Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Nostalgia Imran Nahumarury di Persib, Saat Kembali ke Stadion Siliwangi

Kompas.com - 14/10/2023, 10:00 WIB
Adil Nursalam,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

BANDUNG, KOMPAS.com - Imran Nahumarury pelatih Malut United FC serasa bernostalgia kembali ke Stadion Siliwangi Bandung. 

Ketika tim yang ia latih bertandang ke markas Persikab Kabupaten Bandung dalam Kompetisi Liga 2 2023-2024, Jumat (13/10/2023). 

Ia mengenang masa-masa menjadi pemain Persib Bandung musim Ligina 2004-2005. 

Persib yang berkandang di stadion legendaris Siliwangi telah berubah kini menjadi stadion lapangan sintetis. Namun, bentuk bangunan yang ia kenal dulu masih sama dengan sekarang. 

Baca juga: Hasil Liga 2, Ambisi Persikab Lanjutkan Tren Kemenangan Digagalkan Maluku United

Selain lapangan rumput sintetis, ada perubahan yang modern dari papan skor digital.

Namun tetap menjaga kepala Maung ada di papan skor tribune Timur. 

Ketika duel Persikab vs Malut United diumumkan di Stadion Siliwangi, Imran jelas sangat termotivasi dan senang karena akan bernostalgia di sana. 

“Waktu diumumkan kami akan main di Stadion Siliwangi saya merasa termotivasi dan senang, karena Siliwangi tempat dimana saya pernah main di Persib,” kata Imran saat diwawancarai KOMPAS.com. 

“Jadi semacam second home, motivasi lebih untuk memberikan hasil terbaik buat Malut United, untuk teman-teman,” lanjutnya. 

Baca juga: Hasil Liga 2: FC Bekasi City Tak Terbendung, Ezechiel di Puncak Daftar Top Skor

Sayang hasil pertandingan Persikab vs Malut United berakhir imbang dengan skor 1-1. 

Gol pemain dari pemain debutan Malut United, Andreas ado menit ke-5, dibalas gol penalti Azamat Abdullaev menit ke-56. Imran tetap mensyukuri hasil tersebut. 

Dalam nostalgianya ia jelas tak bisa melupakan dukungan dari Bobotoh. Stadion Siliwangi yang selalu berisik setiap Persib bermain. 

Ia juga turut mengenang salah satu pertandingan yang paling berkesan ketika menjamu rival klasik Persebaya Surabaya di sana. 

Ketika itu Imran yang sedang mengalami cedera terpaksa harus bermain karena stok gelandang tim arahan Juan Paez yang menipis. 

Baca juga: Hasil Liga 2: Persikab Menang berkat Main Sabar, Perserang Kian Terpuruk

Dalam starting Imran diandalkan bersama Alejandro Tobar, Suwita Patah, Yaris Riyadi, dan Aji Nurpijal dalam formasi 3-5-2. 

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Live Indonesia Vs Irak: Saling Rangkai Serangan, Tendangan Bebas Marselino Masih Lemah

Live Indonesia Vs Irak: Saling Rangkai Serangan, Tendangan Bebas Marselino Masih Lemah

Timnas Indonesia
Championship Series: Fakta Aneh Persib Vs Bali United di Mata Alberto

Championship Series: Fakta Aneh Persib Vs Bali United di Mata Alberto

Liga Indonesia
Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Lebihi Ekspektasi, Kans ke Olimpiade Terbuka

Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Lebihi Ekspektasi, Kans ke Olimpiade Terbuka

Timnas Indonesia
Susunan Pemain Indonesia Vs Irak: Struick Kembali, Hubner Kapten

Susunan Pemain Indonesia Vs Irak: Struick Kembali, Hubner Kapten

Timnas Indonesia
Perebutan Peringkat 3 Piala Asia U23, Legenda Irak Akui Indonesia Berbahaya

Perebutan Peringkat 3 Piala Asia U23, Legenda Irak Akui Indonesia Berbahaya

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Indonesia Vs Irak, Kickoff 22.30 WIB

Link Live Streaming Indonesia Vs Irak, Kickoff 22.30 WIB

Timnas Indonesia
Hasil Thomas Cup 2024: Juara Bertahan Keok, Malaysia Bungkam Jepang

Hasil Thomas Cup 2024: Juara Bertahan Keok, Malaysia Bungkam Jepang

Badminton
Isu Badai Cedera Persib Jelang Championship Series, Dokter Tim Buka Suara

Isu Badai Cedera Persib Jelang Championship Series, Dokter Tim Buka Suara

Liga Indonesia
Indonesia Vs Irak: Tekad Rio Fahmi Tembus Olimpiade bersama Garuda Muda

Indonesia Vs Irak: Tekad Rio Fahmi Tembus Olimpiade bersama Garuda Muda

Timnas Indonesia
Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Irak Pukul 22.30 WIB

Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Irak Pukul 22.30 WIB

Timnas Indonesia
Performa Lawan Jepang Jadi Bekal Tim Uber Indonesia Hadapi Thailand

Performa Lawan Jepang Jadi Bekal Tim Uber Indonesia Hadapi Thailand

Badminton
Indonesia Vs Irak, Dukungan dan Doa Terbaik, Bisa Garuda Muda!

Indonesia Vs Irak, Dukungan dan Doa Terbaik, Bisa Garuda Muda!

Timnas Indonesia
Jadwal Perempat Final Thomas Cup 2024, Indonesia Vs Korea Selatan

Jadwal Perempat Final Thomas Cup 2024, Indonesia Vs Korea Selatan

Badminton
Indonesia Vs Irak, Doa dari Korsel untuk Arhan dan Garuda Muda

Indonesia Vs Irak, Doa dari Korsel untuk Arhan dan Garuda Muda

Timnas Indonesia
Perempat Final Piala Uber 2024: Gregoria Yakin Indonesia Bisa Tampil Baik

Perempat Final Piala Uber 2024: Gregoria Yakin Indonesia Bisa Tampil Baik

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com