Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Gagal Eksekusi Penalti, Lampard Tetap Puji Tammy Abraham

Kompas.com - 15/08/2019, 09:40 WIB
Dimas Almufarid,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

Sumber Chelsea

KOMPAS.com - Laga Chelsea vs Liverpool di Piala Super Eropa 2019 menghadirkan banyak drama.

Pertandingan yang berlangsung di Vodafone Arena, Istanbul, Turki, Rabu (14/8/2019) atau Kamis dini hari WIB, harus berakhir imbang 2-2 hingga babak tambahan.

Pertandingan kemudian dilanjutkan ke babak adu penalti.

Kiper Liverpool, Adrian, tampil sebagai pahlawan Liverpool. Dia berhasil menepis tendangan Tammy Abraham sebagai algojo terakhir Chelsea.

Baca juga: Liverpool vs Chelsea, Bisikan yang Bikin Adrian Jadi Pahlawan The Reds

Terlepas dari itu, Frank Lampard tetap memberikan pujian kepada Abraham. 

Lampard mengaku kagum pada  keberanian Abraham untuk mengambil tendangan penalti.

"Saya bilang padanya untuk jangan khawatir, fakta bahwa ia (Abraham) percaya diri untuk mengambil penalti kelima sudah membuat saya senang," ungkap Lampard.

"Saya pernah di posisi itu, semua orang bisa gagal dalam penalti. Tapi yang saya inginkan adalah seorang pemain muda yang berani mengambil keputusan seperti itu," lanjutnya.

Baca juga: Liverpool Vs Chelsea, Nama Jorginho Salah Cetak di Kostum

Pelatih 41 tahun itu juga menilai momen yang dirasakan Tammy Abraham pascagagal menendang penalti merupakan bagian penting menjadi pemain sepak bola papan atas.

"Momen seperti ini akan selalu datang dan kami harus selalu bersikap suportif karena ini adalah sepak bola," jelas Lampard.

Dalam adu tendangan penalti, Liverpool sukses menundukkan Chelsea dengan skor 5-4.


Mohamed Salah cs pun akhirnya sukses mengawinkan trofi juara Liga Champions dengan Piala Super Eropa 2019.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Penentuan Juara, Arteta Yakin West Ham Hentikan Langkah Man City

Penentuan Juara, Arteta Yakin West Ham Hentikan Langkah Man City

Liga Inggris
Ana/Tiwi Tak Puas Jadi Runner-up Thailand Open 2024

Ana/Tiwi Tak Puas Jadi Runner-up Thailand Open 2024

Badminton
Man City Vs West Ham, Pesan Singkat Guardiola demi Gelar Juara

Man City Vs West Ham, Pesan Singkat Guardiola demi Gelar Juara

Liga Inggris
Arema FC Pilih Apparel Baru demi 'Mengaum' di Liga 1 Musim Depan

Arema FC Pilih Apparel Baru demi "Mengaum" di Liga 1 Musim Depan

Liga Indonesia
3 Fakta Laga Borneo FC vs Madura United, Masih Ada Kesempatan untuk Pesut Etam

3 Fakta Laga Borneo FC vs Madura United, Masih Ada Kesempatan untuk Pesut Etam

Liga Indonesia
Link Live Streaming Borneo FC VS Madura United, Kickoff 19.00 WIB

Link Live Streaming Borneo FC VS Madura United, Kickoff 19.00 WIB

Liga Indonesia
Hasil Final Thailand Open 2024, Ana/Tiwi Runner-up

Hasil Final Thailand Open 2024, Ana/Tiwi Runner-up

Badminton
Cristiano Ronaldo Prediksi Arsenal Tidak akan Juara Premier League Musim Ini

Cristiano Ronaldo Prediksi Arsenal Tidak akan Juara Premier League Musim Ini

Liga Inggris
Maarten Pes Menggila Kontra Rival, Tujuh Penyelamatan bagi FC Dallas

Maarten Pes Menggila Kontra Rival, Tujuh Penyelamatan bagi FC Dallas

Liga Lain
Borneo FC vs Madura United, Jawaban Pelatih Persib Soal Lawan di Final

Borneo FC vs Madura United, Jawaban Pelatih Persib Soal Lawan di Final

Liga Indonesia
Borneo FC vs Madura United, Strategi Spesial Huistra dan Persiapan Penalti

Borneo FC vs Madura United, Strategi Spesial Huistra dan Persiapan Penalti

Liga Indonesia
Oxford United Milik Erick Thohir dan Andindya Bakrie Naik ke Divisi Championship

Oxford United Milik Erick Thohir dan Andindya Bakrie Naik ke Divisi Championship

Liga Inggris
Marco Reus Traktir Suporter di Laga Terakhir Bundesliga Bersama Dortmund

Marco Reus Traktir Suporter di Laga Terakhir Bundesliga Bersama Dortmund

Bundesliga
Exco Diduga Jadi Pemilik Tiga Klub Liga 3, PSSI Diminta Tegas

Exco Diduga Jadi Pemilik Tiga Klub Liga 3, PSSI Diminta Tegas

Liga Indonesia
Klarifikasi Ciro Alves soal Selebrasi di Depan 'Bench' Bali United

Klarifikasi Ciro Alves soal Selebrasi di Depan "Bench" Bali United

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com