Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Reaksi Guardiola soal Perbandingan antara Man City dan Barcelona

Manchester City tengah menunjukkan tren positif, terlihat dari kemenangan tiga kali berturut-turut di Liga Inggris dengan catatan 16 gol tanpa kebobolan.

Sergio Aguero dkk juga menang 4-0 melawan Feyenoord Rotterdam di matchday pertama Liga Champions, Rabu (13/9/2017) waktu setempat.

Namun, Guardiola tidak mau menyamakan timnya dengan superioritas FC Barcelona saat dia masih melatih klub asal Catalonia tersebut.

"Kesimpulan itu terlalu cepat. Saya punya sejumlah pemain di Manchester City yang tidak ada di FC Barcelona, dan sebaliknya. Sulit untuk membandingkan kedua tim," kata Guardiola.

Perbedaan paling nyata adalah soal prestasi. Guardiola langsung memenangi trofi pada musim pertamanya di Camp Nou.

"Saya tidak perlu mengubah ide saat di Barcelona atau FC Bayern Muenchen karena kami memenangi banyak gelar. Sementara itu, Manchester City akan terus menjadi sorotan karena kami belum memenangi gelar," tuturnya.

Perjalanan Guardiola dan Manchester City meraih trofi musim 2017-2018 akan berlanjut di matchday kedua Liga Champions.

The Sky Blues akan menjamu wakil Ukraina, Shakthar Donetsk, di Stadion City of Manchester, Selasa (26/9/20170 waktu setempat atau Rabu dini hari WIB. (Lariza Oky Adisty)

https://bola.kompas.com/read/2017/09/26/09500008/reaksi-guardiola-soal-perbandingan-antara-man-city-dan-barcelona

Terkini Lainnya

Indonesia Vs Guinea, Fokus STY Hadapi Tantangan Suhu, Psikologis, dan Lapangan

Indonesia Vs Guinea, Fokus STY Hadapi Tantangan Suhu, Psikologis, dan Lapangan

Timnas Indonesia
PSG Vs Dortmund, Cara Hentikan Kecepatan Kylian Mbappe...

PSG Vs Dortmund, Cara Hentikan Kecepatan Kylian Mbappe...

Liga Champions
Piala Asia U17 Putri 2024,  Tekad Claudia Scheunemann Tampil Lebih Baik Lagi

Piala Asia U17 Putri 2024, Tekad Claudia Scheunemann Tampil Lebih Baik Lagi

Timnas Indonesia
Nasib Belum Jelas meski Arema FC Tetap di Liga 1, Widodo Beri Pesan Manajemen

Nasib Belum Jelas meski Arema FC Tetap di Liga 1, Widodo Beri Pesan Manajemen

Liga Indonesia
Pemain Malaysia Faisal Halim Terancam Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Pemain Malaysia Faisal Halim Terancam Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Internasional
Reaksi Satoru Mochizuki Usai Timnas U17 Putri Indonesia Kalah dari Filipina

Reaksi Satoru Mochizuki Usai Timnas U17 Putri Indonesia Kalah dari Filipina

Timnas Indonesia
Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Badminton
Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Liga Indonesia
Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Timnas Indonesia
Rasa Syukur dan Bangga Jonatan Christie bersama Tim Piala Thomas 2024

Rasa Syukur dan Bangga Jonatan Christie bersama Tim Piala Thomas 2024

Badminton
Prediksi Skor PSG Vs Dortmund di Leg Kedua Semifinal Liga Champions

Prediksi Skor PSG Vs Dortmund di Leg Kedua Semifinal Liga Champions

Liga Champions
Championship Series Liga 1 2023, Pesut Etam Koreksi Penampilan Jelang Melawan Madura United

Championship Series Liga 1 2023, Pesut Etam Koreksi Penampilan Jelang Melawan Madura United

Liga Indonesia
Saat Ten Hag Cemburu dengan Mourinho...

Saat Ten Hag Cemburu dengan Mourinho...

Liga Inggris
STY Ungkap Kendala Timnas U23 Jelang Laga Playoff Lawan Guinea

STY Ungkap Kendala Timnas U23 Jelang Laga Playoff Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Ten Hag Bela Casemiro Setelah Man United Digilas Crystal Palace

Ten Hag Bela Casemiro Setelah Man United Digilas Crystal Palace

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke