Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Prediksi Line Up Liverpool Vs Ajax di Liga Champions 2022-2023

Kompas.com - 13/09/2022, 10:20 WIB
Ahmad Zilky,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

KOMPAS.com – Liverpool akan menghadapi Ajax Amsterdam dalam matchday kedua fase Grup A Liga Champions 2022-23.

Duel Liverpool vs Ajax Amsterdam dijadwalkan berlangsung di Stadion Anfield pada Rabu (14/9/2022).

Liverpool datang ke pertandingan kontra Ajax dengan kondisi skuad tak terlalu bagus. Sebab, sejumlah pemain The Reds masih menderita cedera.

Jika diakumulasikan, terdapat enam pemain Liverpool yang telah dipastikan tidak bisa bermain dalam pertandingan kontra Ajax.

Enam pemain itu adalah Ibrahima Konate, Alex Oxlade-Chamberlain, Naby Keita, Curtis Jones, dan sang kapten, Jordan Henderson.

Baca juga: Laga Chelsea Vs Salzburg Sesuai Jadwal, Lawan Liverpool Ditunda

Cederanya pemain-pemain itu membuat pelatih Liverpool Juergen Klopp harus pintar dalam memilih starting line-up.

Juergen Klopp diprediksi akan tetap mempercayakan kesucian gawang Liverpool kepada Alisson Becker.

Posisi bek tengah Liverpool akan diisi Virgil van Dijk dan Joel Matip. Dua bek jangkung itu akan bekerja keras guna menahan serangan.

Namun, Trent Alexander-Arnold tidak akan berduet dengan Andrew Robertson dalam pertandingan kali ini melawan Ajax.

Baca juga: Liverpool Vs Ajax, Schreuder Buta Kondisi Pasukan Klopp

Pasalnya, Andrew Robertson tengah dalam meja perawatan seusai menderita cedera.

Posisi Robertson bakal digantikan dengan Kostas Tsmikas. Itu membuat Tsimikas bakal berada di lini pertahanan bersama Van Dijk, Matip dan Alexander-Arnold.

Ada tiga pemain di lini tengah Liverpool. Mereka adalah Thiago Alcantara, Fabinho, dan Harvey Elliot.

Thiago, Fabinho, dan Elliot harus pintar dalam memberikan asupan umpan matang kepada Luis Diaz, Darwin Nunez dan Mohamed Salah.

Di lain sisi, kondisi skuad Ajax Amsterdam lebih stabil. Mereka berpotensi tampil dengan kekuatan penuh.

Baca juga: Liverpool Vs Ajax, Keyakinan The Reds Bayar Kekalahan dari Napoli

Kiper Ajax, Remko Pasveer, bakal mendapatkan bantuan penuh dari Daley Blind, Calvin Bassey, Jurrien Timber, dan Devyne Rensch, untuk mencegah Liverpool membobol gawangnya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup 'Neraka' Menanti

Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup "Neraka" Menanti

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Badminton
Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Ginting Berjuang 75 Menit, Indonesia 1-0 Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Ginting Berjuang 75 Menit, Indonesia 1-0 Korsel

Badminton
Guinea Vs Indonesia: Pelatih Guinea Nilai Tembus Olimpiade adalah Kebanggaan

Guinea Vs Indonesia: Pelatih Guinea Nilai Tembus Olimpiade adalah Kebanggaan

Timnas Indonesia
Pemain Bayer Leverkusen Fokus Ukir Sejarah, Alonso Ingatkan untuk Waspada

Pemain Bayer Leverkusen Fokus Ukir Sejarah, Alonso Ingatkan untuk Waspada

Internasional
Jadwal Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia Vs Korsel, China Vs Jepang

Jadwal Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia Vs Korsel, China Vs Jepang

Badminton
Uber Cup 2024: Apresiasi untuk Indonesia, Bersiap Lawan Korsel di Semifinal

Uber Cup 2024: Apresiasi untuk Indonesia, Bersiap Lawan Korsel di Semifinal

Badminton
Semifinal Piala Uber 2024: Ester Akhiri Penantian 14 Tahun

Semifinal Piala Uber 2024: Ester Akhiri Penantian 14 Tahun

Badminton
Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan di Final Piala Asia U23 2024

Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan di Final Piala Asia U23 2024

Internasional
Gratis! Nonton Final Euro 2024 Langsung di Olympiastadion Berlin, Cek Caranya

Gratis! Nonton Final Euro 2024 Langsung di Olympiastadion Berlin, Cek Caranya

BrandzView
Jadwal Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Jadwal Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Timnas Indonesia
Timnas U20 Bakal Ikut Turnamen di Perancis

Timnas U20 Bakal Ikut Turnamen di Perancis

Liga Indonesia
Selepas Kalah dari Irak, Timnas U23 Indonesia Dilarang Sentuh Bola

Selepas Kalah dari Irak, Timnas U23 Indonesia Dilarang Sentuh Bola

Liga Indonesia
Hasil Piala Uber 2024: Ester Menang Sengit, Indonesia Tembus Semifinal!

Hasil Piala Uber 2024: Ester Menang Sengit, Indonesia Tembus Semifinal!

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com