Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Persija Jakarta Perpanjang Kontrak Thomas Doll dan 6 Pemain

Kompas.com - 25/03/2023, 17:20 WIB
Farahdilla Puspa,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Persija Jakarta resmi memperpanjang kontrak pelatih Thomas Doll dan enam pemain mereka. 

Empat pemain, Muhammad Ferrari, Dony Tri Pamungkas, Firza Andika, dan Resky Fandi mendapat perpanjangan kontrak hingga 2025.  

Persija juga mengumumkan perpanjangan kontrak dua pemain senior yaitu Andritany Ardhiyasa dan Riko Simanjuntak hingga 2026.

Kabar tersebut disampaikan Persija melalui media sosial resmi mereka di Twitter pada Sabtu (25/3/2023) sore WIB. 

"Persiija resmi memperpanjang kontrak pelatih kepala Thomas Doll dan 4 pemainnya hingga 2025," tulis  akun resmi Macan Kemayoran. 

Baca juga: Thomas Doll Kembali Kritisi Penyelesaian Akhir Persija

"Keempat pemain yang diperpanjang kontraknya hingga 2025 yaitu Ferrari, Dony, Firza, dan Resky," demikian pernyataan Persija.

Thomas Doll ditunjuk sebagai pelatih Persija pada 23 April 2022. Di bawah kepemimpinannya musim ini, Persija meraih 16 kemenangan dari 29 laga yang sudah dimainkan. 

Baca juga: Persib Bandung Libas Bhayangkara FC, Langsung Fokus kepada Persija

Sebanyak 13 pertandingan lainnya berakhir dengan tujuh kekalahan dan enam hasil imbang. 

Tim berjuluk Macan Kemayoran tersebut kini menduduki peringkat ketiga klasemen Liga 1 2022-2023 dengan 54 poin. 

Mereka berjarak lima angka dari Persib Bandung yang menghuni urutan kedua dengan raihan 59 poin. Persija juga berjarak 15 angka dari PSM Makassar yang memuncaki klasemen. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Internasional
Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Liga Indonesia
Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Liga Indonesia
Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Liga Indonesia
Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com