Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Persib Siap Antisipasi Permainan Keras Persiba

Kompas.com - 17/05/2016, 22:31 WIB
Dendi Ramdhani

Penulis

BANDUNG, KOMPAS.com - Persib Bandung mulai melakukan persiapan untuk menyambut laga tandang kedua kontra Persiba Balikpapan, akhir pekan nanti. Berbekal 20 pemain, Persib bertekad mencuri poin.

"Kami akan curi poin, satu atau tiga poin. Kita lihat nanti. Biasanya, kami akan bawa 20 pemain," kata Dejan di Lapangan Football Plus Arena, Parongpong, Kabupaten Bandung Barat, Selasa (17/5/2016).

"Kemarin kami ada masalah karena dua pemain sakit, tetapi masih ada cukup pemain seperti di Borneo. Kami tidak mau ambil risiko," ucap dia lagi. 

Dejan mengaku harus lebih waspada saat menghadapi tim berjulukan Beruang Madu. Dia menyoroti gaya permaianan Persiba yang cenderung keras.

"Ada beberapa pemain bagus, cukup agresif, dan sedikit kasar. Kami akan hati-hati dan fokus disiplin. Kami ingin kembali ke Bandung dengan mendapat satu atau tiga poin. Kami optimistis dapat poin di sana, tetapi tergantung pertandingan," tuturnya.

Kewaspadaan Dejan bukan tanpa alasan. Berkaca pada dua pertandingan sebelumnya, permainan keras Persiba selalu memakan korban. Dendi Santoso, Cristian Gonzales (Arema) dan Aang Suparman (PBFC) menjadi korban keganasan permaianan Persiba.

"Saya dengar info dari teman di Arema, ada pemain yang cedera dari tim tersebut dan Borneo. Biasanya, saya tidak suka sepak bola yang seperti itu. Namun, kami harus siap," ucap Dejan. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Man City Juara Premier League, Kehebatan Guardiola Si Mesin Trofi

Man City Juara Premier League, Kehebatan Guardiola Si Mesin Trofi

Liga Inggris
Top Skor Liga Inggris: Haaland Raih Sepatu Emas, Ikuti Jejak Henry dan RVP

Top Skor Liga Inggris: Haaland Raih Sepatu Emas, Ikuti Jejak Henry dan RVP

Liga Inggris
Hasil Liga Inggris: Man City Juara, Klopp Pamit, Rekor Buruk MU

Hasil Liga Inggris: Man City Juara, Klopp Pamit, Rekor Buruk MU

Liga Inggris
Hasil Roma Vs Genoa: Lukaku Cetak Gol, 10 Pemain Serigala Menang

Hasil Roma Vs Genoa: Lukaku Cetak Gol, 10 Pemain Serigala Menang

Liga Italia
Hasil Liga Spanyol: Sensasi Sorloth Tahan Madrid, Barca Libas Rayo 3-0

Hasil Liga Spanyol: Sensasi Sorloth Tahan Madrid, Barca Libas Rayo 3-0

Liga Spanyol
Hasil dan Klasemen Akhir Liga Inggris, Man City Juara Musim 2023-2024

Hasil dan Klasemen Akhir Liga Inggris, Man City Juara Musim 2023-2024

Liga Inggris
Hasil Inter Vs Lazio, Gelandang Jepang Cetak Gol, Nerazzurri Tertahan

Hasil Inter Vs Lazio, Gelandang Jepang Cetak Gol, Nerazzurri Tertahan

Liga Italia
Nu Skin Run 10K Diikuti 1.500 Peserta, Dukung Gaya Hidup Sehat

Nu Skin Run 10K Diikuti 1.500 Peserta, Dukung Gaya Hidup Sehat

Sports
Hasil Liverpool Vs Wolves 2-0, Akhir Manis Perpisahan Juergen Klopp...

Hasil Liverpool Vs Wolves 2-0, Akhir Manis Perpisahan Juergen Klopp...

Liga Inggris
Hasil Arsenal Vs Everton: Meski Menang, The Gunners Runner-up Liga Inggris

Hasil Arsenal Vs Everton: Meski Menang, The Gunners Runner-up Liga Inggris

Liga Inggris
Hasil Man City Vs West Ham 3-1, The Citizens Juara Liga Inggris!

Hasil Man City Vs West Ham 3-1, The Citizens Juara Liga Inggris!

Liga Inggris
HT Man City Vs West Ham: Foden Gemilang, The Citizens Unggul 2-1

HT Man City Vs West Ham: Foden Gemilang, The Citizens Unggul 2-1

Liga Inggris
HT Arsenal Vs Everton: The Gunners Tertahan, Kans Juara Menipis

HT Arsenal Vs Everton: The Gunners Tertahan, Kans Juara Menipis

Liga Inggris
Sebelum Tanding Vs Borneo FC, Bus Madura United Dilempari Telur oleh Oknum Suporter

Sebelum Tanding Vs Borneo FC, Bus Madura United Dilempari Telur oleh Oknum Suporter

Liga Indonesia
Pelatih Soroti Ketenangan dan Konsistensi Ana/Tiwi di Final Thailand Open

Pelatih Soroti Ketenangan dan Konsistensi Ana/Tiwi di Final Thailand Open

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com