Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Pedro Harus Kembali ke London karena Gegar Otak

Cedera tersebut menimpa Pedro ketika Chelsea melawan Arsenal pada laga persahabatan, Sabtu (22/7/2017). Dalam pertandingan yang diadakan di Stadion Bird's Nest, Beijing, Pedro berbenturan dengan kiper Arsenal David Ospina.

Saat itu Pedro berjalan ke luar lapangan dengan hidung berdarah. Pesepak bola asal Spanyol itu dibawa ke rumah sakit untuk diobservasi dan diperiksa lebih lanjut.

"Pedro pergi ke rumah sakit dan dia baik-baik saja, tetapi saya rasa dia mengalami gegar otak," kata manajer Antonio Conte dilansir dari BBC.

Saat dirawat, Pedro sempat berkabar di akun sosial media, bahwa dirinya baik-baik saja. Tetapi Conte tampaknya tidak mau mengambil risiko dan meminta pemain tim nasional Spanyol itu kembali ke Inggris.

Dalam duel antara sesama tim London itu, Chelsea keluar sebagai pemenang. Gol The Blues dicetak oleh Willian serta dua torehan Michy Batshuayi.

Pedro, yang dibeli dari Barcelona pada musim panas 2015, memberikan kontribusi cukup besar dalam perjalanan Chelsea menjadi juara Premier League musim lalu. Dia menyumbang sembilan gol serta 10 assist dalam 35 pertandingan Liga Inggris.

https://bola.kompas.com/read/2017/07/24/18310058/pedro-harus-kembali-ke-london-karena-gegar-otak

Terkini Lainnya

Leverkusen Juara Bundesliga Tanpa Kalah, Alonso Panjat Pagar, Hadiah Cincin Emas

Leverkusen Juara Bundesliga Tanpa Kalah, Alonso Panjat Pagar, Hadiah Cincin Emas

Bundesliga
Ungkapan Hati Bojan Hodak Bawa Persib ke Final, Putus Kutukan Bali United

Ungkapan Hati Bojan Hodak Bawa Persib ke Final, Putus Kutukan Bali United

Liga Indonesia
BERITA FOTO: Persib ke Final, Atmosfer Luar Biasa Si Jalak Harupat

BERITA FOTO: Persib ke Final, Atmosfer Luar Biasa Si Jalak Harupat

Liga Indonesia
Jadwal Final Thailand Open 2024: Ana/Tiwi Harapan Juara Indonesia

Jadwal Final Thailand Open 2024: Ana/Tiwi Harapan Juara Indonesia

Badminton
Thailand Open 2024, Rasa Syukur Febriana/Amalia Tembus Final Super 500 Pertama

Thailand Open 2024, Rasa Syukur Febriana/Amalia Tembus Final Super 500 Pertama

Badminton
Jadwal Liga Inggris dan Link Live Streaming Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Jadwal Liga Inggris dan Link Live Streaming Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Liga Inggris
Atalanta Lolos ke Liga Champions, De Ketelaere Minta Maaf ke AC Milan

Atalanta Lolos ke Liga Champions, De Ketelaere Minta Maaf ke AC Milan

Liga Italia
Hasil Torino Vs Milan: Bola Udara, Sengatan 17 Detik, Rossoneri Kalah

Hasil Torino Vs Milan: Bola Udara, Sengatan 17 Detik, Rossoneri Kalah

Liga Italia
Veddriq Leonardo Juara di Shanghai, Buka Kans Lolos Olimpiade Paris 2024

Veddriq Leonardo Juara di Shanghai, Buka Kans Lolos Olimpiade Paris 2024

Sports
Hasil Bundesliga, Bayer Leverkusen Torehkan Rekor Invincible

Hasil Bundesliga, Bayer Leverkusen Torehkan Rekor Invincible

Bundesliga
Shin Tae-yong Akan Melakoni 3 Laga Dalam Rentang Waktu 10 Hari

Shin Tae-yong Akan Melakoni 3 Laga Dalam Rentang Waktu 10 Hari

Timnas Indonesia
FC Utrecht Lepas Ivar Jenner ke Timnas Indonesia

FC Utrecht Lepas Ivar Jenner ke Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
PSSI Umumkan Manajer Timnas U20 dan Timnas Putri Indonesia

PSSI Umumkan Manajer Timnas U20 dan Timnas Putri Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Bali United 3-0, Maung ke Final Championship Series Liga 1

Hasil Persib Vs Bali United 3-0, Maung ke Final Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
LIVE Persib Vs Bali United, Maung Bandung Unggul 3-0

LIVE Persib Vs Bali United, Maung Bandung Unggul 3-0

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke