Jadwal Pekan ke-8 Bundesliga, Misi Bayern Muenchen Lanjutkan Tren Kemenangan

Kompas.com - 21/11/2020, 08:00 WIB
Kevin Topan Kristianto,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

Sumber Bundesliga

KOMPAS.com - Bayern Muenchen akan melanjutkan laga kedelapan Bundesliga melawan Werder Bremen.

Laga Bayern vs Werder Bremen akan digelar di Stadion Allianz Arena, Sabtu (21/11/2020) malam WIB.

Die Roten, julukan Bayern Muenchen, membawa modal cukup apik untuk menghadapi pertandingan ini.

Bayern Muenchen ingin melanjutkan tren kemenangan yang sudah diraih sebelumnya saat menghadapi Borussia Dortmund pada pekan ketujuh Bundesliga.

Baca juga: Klasemen Bundesliga: Bayern Kokoh di Puncak, Leipzig Salip Dortmund

Robert Lewandowski dkk berhasil meraih kemenangan dengan skor 3-2 atas Dortmund.

Berkat tambahan tiga poin itu Bayern kini menduduki puncak klasemen Bundesliga dengan koleksi 18 poin.

Sementara itu, Werder Bremen menempati peringkat kesembilan dengan koleksi 10 poin dari dua kemenangan dan empat hasil imbang.

Bayern Muenchen punya peluang untuk melanjutkan tren kemenangan saat menjamu Werder Bremen.

Baca juga: Matheus Cunha Bicara soal Persaingan di Lini Depan Hertha Berlin

Pasalnya, dalam 26 pertemuan terakhir, Die Roten masih belum ternoda alias belum menelan kekalahan dari Werder Bremen.

Terakhir kali Bayern Muenchen kalah pada Bundesliga musim 2008-2009, tepatnya pada 20 September 2008.

Saat itu Bayern Muenchen kalah 2-5 dari Werder Bremen.

Adapun rival Bayern Muenchen, Borussia Dortmund akan melakoni pekan kedelapan Bundesliga dengan bertandang ke markas Hertha Berlin.

Baca juga: Mengenal Martin Schmidt, Pelatih FC Augsburg yang Terlihat seperti Rockstar

Duel Hertha Berlin vs Dortmund ini akan digelar di Stadion Olimpiade, Minggu (22/11/2020) dini hari WIB.

Berikut adalah jadwal lengkap pekan kedelapan Bundesliga musim 2020-2021 (dalam WIB):

Sabtu, 21 November 2020

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Indonesia Vs Uzbekistan, Tekad Witan dan Pelajaran Piala AFF 2022

Indonesia Vs Uzbekistan, Tekad Witan dan Pelajaran Piala AFF 2022

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik 'Gila' Uzbekistan

Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik "Gila" Uzbekistan

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Persik 2-1, Bajul Ijo Raih Poin Penuh Lewat Gol Dramatis

Hasil Persebaya Vs Persik 2-1, Bajul Ijo Raih Poin Penuh Lewat Gol Dramatis

Liga Indonesia
Kata Bambang Nurdiansyah Soal Pencapaian Timnas U23, Perlu Berwaspada

Kata Bambang Nurdiansyah Soal Pencapaian Timnas U23, Perlu Berwaspada

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

Timnas Indonesia
Penjelasan MNC Group soal Nonton Bareng Timnas U23 Indonesia di Piala Asia

Penjelasan MNC Group soal Nonton Bareng Timnas U23 Indonesia di Piala Asia

Timnas Indonesia
3 Poin yang Harus Dilakukan Timnas U23 Jelang Lawan Uzbekistan

3 Poin yang Harus Dilakukan Timnas U23 Jelang Lawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024, Pengamat Soroti Mental Pemain Indonesia Saat Bekuk Korsel

Piala Asia U23 2024, Pengamat Soroti Mental Pemain Indonesia Saat Bekuk Korsel

Timnas Indonesia
Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Timnas Indonesia
Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Enggan Terbebani Status sebagai Ujung Tombak

Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Enggan Terbebani Status sebagai Ujung Tombak

Badminton
Pelatih Persik Dukung Timnas U23 Indonesia, Senang Lihat Jeam Kelly Sroyer

Pelatih Persik Dukung Timnas U23 Indonesia, Senang Lihat Jeam Kelly Sroyer

Liga Indonesia
Pensiun Usai Thomas Cup 2024, Momota Bakal Rindu Ginting-Axelsen

Pensiun Usai Thomas Cup 2024, Momota Bakal Rindu Ginting-Axelsen

Badminton
4 Fakta Persebaya Vs Persik, Bajul Ijo Tak Mau Lagi Disakiti Mantan

4 Fakta Persebaya Vs Persik, Bajul Ijo Tak Mau Lagi Disakiti Mantan

Liga Indonesia
Pengamat Malaysia Sebut Timnas U23 Indonesia Main Tanpa Rasa Takut

Pengamat Malaysia Sebut Timnas U23 Indonesia Main Tanpa Rasa Takut

Timnas Indonesia
Hasil New England Vs Inter Miami 1-4: Dikejutkan Gol 37 Detik, Messi Mengamuk

Hasil New England Vs Inter Miami 1-4: Dikejutkan Gol 37 Detik, Messi Mengamuk

Liga Lain
komentar di artikel lainnya
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com