Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Hasil Liga Spanyol, Valencia Terus Tempel Barcelona

KOMPAS.com - Barcelona masih memimpin klasemen sementara Divisi Primera La Liga Spanyol hingga pertandingan pekan ke-10. Lionel Messi dkk terus dikuntit Valencia di posisi kedua.

Pada pertandingan pekan ke-10, Sabtu (28/10/2017), Barcelona menang 2-0 di kandang Athletic Bilbao. Gol Lionel Messi (36') dan Paulinho (90').

Messi membuka keunggulan lewat tendangan kaki kiri setelah menerima umpan Jordi Alba. Kiper Kepa dan barisan belakang Bilbao gagal mengantisipasi pergerakan Messi itu.

Barcelona menggandakan keunggulan pada pengujung laga. Paulinho menggenapkan kemenangan tim tamu menjadi 2-0.

Bermula dari Luis Suarez yang hendak menyelesaikan umpan Messi, tetapi bisa diblok oleh Kepa. Bola muntah mampir ke kaki Paulinho dan tanpa kesalahan mencocor bola masuk merobek gawang Bilbao kedua kali.

Kemenangan ini membuat Barcelona kokoh di puncak klasemen dengan koleksi 28 poin. Mereka unggul empat angka atas Valencia yang menang 2-1 di kandang Deportivo Alaves.

Atletico Madrid gagal menyalip posisi Real Madrid dari peringkat ketiga. Mereka tertahan di posisi keempat setelah hanya bermain imbang 1-1 melawan Villarreal di kandang sendiri.

Hasil Divisi Primera La Liga, Sabtu (28/10/2017):

  • Alaves 1-2 Valencia (Alexis 49' ; Simone Zaza 34', Rodrigo 66'-penalti)
  • Atletico Madrid 1-1 Villarreal (Angel Correa 61' ; Carlos Bacca 81')
  • Athletic Bilbao 0-2 Barcelona (Lionel Messi 36', Paulinho 90')
  • Sevilla 2-1 Leganes (Wissam Ben Yedder 20', Pablo Sarabia 54' ; Alexander Szymanowski 48'-penalti)

https://bola.kompas.com/read/2017/10/29/05521938/hasil-liga-spanyol-valencia-terus-tempel-barcelona

Terkini Lainnya

Tottenham Vs Man City: Satu Pilihan Guardiola

Tottenham Vs Man City: Satu Pilihan Guardiola

Liga Inggris
Man City Kejar Gelar Liga Inggris Keempat, Guardiola Enggan Sesumbar

Man City Kejar Gelar Liga Inggris Keempat, Guardiola Enggan Sesumbar

Liga Inggris
VAR di Championship Series Liga 1 2023-2024, Bali United Punya Harapan

VAR di Championship Series Liga 1 2023-2024, Bali United Punya Harapan

Liga Indonesia
Kata Fabregas Usai Bawa Como ke Serie A Liga Italia: Bahagia Luar Biasa...

Kata Fabregas Usai Bawa Como ke Serie A Liga Italia: Bahagia Luar Biasa...

Liga Italia
Tekad Shin Tae-yong untuk Timnas Indonesia Jelang Kualifikasi Piala Dunia

Tekad Shin Tae-yong untuk Timnas Indonesia Jelang Kualifikasi Piala Dunia

Timnas Indonesia
Tottenham Vs Man City, Satu Jalan Pasukan Guardiola Menuju Juara

Tottenham Vs Man City, Satu Jalan Pasukan Guardiola Menuju Juara

Liga Inggris
Kata Luis Enrique soal Mbappe Dicemooh Fans PSG

Kata Luis Enrique soal Mbappe Dicemooh Fans PSG

Liga Lain
Bali United Vs Persib Bandung, Sisi Kerugian di Mata Teco

Bali United Vs Persib Bandung, Sisi Kerugian di Mata Teco

Liga Indonesia
Messi dan Suarez Sehati, Punya Kombinasi Telepati di Inter Miami

Messi dan Suarez Sehati, Punya Kombinasi Telepati di Inter Miami

Liga Lain
IBL 2024, Hans Abraham Onfire, Jawab Keraguan di Prawira Bandung

IBL 2024, Hans Abraham Onfire, Jawab Keraguan di Prawira Bandung

Sports
Kisah Tangisan Shin Tae-yong Usai Perjuangan Indonesia di Playoff Olimpiade

Kisah Tangisan Shin Tae-yong Usai Perjuangan Indonesia di Playoff Olimpiade

Timnas Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Bali United Vs Persib Bandung di Championship Series Liga 1

Jadwal Siaran Langsung Bali United Vs Persib Bandung di Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Klasemen Proliga 2024, Evaluasi Wajib Bandung BJB Tandamata

Klasemen Proliga 2024, Evaluasi Wajib Bandung BJB Tandamata

Sports
Prediksi Skor dan Susunan Pemain Tottenham Vs Man City di Liga Inggris

Prediksi Skor dan Susunan Pemain Tottenham Vs Man City di Liga Inggris

Liga Inggris
Hasil Barcelona Vs Real Sociedad, Yamal Bawa Barca ke Posisi 2 Salip Girona

Hasil Barcelona Vs Real Sociedad, Yamal Bawa Barca ke Posisi 2 Salip Girona

Liga Spanyol
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke