Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Thailand Vs Indonesia, Polking Ogah "Khianati" Karakter Gajah Perang Lagi

Kompas.com - 31/12/2021, 20:42 WIB
Celvin Moniaga Sipahutar,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

Sumber ThSport

KOMPAS.com - Pelatih timnas Thailand, Alexandre Polking, mengatakan tak akan membuat timnya bermain bertahan saat melawan Indonesia pada laga leg kedua final Piala AFF 2020.

Timnas Thailand memiliki kans besar untuk menjuarai Piala AFF 2020 usai menang 4-0 atas Indonesia pada laga leg pertama final.

Brace Chanathip Songkrasin dan gol-gol Supachok Sarachat serta Bordin Phala yang membawa Thailand menang telak.

Tim Gajah Perang pun semakin dekat untuk meraih gelar keenam di ajang Piala AFF.

Baca juga: Pemain Timnas Indonesia Dilirik Klub Korsel hingga Eropa, Ini Tanggapan Shin Tae-yong

Pertandingan leg kedua Thailand vs Indonesia akan digelar di National Stadium, Singapura, Sabtu (1/1/2022) malam WIB.

Menjelang pertandingan, Alexandre Polking mengindikasikan bahwa Chanathip Songkrasin dkk akan tetap bermain menyerang.

Polking ogah membuat Thailand bermain defensif seperti laga leg kedua semifinal kontra Vietnam.

Pada saat itu, Thailand tengah unggul agregat 2-0. Sebelum laga leg kedua, Polking sempat mengatakan tak akan membuat Gajah Perang bermain bertahan.

Baca juga: 4 Pilar Timnas Indonesia Masuk Nomine Pemain Depan dan Gelandang Terbaik Piala AFF 2020

Pasalnya, karakteristik Thailand adalah bermain menyerang. Dia pun mengklaim anak asuhnya tak suka dengan pendekatan defensif.

Akan tetapi, kata-kata Polking tidak sejalan dengan yang terjadi pada laga kedua melawan Vietnam. 

Thailand bermain bertahan menyusul gempuran yang dilancarkan Vietnam. Pada akhirnya, strategi Gajah Perang sukses dan menahan juara bertahan 0-0.

Polking lalu mengakui bahwa memang Thailand bermain bertahan saat itu. Namun, dia enggan mengulanginya pada laga kedua final nanti.

"Pertandingan semifinal melawan Vietnam, kami memimpin 2-0 pada leg pertama," kata Polking dikutip dari media Thailand, Thsport.

Baca juga: Semifinal Piala AFF Thailand Vs Vietnam, Bertahan Tak Ada dalam Kamus Gajah Perang

"Kami harus menghadapi lebih banyak tekanan bola panjang (leg 2), situasi saat itu membuat kami harus bertahan dengan baik."

"Tidak seharusnya kami bermain bertahan. Namun, memang benar, itulah yang harus kami lakukan."

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Liga Inggris
Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Badminton
Hasil Final Thomas Cup 2024, Indonesia Runner-up Usai Fikri/Bagas Kalah

Hasil Final Thomas Cup 2024, Indonesia Runner-up Usai Fikri/Bagas Kalah

Badminton
Aji Santoso: Marselino Punya Bakat Komplet untuk Jadi Pemain Besar

Aji Santoso: Marselino Punya Bakat Komplet untuk Jadi Pemain Besar

Timnas Indonesia
Hasil Final Piala Thomas 2024: Jonatan Menang, Jaga Asa Indonesia

Hasil Final Piala Thomas 2024: Jonatan Menang, Jaga Asa Indonesia

Badminton
Final Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Akui Lawan Lebih Berani dan Cerdik

Final Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Akui Lawan Lebih Berani dan Cerdik

Badminton
Hasil Final Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Kalah, Indonesia 0-2 China

Hasil Final Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Kalah, Indonesia 0-2 China

Badminton
Alasan Staf Kemenpora Bocorkan Diskusi dengan Mancini soal Marselino dkk

Alasan Staf Kemenpora Bocorkan Diskusi dengan Mancini soal Marselino dkk

Timnas Indonesia
Final Thomas Cup 2024, Ginting: Saya Tak Bisa Keluar dari Tekanan Shi Yu Qi

Final Thomas Cup 2024, Ginting: Saya Tak Bisa Keluar dari Tekanan Shi Yu Qi

Badminton
Cerita di Balik Marselino dkk Curi Perhatian Roberto Mancini dan Asistennya

Cerita di Balik Marselino dkk Curi Perhatian Roberto Mancini dan Asistennya

Timnas Indonesia
Hasil Final Piala Thomas 2024: Ginting Takluk dari Shi Yu Qi, Indonesia 0-1 China

Hasil Final Piala Thomas 2024: Ginting Takluk dari Shi Yu Qi, Indonesia 0-1 China

Badminton
Alasan di Balik PSM Tak Konsisten Sepanjang Liga 1 2023-2024

Alasan di Balik PSM Tak Konsisten Sepanjang Liga 1 2023-2024

Liga Indonesia
Courtois Kembali Main Bela Real Madrid, Catat Clean Sheet

Courtois Kembali Main Bela Real Madrid, Catat Clean Sheet

Liga Spanyol
Line Up dan Link Live Streaming Final Piala Thomas 2024 Indonesia Vs China

Line Up dan Link Live Streaming Final Piala Thomas 2024 Indonesia Vs China

Badminton
Run The City Medan Diikuti 1.000 Pelari, Usung Konsep Point to Point

Run The City Medan Diikuti 1.000 Pelari, Usung Konsep Point to Point

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com