Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Man United Catat Rekor Pendapatan Rp 10,496 Triliun

Pendapatan klub menunjukkan kenaikan dari catatan musim 2016-2017 dan kembali menyentuh angka 500 juta pounds tahun ini. Musim lalu, Manchester United mampu mencatat pendapatan sebesar 515,3 juta poundsterling (setara Rp 9,2 triliun) dan keuntungan 191,9 juta poundsterling.

Salah satu sumber terbesar pendapatan Man United yaitu dari hak siar televisi. Pendapatan hak siar yang diperoleh Man United meningkat dari musim lalu sebanyak 140,4 juta pounds menjadi 194,1 juta pounds.

Kenaikan sebanyak 38 persen ini dikarenakan naiknya biaya hak siar pada musim 2016-2017. Terlebih lagi dalam satu tahun lalu, Man United memenangi Liga Europa dan Piala Liga. The Red Devils menandatangani 12 kesepakatan sponsor dan keuntungan tiap pertandingan meningkat.

"Kami menyimpulkan musim 2016-2017 berjalan sukses dengan total tiga piala dan kembali ke Liga Champions," kata wakil ketua eksekutif klub, Ed Woodward, dilansir BolaSport.com dari BBC.

"Kami senang dengan investasi yang berjalan baik dan akan menatap musim ini dengan optimistis. Gaji karyawan, termasuk pemain meningkat 13 persen, terutama karena kenaikan gaji di tim utama," katanya lagi.

Sebelumnya, kabar baik juga menghampiri kubu Old Trafford karena utang Man United menurun. Capaian sukses finansial pada awal musim ini juga berbanding lurus dengan performa anak asuhan Jose Mourinho di lapangan.

Man United belum terkalahkan dalam lima pekan awal Liga Inggris musim ini. Setan Merah mencatatkan empat kemenangan dan hanya sekali bermain imbang. Romelu Lukaku dan kawan-kawan juga tampil impresif dengan menorehkan 16 gol ke gawang lawan dan hanya kebobolan dua kali.

https://bola.kompas.com/read/2017/09/22/16112758/man-united-catat-rekor-pendapatan-rp-10496-triliun

Terkini Lainnya

Hasil Arsenal Vs  Bournemouth: The Gunners Pesta 3 Gol, Amankan Puncak

Hasil Arsenal Vs Bournemouth: The Gunners Pesta 3 Gol, Amankan Puncak

Liga Inggris
Sejarah 26 Tahun Terulang, Putra-putri Indonesia ke Final Thomas dan Uber Cup 2024

Sejarah 26 Tahun Terulang, Putra-putri Indonesia ke Final Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Indonesia ke Final Piala Thomas 2024, Fajar/Rian Terlecut Prestasi Tim Uber

Indonesia ke Final Piala Thomas 2024, Fajar/Rian Terlecut Prestasi Tim Uber

Badminton
Thomas Cup 2024, Indonesia Tunggu China atau Malaysia di Final

Thomas Cup 2024, Indonesia Tunggu China atau Malaysia di Final

Badminton
Hasil Thomas Cup 2024: Jonatan Penentu, Indonesia Tembus Final!

Hasil Thomas Cup 2024: Jonatan Penentu, Indonesia Tembus Final!

Badminton
Top Skor Liga 1 David da Silva Punya Pesaing

Top Skor Liga 1 David da Silva Punya Pesaing

Liga Indonesia
Piala Thomas 2024: Kunci Anthony Ginting Tumbangkan Penakluk Axelsen

Piala Thomas 2024: Kunci Anthony Ginting Tumbangkan Penakluk Axelsen

Badminton
Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia 2-0 Taiwan

Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia 2-0 Taiwan

Badminton
Indonesia Vs Guinea: Berjuang demi Olimpiade, Garuda Muda ke Paris Besok

Indonesia Vs Guinea: Berjuang demi Olimpiade, Garuda Muda ke Paris Besok

Timnas Indonesia
Setop Merundung Pemain Timnas U23 Indonesia!

Setop Merundung Pemain Timnas U23 Indonesia!

Liga Indonesia
Indonesia Vs Guinea, PSSI Tunggu Kabar Baik dari Klub Elkan Baggott

Indonesia Vs Guinea, PSSI Tunggu Kabar Baik dari Klub Elkan Baggott

Timnas Indonesia
Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Ginting Buka Keunggulan  Indonesia atas Taiwan 1-0

Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Ginting Buka Keunggulan Indonesia atas Taiwan 1-0

Liga Indonesia
Real Madrid vs Cadiz: Courtois akan Kembali Bermain!

Real Madrid vs Cadiz: Courtois akan Kembali Bermain!

Liga Spanyol
Link Live Streaming Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Link Live Streaming Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Timnas Indonesia
Indonesia Vs China di Final Uber Cup 2024, Ulangan 16 Tahun Silam

Indonesia Vs China di Final Uber Cup 2024, Ulangan 16 Tahun Silam

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke