Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Drawing Liga Champions: 2 Alasan Bersua Real Madrid adalah Petaka bagi Liverpool

Kompas.com - 19/03/2021, 21:40 WIB
Benediktus Agya Pradipta,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Liverpool mendapat lawan tangguh pada perempat final Liga Champions musim 2020-2021.

Berdasarkan hasil drawing Liga Champions yang berlangsung di markas UEFA, Nyon, Swiss, pada Jumat (19/3/2021) sore WIB, Liverpool bakal berhadapan dengan klub raksasa Spanyol, Real Madrid.

Liverpool dan Real Madrid termasuk dalam plot perempat final keempat jika mengacu pada hasil drawing atau undian Liga Champions tersebut.

Alhasil, berdasarkan drawing Liga Champions itu, pemenang antara Liverpool dan Real Madrid akan bersua klub yang menghuni plot perempat final kedua, FC Porto dan Chelsea.

Baca juga: Drawing Perempat Final Liga Champions: 2 Laga Aroma Final

Bagi Liverpool, berhadapan dengan Real Madrid bukanlah hasil undian Liga Champions yang menguntungkan.

Bahkan, Liverpool bisa dibilang mendapat petaka dengan bersua Real Madrid di perempat final Liga Champions musim 2020-2021.

Terkait hal itu, terdapat beberapa alasan yang membuat pertemuan kontra Real Madrid menjadi petaka bagi The Reds, julukan Liverpool.

Rekor buruk kontra Real Madrid

Penyerang Real Madrid, Karim Benzema (kanan), merayakan gol ke gawang Atalanta pada leg kedua 16 besar Liga Champions yang berlangsung di Stadion Alfredo Di Stefano, Rabu (17/3/2021) dini hari WIB.AFP/PIERRE-PHILIPPE MARCOU Penyerang Real Madrid, Karim Benzema (kanan), merayakan gol ke gawang Atalanta pada leg kedua 16 besar Liga Champions yang berlangsung di Stadion Alfredo Di Stefano, Rabu (17/3/2021) dini hari WIB.

Alasan yang pertama bisa dilihat berdasarkan rekor pertemuan antara Liverpool dan Real Madrid.

Dalam tiga pertemuan terakhir kontra Real Madrid, Liverpool selalu menelan kekalahan.

Mereka juga sudah kebobolan tujuh kali dan hanya mencetak satu gol pada ketiga pertemuan tersebut.

Liverpool menelan rentetan kekalahan itu sejak bersua Real Madrid pada fase grup Liga Champions musim 2014-2015.

Baca juga: Jadwal Liga Champions - Bayern Vs PSG, Real Madrid vs Liverpool

Kala itu, Liverpool menelan dua kekalahan dari Real Madrid, baik ketika melakoni laga kandang maupun tandang.

Pada pertemuan terakhir, Liverpool yang bersua Real Madrid di partai puncak Liga Champions musim 2017-2018 kembali menelan kekalahan.

Catatan buruk Juergen Klopp

Juergen Klopp menjelang laga Liverpool vs Crystal Palace yang berakhir 4-0 untuk tuan rumah di Stadion Anfield dalam lanjutan pekan ke-31 Premier League, kasta teratas Liga Inggris, Rabu (24 Juni 2020).AFP/ SHAUN BOTTERILL Juergen Klopp menjelang laga Liverpool vs Crystal Palace yang berakhir 4-0 untuk tuan rumah di Stadion Anfield dalam lanjutan pekan ke-31 Premier League, kasta teratas Liga Inggris, Rabu (24 Juni 2020).

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Indonesia Vs Irak: Klimaks Sesungguhnya Untuk Garuda, Sulit Diprediksi

Indonesia Vs Irak: Klimaks Sesungguhnya Untuk Garuda, Sulit Diprediksi

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Penilaian Pemain Irak Soal Skuad Garuda Muda

Piala Asia U23 2024: Penilaian Pemain Irak Soal Skuad Garuda Muda

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Menpora Kunjungi Al Nassr, Bahas Kans Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

Menpora Kunjungi Al Nassr, Bahas Kans Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

Sports
Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Timnas Indonesia
Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Liga Lain
Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Liga Italia
5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

Timnas Indonesia
Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Liga Champions
Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Timnas Indonesia
Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Bundesliga
Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Liga Champions
Parma Kembali ke Serie A Sementara Jay Idzes Cetak 2 Gol bagi Venezia

Parma Kembali ke Serie A Sementara Jay Idzes Cetak 2 Gol bagi Venezia

Liga Italia
Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Liga Indonesia
Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com