Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Michael Essien Berencana Akhiri Karier di Persib

BANDUNG, KOMPAS.com - Marquee player Persib Bandung, Michael Essien, membuka peluang untuk mengakhiri karier sepak bolanya di Maung Bandung. Hal itu terungkap saat Essien hadir di meet and great yang digagas oleh sponsor Liga 1 di Kopi Armor, Dago, Kamis (31/8/2017).

"Setelah selesai di Indonesia mungkin saya akan pulang ke kampung halaman dan pensiun. Mungkin, Persib jadi klub terakhir saya," ujar mantan gelandang Chelsea dan Real Madrid tersebut.

Jika sudah pensiun, pria berpaspor Ghana itu ogah untuk terjun di dunia kepelatihan. Ia mengaku lebih nyaman untuk pulang kampung dan menghabiskan waktu bersama keluarga.

"Saya tidak tahu rencana ke depan seperti apa, tapi saya kurang bisa menjadi pelatih. Mungkin saya hanya akan meningalkan sepak bola dan menikmati waktu dengan keluarga," tuturnya.

Essien diikat manajemen Persib Bandung selama dua tahun. Sejaub ini, ia mengaku sangat senang dan nyaman berada di Bandung dan merasakan atmosfer sepak bola Indonesia.

"Saya tidak tahu apa yang akan terjadi di sepak bola. Namun, saya sangat senang berada dan bermain di Persib," tuturnya.  

https://bola.kompas.com/read/2017/08/31/17513128/michael-essien-berencana-akhiri-karier-di-persib

Terkini Lainnya

Pujian bagi Bellingham dan Trent dalam Penderitaan Inggris Raih Kemenangan

Pujian bagi Bellingham dan Trent dalam Penderitaan Inggris Raih Kemenangan

Internasional
Kata Bellingham Usai Antar Inggris Bekuk Serbia di Euro 2024

Kata Bellingham Usai Antar Inggris Bekuk Serbia di Euro 2024

Internasional
Bangkit Usai Insiden Ambruk di Lapangan, Eriksen Cetak Gol Denmark

Bangkit Usai Insiden Ambruk di Lapangan, Eriksen Cetak Gol Denmark

Internasional
Klasemen Grup C dan D Euro 2024 Usai Belanda dan Inggris Menang

Klasemen Grup C dan D Euro 2024 Usai Belanda dan Inggris Menang

Internasional
Hasil Euro 2024: Awal Manis Timnas Belanda dan Inggris di Piala Eropa

Hasil Euro 2024: Awal Manis Timnas Belanda dan Inggris di Piala Eropa

Internasional
Hasil Serbia Vs Inggris 0-1: Bellingham Bungkam 'Raksasa' Euro 2024

Hasil Serbia Vs Inggris 0-1: Bellingham Bungkam "Raksasa" Euro 2024

Internasional
Hasil Slovenia Vs Denmark 1-1: Eriksen Cetak Gol, Tim Dinamit Tertahan

Hasil Slovenia Vs Denmark 1-1: Eriksen Cetak Gol, Tim Dinamit Tertahan

Internasional
Link Live Streaming Serbia Vs Inggris, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Serbia Vs Inggris, Kickoff 02.00 WIB

Internasional
Weghorst Pahlawan Belanda, Rekor 'Supersub' Oranye 2 Menit, 18 Detik

Weghorst Pahlawan Belanda, Rekor "Supersub" Oranye 2 Menit, 18 Detik

Internasional
Hasil Proliga 2024, Jakarta Pertamina Enduro Tembus Final Four

Hasil Proliga 2024, Jakarta Pertamina Enduro Tembus Final Four

Sports
Polandia Vs Belanda 1-2: Ketika Oranje Menang Tanpa Pemain Ajax...

Polandia Vs Belanda 1-2: Ketika Oranje Menang Tanpa Pemain Ajax...

Internasional
Hasil Polandia Vs Belanda: Weghorst 'Supersub', De Oranje Menang 2-1

Hasil Polandia Vs Belanda: Weghorst "Supersub", De Oranje Menang 2-1

Internasional
Persebaya Mulai Persiapan Menuju Liga 1 2024-2025, Rencana Munster

Persebaya Mulai Persiapan Menuju Liga 1 2024-2025, Rencana Munster

Liga Indonesia
Italia Selamat dari Pukulan 23 Detik, Kata-kata Del Piero Terbukti, Pujian Totti

Italia Selamat dari Pukulan 23 Detik, Kata-kata Del Piero Terbukti, Pujian Totti

Internasional
Polandia Vs Belanda: Polisi Amankan Pria Berkapak yang Ancam Fan

Polandia Vs Belanda: Polisi Amankan Pria Berkapak yang Ancam Fan

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke