Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Semen Padang Imbangi PSMS, Pelatih Puas

Laga uji coba ini digelar sebagai persiapan Semen Padang untuk menghadapi Liga 2 tahun 2018.

Semen Padang mampu unggul lebih dulu melalui gol pemain tengahnya, Rosad Setiawan. Namun, PSMS Medan mampu menyamakan kedudukan pada masa injury time babak kedua melalui Erwin Ramdhani.

Meski bermain imbang, pelatih Semen Padang, Syafrianto Rusli, mengaku puas dengan permainan anak asuhnya yang mampu menahan imbang PSMS.

"Dalam uji coba ini, saya melihat kemampuan individual dan kerja sama antar-pemain. Saya melihat para pemain sudah mulai mengerti dengan skema yang kami latih selama ini," ujar Syafrianto Rusli, Selasa (27/2/2018).

Meski pemain PSMS Medan lebih banyak menguasai bola, mengenai jumlah peluang yang diciptakan, Semen Padang tidak kalah dari PSMS.

"Pada menit terakhir, pemain sempat lengah dan itu bisa dimanfaatkan PSMS untuk menyamakan kedudukan. Namun, secara keseluruhan, pemain bisa menjalankan instruksi yang telah diberikan," ujarnya.

"Para pemain belakang mampu menerapkan disiplin dengan baik, apalagi PSMS memainkan pemain asingnya untuk menambah daya gedor. Secara prinsip, pemain belakang mampu memberikan pengawalan kepada pemain lawan," katanya.

https://bola.kompas.com/read/2018/02/28/07130278/semen-padang-imbangi-psms-pelatih-puas

Terkini Lainnya

Jagoan Lemparan ke Dalam, Fabio Azka Disiapkan Jadi Arhan Berikut

Jagoan Lemparan ke Dalam, Fabio Azka Disiapkan Jadi Arhan Berikut

Liga Indonesia
Hasil Polandia vs Austria 1-3: Bermain Spartan, Austria Amankan Tiga Poin

Hasil Polandia vs Austria 1-3: Bermain Spartan, Austria Amankan Tiga Poin

Internasional
Merih Demiral: Cristiano Ronaldo Panutan Bagi Semua Orang

Merih Demiral: Cristiano Ronaldo Panutan Bagi Semua Orang

Internasional
Piala AFF U16: Indonesia vs Singapura 3-0, Ujian Mentalitas Pemain

Piala AFF U16: Indonesia vs Singapura 3-0, Ujian Mentalitas Pemain

Timnas Indonesia
Alasan PSSI Soal Shin Tae-yong Belum Tanda Tangan Kontrak Baru

Alasan PSSI Soal Shin Tae-yong Belum Tanda Tangan Kontrak Baru

Timnas Indonesia
Hasil Slovakia Vs Ukraina 1-2: Yaremchuk Pembeda, Mudryk dkk Menang “Comeback”

Hasil Slovakia Vs Ukraina 1-2: Yaremchuk Pembeda, Mudryk dkk Menang “Comeback”

Internasional
Mantan Top Skor Liga 1 Realistis Soal Peluang Serbia di Euro 2024

Mantan Top Skor Liga 1 Realistis Soal Peluang Serbia di Euro 2024

Internasional
Hasil Piala AFF U16: Indonesia vs Singapura 3-0, Garuda Asia Perkasa

Hasil Piala AFF U16: Indonesia vs Singapura 3-0, Garuda Asia Perkasa

Timnas Indonesia
Laporan dari Jerman: Museum Porsche, Daya Tarik Kota Stuttgart

Laporan dari Jerman: Museum Porsche, Daya Tarik Kota Stuttgart

Internasional
Belanda Vs Perancis, Koeman Bicara Ketenangan Hasil Kemenangan

Belanda Vs Perancis, Koeman Bicara Ketenangan Hasil Kemenangan

Internasional
Link Live Streaming Belanda Vs Perancis, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Belanda Vs Perancis, Kickoff 02.00 WIB

Internasional
Messi Berbeda dengan Ronaldo, La Pulga Tak Pikirkan Rekor

Messi Berbeda dengan Ronaldo, La Pulga Tak Pikirkan Rekor

Internasional
Yance Sayuri Siap Namai Sang Anak 'Tavares', Respek Pelatih Juara PSM

Yance Sayuri Siap Namai Sang Anak "Tavares", Respek Pelatih Juara PSM

Liga Indonesia
Belanda Vs Perancis, Ada Jejak Kemarahan Zidane

Belanda Vs Perancis, Ada Jejak Kemarahan Zidane

Internasional
Stuttgart, Tuan Rumah Euro 2024, Surga Pencinta Mobil Porsche

Stuttgart, Tuan Rumah Euro 2024, Surga Pencinta Mobil Porsche

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke