Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Carlton Cole: Kalau Saja Pelatihnya Lebih Bagus...

Kompas.com - 30/06/2017, 09:57 WIB
Ferril Dennys

Penulis

Sumber Sky Sports

KOMPAS.com - Penyerang Persib Bandung, Carlton Cole, memuji pemain lokal yang dimiliki timnya. Hanya, dia juga menilai bahwa butuh pelatih bagus untuk mengembangkan mereka menjadi lebih hebat lagi.

Hal tersebut disampaikan mantan pemain Chelsea dan West Ham tersebut dalam wawancara dengan Sky Sports.

"Sejujurnya, pemain lokal di sini memiliki teknik bagus," kata Cole.

Pujian Cole bukan tanpa dasar. Menurut pemain asal Inggris tersebut, pemain lokal memiliki sentuhan yang bagus dan kuat berlari di kondisi cuaca panas.

"Anda akan kaget dengan stamina mereka," ujar pemain berusia 33 tahun tersebut.

Baca juga: Kali Terakhir Carlton Cole Cetak Gol

Salah satu aspek yang perlu diperbaiki adalah pengambilan keputusan saat bermain.

"Mereka hanya kurang diarahkan di aspek tersebut. Tanpa bermaksud menjelekkan, kalau saja kualitas pelatihnya lebih bagus, pemain-pemain Indonesia bisa cepat berkembang," tutur Cole.

"Banyak hal bisa dilakukan (untuk memperbaiki kualitas pemain). Saya sangat ingin membantu dan berbuat lebih banyak untuk mereka. Mendorong pemain muda mengenai apa yang perlu mereka lakukan," ucapnya menambahkan.

Kepedulian Cole terhadap pemain lokal, khususnya pemain muda pernah mendapatkan pujian dari Direktur Sacramento yang merupakan mantan klubnya, Graham Smith.

Smith bersyukur klub memiliki Cole yang mau membantu perkembangan pemain muda.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Sports
Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Liga Spanyol
Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Internasional
Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Liga Indonesia
Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Liga Indonesia
Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Liga Indonesia
Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com