Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sergej Milinkovic Merapat ke Juventus

Kompas.com - 22/05/2019, 21:00 WIB
Nirmala Maulana Achmad,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

Sumber Sky Sports

KOMPAS.com - Lazio dikabarkan telah mencapai kata sepakat untuk melepas Sergej Milinkovic-Savic ke rival mereka, Juventus, pada bursa transfer musim panas mendatang.

Nyonya Tua - julukan Juventus - bergerak cepat demi mendatangkan pemain incaran mereka musim panas lalu itu.

Nilai yang akan dikeluarkan Juventus untuk mendatangkan Sergej Milinkovic tidak murah.

Baca juga: Ronaldo Sudah Punya Jagoan untuk Latih Juventus

Sebab, Presiden Lazio, Claudio Lotito, hanya bersedia melepas gelandang tim nasional Serbia itu dengan banderol 100 juta poundsterling atau setara dengan 1,84 triliun rupiah.

Namun, seperti yang dilansir Sky Sports, Juventus tidak keberatan dengan harga yang ditetapkan Lazio. Bahkan, sang gelandang secara personal telah mengatakan bahwa ia bersedia untuk bergabung dengan jawara Italia itu.

Baca juga: Dikaitkan dengan Juventus, Ancelotti Mengaku Bahagia di Napoli

Harga itu dinilai wajar, karena Sergej Milinkovic baru saja dianugerahi gelar gelandang terbaik Serie A - kasta tertinggi Liga Italia – musim ini.

Selain itu, gelandang berusia 24 tahun itu juga mampu membawa Lazio menjuarai Coppa Italia 2018-2019.

Sejak bergabung dengan Lazio pada 2015, Sergej Milinkovic telah mencatatkan 94 penampilan bersama Lazio, termasuk tujuh gol dan empat assistnya pada musim ini di semua kompetisi.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Acara Perpisahan Marcus/Kevin Batal Digelar di Indonesia Open 2024

Acara Perpisahan Marcus/Kevin Batal Digelar di Indonesia Open 2024

Badminton
Singapore Open 2024: Apriyani/Fadia Raih Satu Tiket Keberuntungan

Singapore Open 2024: Apriyani/Fadia Raih Satu Tiket Keberuntungan

Badminton
Munculnya Talenta dari Turnamen Sepak Bola Putri MilkLife Soccer Challenge

Munculnya Talenta dari Turnamen Sepak Bola Putri MilkLife Soccer Challenge

Liga Indonesia
Atlet Berkuda Indonesia Nusrtdinov Zayan Raih Medali Emas di Kejuaraan Malaysia

Atlet Berkuda Indonesia Nusrtdinov Zayan Raih Medali Emas di Kejuaraan Malaysia

Sports
Jelang Final Liga Champions Dortmund Vs Madrid, 5 Pemain Indonesia Akan Bertanding

Jelang Final Liga Champions Dortmund Vs Madrid, 5 Pemain Indonesia Akan Bertanding

Timnas Indonesia
Liverpool Siap Buka Toko Resmi di Indonesia

Liverpool Siap Buka Toko Resmi di Indonesia

Liga Inggris
Hansi Flick Jadi Pelatih Baru Barcelona, Filosofi Menyerang dan Penguasaan Bola

Hansi Flick Jadi Pelatih Baru Barcelona, Filosofi Menyerang dan Penguasaan Bola

Liga Spanyol
Arhan Usai Diganjar Kartu Merah Saat Debut di Suwon FC: Sedih, Saya Akan Menebusnya...

Arhan Usai Diganjar Kartu Merah Saat Debut di Suwon FC: Sedih, Saya Akan Menebusnya...

Liga Lain
5 Pemain Tambahan Bergabung dengan Timnas U20 di Italia

5 Pemain Tambahan Bergabung dengan Timnas U20 di Italia

Liga Indonesia
Desain Baru Sarung Tangan Resmi UFC, Beri Kenyamanan untuk Fighter

Desain Baru Sarung Tangan Resmi UFC, Beri Kenyamanan untuk Fighter

Sports
Ancelotti Ingin Pensiun di Madrid, Tekad Bawa Los Blancos Juara Liga Champions

Ancelotti Ingin Pensiun di Madrid, Tekad Bawa Los Blancos Juara Liga Champions

Liga Spanyol
Shin Tae-yong: Piala Asia Lebih Besar, Jangan Terkurung Piala AFF

Shin Tae-yong: Piala Asia Lebih Besar, Jangan Terkurung Piala AFF

Timnas Indonesia
Jadwal Singapore Open 2024: 8 Wakil Indonesia Berburu Tiket Perempat Final

Jadwal Singapore Open 2024: 8 Wakil Indonesia Berburu Tiket Perempat Final

Badminton
Hasil Final Conference League: Bekuk Fiorentina, Olympiakos Juara dan Cetak Sejarah

Hasil Final Conference League: Bekuk Fiorentina, Olympiakos Juara dan Cetak Sejarah

Liga Lain
Bayern Muenchen Resmi Tunjuk Vincent Kompany Jadi Pelatih Baru

Bayern Muenchen Resmi Tunjuk Vincent Kompany Jadi Pelatih Baru

Bundesliga
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com