Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Arema FC Vs Persib Bandung, Kata Robert soal Penampilan Sang Kiper

Kompas.com - 31/07/2019, 14:00 WIB
Suci Rahayu,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

MALANG, KOMPAS.com - Persib Bandung harus menderita setelah kalah telak dari Arema FC dengan skor 1-5 pada pertandingan Liga 1 di Stadion Kanjuruhan Malang, Selasa (30/7/2019). 

Lima gol dicetak oleh Rivaldi Bawuo (2 gol), Makan Konate, Dendi Santoso, dan Arthur Cunha.

Persib hanya mampu mencetak satu gol melalui kaki Febri Hariadi.

Lima gol Arema ini juga menjadi mimpi buruk untuk kiper muda Persib, Muhammad Aqil Savik.

Pertandingan melawan Arema FC adalah laga perdananya tampil sebagai pemain inti.

Sebelumnya, dia sudah bermain melawan Bali United untuk menggantikan I Made Wirawan.

Baca juga: Lawan Persipura Jadi Kesempatan Terakhir Djadjang Nurdjaman

Pada laga tersebut sebenarnya ada nama I Made Wirawan. 

Namun, dia masih cedera sehingga Aqil yang dipercaya sebagai kiper utama.

Pelatih Robert Rene Alberts tak mempermasalahkan dengan performa dari Aqil.

Dia menyatakan lima gol yang bersarang ke gawang Persib akan menjadi pelajaran berharga untuk sang kiper.

"Aqil kiper muda, ini akan jadi pengalaman bagus untuk dia," ucapnya.

Pelatih asal Belanda ini tak ingin menyalahkan Aqil karena lima gol Arema tercipta dengan mudah.

Robert menyatakan tak mudah bermain dengan komposisi pemain belakang baru ditambah kiper yang baru bermain.

"Tidak mudah bermain dengan komposisi pemain belakang baru dan kiper yang baru tampil," kata Robert.

Seperti diketahui, Persib sudah pasti kehilangan Deden Natshir hingga musim kompetisi berakhir.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Bayern Vs Dortmund: Tuchel Tak Membawa Muenchen ke Arah yang Benar

Bayern Vs Dortmund: Tuchel Tak Membawa Muenchen ke Arah yang Benar

Bundesliga
Amunisi Muda Barca, Marc Guiu: Xavi Sangat Penting bagi Barcelona

Amunisi Muda Barca, Marc Guiu: Xavi Sangat Penting bagi Barcelona

Liga Spanyol
Lorenzo Nilai Bagnaia Lakukan Kesalahan Saat Insiden dengan Marquez

Lorenzo Nilai Bagnaia Lakukan Kesalahan Saat Insiden dengan Marquez

Motogp
Prediksi Persib Vs Bhayangkara FC, Maung Pincang Tanpa 6 Pemain Utama

Prediksi Persib Vs Bhayangkara FC, Maung Pincang Tanpa 6 Pemain Utama

Liga Indonesia
Kata Indra Sjafri soal Label Pemain Keturunan di Timnas Indonesia

Kata Indra Sjafri soal Label Pemain Keturunan di Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Prediksi Ranking FIFA: Indonesia Salip Malaysia, Naik Peringkat Ke-135

Prediksi Ranking FIFA: Indonesia Salip Malaysia, Naik Peringkat Ke-135

Timnas Indonesia
Jadwal Spain Masters 2024, Indonesia Pastikan Wakil di Perempat Final

Jadwal Spain Masters 2024, Indonesia Pastikan Wakil di Perempat Final

Badminton
Kalahkan Arema FC, Bajul Ijo Langsung Penuhi Janji Jalan Kaki 1,5 Km

Kalahkan Arema FC, Bajul Ijo Langsung Penuhi Janji Jalan Kaki 1,5 Km

Liga Indonesia
Ronaldo Marah ke Wasit Setelah Portugal Kalah

Ronaldo Marah ke Wasit Setelah Portugal Kalah

Internasional
Dampak Program Naturalisasi bagi Level Persaingan Timnas Indonesia

Dampak Program Naturalisasi bagi Level Persaingan Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Jadwal Liga Inggris Akhir Pekan, Man City Vs Arsenal

Jadwal Liga Inggris Akhir Pekan, Man City Vs Arsenal

Liga Inggris
Belum Latihan di Pelatnas, Kevin Sanjaya Akan Dipanggil PBSI

Belum Latihan di Pelatnas, Kevin Sanjaya Akan Dipanggil PBSI

Badminton
Ricky Soebagja Harap PBSI Gelar Acara Perpisahan untuk Marcus Gideon

Ricky Soebagja Harap PBSI Gelar Acara Perpisahan untuk Marcus Gideon

Badminton
Persik Vs Persikabo: Situasi Makin Sulit, Djanur Tegaskan Masih Punya Semangat Tempur

Persik Vs Persikabo: Situasi Makin Sulit, Djanur Tegaskan Masih Punya Semangat Tempur

Liga Indonesia
PR dari Shin Tae-yong untuk PSSI dan Kita

PR dari Shin Tae-yong untuk PSSI dan Kita

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com