Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Liga 1 PSM Vs Persipura - Tak Ada Pemenang

Kompas.com - 27/11/2021, 22:45 WIB
Ferril Dennys

Penulis

Sumber BolaSport

KOMPAS.COM - PSM Makassar bermain imbang 1-1 dengan Persipura Jayapura dalam laga pekan ke-14 Liga 1 di Stadion Sultan Agung, Bantul, Yogyakarta, Sabtu (27/11/2021).

PSM Makassar berhasil mencetak gol melalui tendangan penalti Anco Jansen pada menit ke-12.

Sedangkan satu gol balasan Persipura lahir dari sontekan Ferinando Pahabol pada menit ke-32.

Baca juga: Todd Ferre Dihukum 12 Bulan, Persipura Rugi Besar

Pada laga ini, baik Persipura Jayapura maupun PSM Makassar mengawali pertandingan dengan tempo yang cukup lambat.

Bahkan PSM Makassar yang mencoba menguasai pertandingan sejak awal masih kesulitan membobol pertahanan Persipura hingga menit ke-8.

Namun, hal itu tak membuat tim berjulukan Juku Eja itu berdiam diri.

PSM Makassar terus mencoba menyerang melalui Yakob Sayuri, namun bola masih terlalu melebar ke sisi kanan gawang.

Walaupun akhirnya PSM Makassar memimpin lebih dulu melalui tendangan penalti.

Tendangan penalti dihadiahi oleh sang pengadil setelah Anco Jansen dilanggar pemain Persipura tepat dikotak penalti.

Dengan itu, Anco Jansen yang menjadi eksekutor pun berhasil membobol gawang Fitrul Dwi Rustapa pada menit ke-12.

Setelah dibobol PSM, Persipura pun tak tinggal diam dan mulai membangun serangan.

Tim asuhan Angel Alfredo Vera pun mulai bermain lebih percaya diri dan akhirnya mereka berhasil membalas gol pada menit ke-32.

Ferinando Pahabol secara cerdik menggocek bola melewati Zulkifli Syukur dan para pemain PSM Makassar.

Dengan tendangan cantiknya langsung ke arah sisi pojok kanan atas gawang PSM pun membuat Hilmansyah kesulitan mengamankan bola.

Kedua tim pun mencoba menambah gol pada babak pertama, namun hingga peluit panjang wasit ditiup tak ada gol tambahan.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Badminton
'Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang'

"Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang"

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup 'Neraka' Menanti

Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup "Neraka" Menanti

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Badminton
Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Ginting Berjuang 75 Menit, Indonesia 1-0 Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Ginting Berjuang 75 Menit, Indonesia 1-0 Korsel

Badminton
Guinea Vs Indonesia: Pelatih Guinea Nilai Tembus Olimpiade adalah Kebanggaan

Guinea Vs Indonesia: Pelatih Guinea Nilai Tembus Olimpiade adalah Kebanggaan

Timnas Indonesia
Pemain Bayer Leverkusen Fokus Ukir Sejarah, Alonso Ingatkan untuk Waspada

Pemain Bayer Leverkusen Fokus Ukir Sejarah, Alonso Ingatkan untuk Waspada

Internasional
Jadwal Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia Vs Korsel, China Vs Jepang

Jadwal Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia Vs Korsel, China Vs Jepang

Badminton
Uber Cup 2024: Apresiasi untuk Indonesia, Bersiap Lawan Korsel di Semifinal

Uber Cup 2024: Apresiasi untuk Indonesia, Bersiap Lawan Korsel di Semifinal

Badminton
Semifinal Piala Uber 2024: Ester Akhiri Penantian 14 Tahun

Semifinal Piala Uber 2024: Ester Akhiri Penantian 14 Tahun

Badminton
Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan di Final Piala Asia U23 2024

Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan di Final Piala Asia U23 2024

Internasional
Gratis! Nonton Final Euro 2024 Langsung di Olympiastadion Berlin, Cek Caranya

Gratis! Nonton Final Euro 2024 Langsung di Olympiastadion Berlin, Cek Caranya

BrandzView
Jadwal Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Jadwal Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com