Tuntaskan Musim, Juara bersama Persib

Sempat Tak Pede, Marc Klok Ingin Tuntaskan Musim, Juara bersama Persib

Liga Indonesia
Run The City Makassar, Persiapan Menuju Monas Half Marathon Jakarta

Run The City Makassar, Persiapan Menuju Monas Half Marathon Jakarta

Sports
4 Laga Championship Series Gunakan VAR, Siap Liga 1 Musim Depan

4 Laga Championship Series Gunakan VAR, Siap Liga 1 Musim Depan

Liga Indonesia
Final Piala FA Man City Vs Man United, Misi Ten Hag Tutupi Kegagalan Liga Inggris

Final Piala FA Man City Vs Man United, Misi Ten Hag Tutupi Kegagalan Liga Inggris

Liga Inggris
Jadwal Final Piala FA, Man City Vs Man United Akhir Pekan Ini

Jadwal Final Piala FA, Man City Vs Man United Akhir Pekan Ini

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke