Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Liga Europa Grup A-L, Man United dan Arsenal Menang

Kompas.com - 20/09/2019, 04:57 WIB
Faishal Raihan,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Matchday pertama babak fase grup Liga Europa 2019-2020 telah rampung digelar pada Kamis (19/9/2019) atau Jumat dini hari.

Dua klub Inggris, Arsenal dan Manchester United, kompak meraih kemenangan atas lawannya masing-masing.

Arsenal sukses mengalahkan tuan rumah Eintracht Frankfurt dengan skor 3-0 pada laga perdana Grup F di Commerzbank Arena.

Baca juga: Man United Vs Astana, Greenwood Bawa Red Devils Menang

Tiga gol kemenanangan The Gunners, julukan Arsenal, masing-masing dicetak oleh Joe Willock (38'), Bukayo Saka (85'), dan Pierre-Emerick Aubameyang.

Sementara itu, Man United sukses melewati hadangan pertama di Grup L dengan mengalahkan FC Astana 1-0 di Old Trafford.

Satu-satunya gol The Red Devils, julukan Manchester United, dicetak oleh Mason Greenwood (73').

Sementara itu, nasib berbeda harus dialami duo Italia, AS Roma dan Lazio.

Baca juga: Eintracht Frankfurt Vs Arsenal, The Gunners Menang Telak

AS Roma sukses meraih tiga poin setelah mengalahkan Istanbul Basaksehir dengan skor 4-0 pada laga perdana Grup J di Stadion Olimpico Roma.

Empat gol tim Seriga Ibu Kota masing-masing dicetak oleh Junior Calcara (42'-bd), Edin Dzeko (58'), Nicolo Zaniolo (71'), dan Justin Kluivert (90').

Pada saat AS Roma meraih kemenangan, Lazio justru harus pulang dengan tangan hampa lantaran kalah 1-2 dari CFR Cluj pada laga perdana di Grup E.

Tim Elang Ibu Kota sempat unggul terlebih dahulu pada menit ke-25 lewat gol yang dicetak Bastos.

Baca juga: Eintracht Frankfurt Vs Arsenal, Emery Sadar Akan Hadapi Laga Sulit

Namun, CFR Cluj membalas dengan dua gol yang masing-masing dicetak oleh Ioan Deac (41'-p), dan Billel Omrani (75').

Pada pertandingan lain, peraih trofi Liga Europa terbanyak, Sevilla, yang tergabung di Grup A, berhasil menang 3-0 atas Qarabag FK.

Tiga gol kemenangan Sevilla disumbangkan oleh Javier Hernandez (62'), Munir El Haddadi (78'), dan Oliver Torres (85').

Berikut hasil Liga Europa, Grup A - Grup L, Kamis (19/9/2019) atau Jumat dini hari WIB:

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Internasional
Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Liga Indonesia
Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Liga Indonesia
Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Liga Indonesia
Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com