Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Piala Dunia Qatar 2022, Stadion Lusail Akan Gelar Laga Perdana

Kompas.com - 20/07/2022, 21:15 WIB
Farahdilla Puspa,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

Sumber AFP

KOMPAS.com - Dua tim kompetisi Liga Qatar, Al Rayyan dan Al Arabi, akan mencicipi Stadion Lusail yang menjadi salah satu venue Piala Dunia Qatar 2022. 

Dilansir dari AFP, pertandingan Al Rayyand vs Al Arabi bakal menjadi laga perdana yang berlangsung di Stadion Lusail. 

Duel kedua tim dijadwalkan berlangsung di Stadion Lusail pada 11 Agustus 2022. 

Seorang juru bicara penyelenggara Piala Dunia Qatar mengatakan bahwa duel itu menjadi ajang uji coba dan peresmian Stadion Lusail bakal dilakukan beberapa waktu kemudian. 

Baca juga: Jadwal Piala Dunia 2022 Qatar, dari 21 November hingga 18 Desember

Stadion Lusail merupakan satu dari 8 tempat yang dipersiapkan Qatar untuk menggelar laga-laga Piala Dunia. 

Ketujuh stadion lainnya yaitu Stadium 974, Khalifa International Stadium, Education City Stadium, Al Thumama Stadium, Al Janoub Stadium, Al Bayt Stadium dan Ahmad Bin Ali Stadium. 

Dari delapan stadion tersebut, Lusail merupakan venue terbesar untuk Piala Dunia Qatar 2022 dengan kapasitas 80.000 penonton. 

Stadion yang desainnya terinspirasi dari dekorasi mangkuk Arab itu akan menjadi tempat digelarnya pertandingan final Piala Dunia Qatar 2022. 

Baca juga: Daftar Julukan 32 Tim Peserta Piala Dunia 2022

Selain final, Stadion Lusail juga dijadwalkan menjadi venue 10 pertandingan pada babak penyisihan grup, perempat final dan semifinal. 

Negara-negara yang berkesempatan menjajal Stadion Lusail pertama kali di Piala Dunia Qatar 2022 adalah Argentina dan Arab Saudi yang tergabung di Grup C. 

Pertandingan Argentina vs Arab Saudi dijadwalkan digelar di Stadion Lusail pada 22 November 2022 siang waktu lokal. 

Rangkaian Piala Dunia Qatar 2022 akan berlangsung selama hampir satu bulan mulai 21 November-18 Desember 2022. 

Berikut jadwal pertandingan Piala Dunia Qatar 2022 yang akan digelar di Stadion Lusail: 

Fase Grup 

  • 22 November 2022: Argentina vs Arab Saudi (Grup C)
  • 24 November 2022: Brasil vs Serbia (Grup G)
  • 26 November 2022: Argentina vs Mexico (Grup C)
  • 28 November 2022: Portugal vs Uruguay (Grup H)
  • 30 November 2022: Arab Saudi vs Mexico (Grup C)
  • 2 Desember 2022: Kamerun vs Brasil (Grup G)

Fase Gugur 

  • 6 Desember 2022: Babak 16 besar
  • 9 Desember 2022: Perempat final
  • 13 Desember 2022: Semifinal
  • 18 Desember 2022: Final 

Klik tautan berikut untuk melihat jadwal lengkap Piala Dunia Qatar 2022 >>> LINK

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Liga Inggris
Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Badminton
Hasil Final Thomas Cup 2024, Indonesia Runner-up Usai Fikri/Bagas Kalah

Hasil Final Thomas Cup 2024, Indonesia Runner-up Usai Fikri/Bagas Kalah

Badminton
Aji Santoso: Marselino Punya Bakat Komplet untuk Jadi Pemain Besar

Aji Santoso: Marselino Punya Bakat Komplet untuk Jadi Pemain Besar

Timnas Indonesia
Hasil Final Piala Thomas 2024: Jonatan Menang, Jaga Asa Indonesia

Hasil Final Piala Thomas 2024: Jonatan Menang, Jaga Asa Indonesia

Badminton
Final Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Akui Lawan Lebih Berani dan Cerdik

Final Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Akui Lawan Lebih Berani dan Cerdik

Badminton
Hasil Final Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Kalah, Indonesia 0-2 China

Hasil Final Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Kalah, Indonesia 0-2 China

Badminton
Alasan Staf Kemenpora Bocorkan Diskusi dengan Mancini soal Marselino dkk

Alasan Staf Kemenpora Bocorkan Diskusi dengan Mancini soal Marselino dkk

Timnas Indonesia
Final Thomas Cup 2024, Ginting: Saya Tak Bisa Keluar dari Tekanan Shi Yu Qi

Final Thomas Cup 2024, Ginting: Saya Tak Bisa Keluar dari Tekanan Shi Yu Qi

Badminton
Cerita di Balik Marselino dkk Curi Perhatian Roberto Mancini dan Asistennya

Cerita di Balik Marselino dkk Curi Perhatian Roberto Mancini dan Asistennya

Timnas Indonesia
Hasil Final Piala Thomas 2024: Ginting Takluk dari Shi Yu Qi, Indonesia 0-1 China

Hasil Final Piala Thomas 2024: Ginting Takluk dari Shi Yu Qi, Indonesia 0-1 China

Badminton
Alasan di Balik PSM Tak Konsisten Sepanjang Liga 1 2023-2024

Alasan di Balik PSM Tak Konsisten Sepanjang Liga 1 2023-2024

Liga Indonesia
Courtois Kembali Main Bela Real Madrid, Catat Clean Sheet

Courtois Kembali Main Bela Real Madrid, Catat Clean Sheet

Liga Spanyol
Line Up dan Link Live Streaming Final Piala Thomas 2024 Indonesia Vs China

Line Up dan Link Live Streaming Final Piala Thomas 2024 Indonesia Vs China

Badminton
Run The City Medan Diikuti 1.000 Pelari, Usung Konsep Point to Point

Run The City Medan Diikuti 1.000 Pelari, Usung Konsep Point to Point

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com