Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Kabar Terbaru Pelatih Persib Bandung

Direktur PT Persib Bandung Bermartabat, Teddy Tjahyono, menjelaskan bahwa Mario Gomez akan datang dalam waktu dekat. Diperkirakan pelatih berusia 60 tahun tersebut menginjakan kaki di Kota Kembang pada pekan ini.

"Dia akan datang pada pekan ini. Kemarin, dia sebetulnya sudah mengurus administrasi di negaranya (Argentina). Namun pada Jumat (1/12/2017), KBRI di Argentina sedang libur," kata Teddy.

"Jadi baru Senin (4/12/2017), dia bisa mengurusnya. Mudah-mudahan visa cepat keluar, jadi Kamis (7/12/2017) ini bisa langsung berangkat ke sini (Indonesia)."

Sementara itu agen Gomez, Gabriel Budi Liminto, mengatakan bahwa kemungkinan kliennya akan berangkat dari negaranya pada Kamis.

"Rencananya setelah visanya keluar, dia langsung berangkat ke Indonesia," ujar Budi.

Sesuai rencana, setibanya di Bandung, Gomez akan langsung diperkenalkan kepada publik.

Meski punya rekam jejak yang cukup mentereng saat menangani Johor Darul Takzim, dengan membawa tim asal Malaysia itu menjadi juara kompetisi domestik dan Piala AFC, hal itu tak menjadi jaminan.

Apalagi, Maung Bandung tak pernah merasakan hasil bagus ketika ditukangi pelatih yang berasal dari luar negeri. Dipilihnya Gomez sebenarnya perjudian besar bagi Pangeran Biru, julukan lain Persib.

https://bola.kompas.com/read/2017/12/05/23060008/kabar-terbaru-pelatih-persib-bandung

Terkini Lainnya

Setop Merundung Pemain Timnas U23 Indonesia!

Setop Merundung Pemain Timnas U23 Indonesia!

Liga Indonesia
Indonesia Vs Guinea, PSSI Tunggu Kabar Baik dari Klub Elkan Baggott

Indonesia Vs Guinea, PSSI Tunggu Kabar Baik dari Klub Elkan Baggott

Timnas Indonesia
Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Ginting Buka Keunggulan  Indonesia atas Taiwan 1-0

Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Ginting Buka Keunggulan Indonesia atas Taiwan 1-0

Liga Indonesia
Real Madrid vs Cadiz: Courtois akan Kembali Bermain!

Real Madrid vs Cadiz: Courtois akan Kembali Bermain!

Liga Spanyol
Link Live Streaming Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Link Live Streaming Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Timnas Indonesia
Indonesia Vs China di Final Uber Cup 2024, Ulangan 16 Tahun Silam

Indonesia Vs China di Final Uber Cup 2024, Ulangan 16 Tahun Silam

Badminton
Komang Ayu: Penentu Kemenangan, Bangga Masuk Final bersama Tim Uber

Komang Ayu: Penentu Kemenangan, Bangga Masuk Final bersama Tim Uber

Badminton
Susunan Pemain Indonesia Vs Taiwan di Semifinal Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Kembali

Susunan Pemain Indonesia Vs Taiwan di Semifinal Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Kembali

Badminton
Putaran Nasional Liga 3: Kans Lolos Menipis, ASIOP FC Wajib Sapu Bersih

Putaran Nasional Liga 3: Kans Lolos Menipis, ASIOP FC Wajib Sapu Bersih

Liga Indonesia
Siaran Langsung dan Link Live Streaming Piala Thomas 2024 Pukul 16.00 WIB

Siaran Langsung dan Link Live Streaming Piala Thomas 2024 Pukul 16.00 WIB

Badminton
Hasil Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia 3-2 Korea Selatan, Jumpa China di Final

Hasil Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia 3-2 Korea Selatan, Jumpa China di Final

Badminton
Ciro Alves Winger Tersubur Liga 1 untuk Persib, Sesalkan Gol Vs PSM

Ciro Alves Winger Tersubur Liga 1 untuk Persib, Sesalkan Gol Vs PSM

Liga Indonesia
Hasil Uber Cup 2024: Komang Ayu Menang, Merah Putih Tembus Final Setelah 16 Tahun

Hasil Uber Cup 2024: Komang Ayu Menang, Merah Putih Tembus Final Setelah 16 Tahun

Badminton
Alasan Timnas Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Digelar Tertutup

Alasan Timnas Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Digelar Tertutup

Timnas Indonesia
Hasil Uber Cup 2024: Ribka/Lanny Kalah 2 Gim Langsung, Indonesia 2-2 Korsel

Hasil Uber Cup 2024: Ribka/Lanny Kalah 2 Gim Langsung, Indonesia 2-2 Korsel

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke