Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Drawing Liga Champions, Jumpa Porto Sesuai Harapan Liverpool

Kompas.com - 15/03/2019, 21:00 WIB
Alsadad Rudi,
Tri Indriawati

Tim Redaksi

Sumber UEFA

KOMPAS.com - Mayoritas pendukung Liverpool diketahui mengharapkan tim kesayangannya jumpa FC Porto di perempat final Liga Champions.

Porto untuk kali pertama kali mencapai perempat final Liga Champions sejak 2015. Ketika itu mereka kalah agregat 4-7 dari Bayern Muenchen.

Dikutip dari laman UEFA, dalam jajak pendapat Liverpool Echo's, 56 persen pendukung Liverpool berharap timnya bisa menghadapi Porto. Hanya delapan persen yang menginginkan pertemuan dengan Barcelona, yang berarti kembalinya Luis Suarez ke Anfield.

Baca juga: Hasil Drawing Liga Champions, Manchester United Vs Barcelona

Hal ini bisa dimaklumi. Sebab musim lalu, Liverpool sanggup menghancurkan Porto 5-0 di kandangnya sendiri pada babak 16 besar.

Tak cuma itu, catatan lain yang menguntungkan Liverpool adalah Porto diketahui sudah kalah lima kali dalam laga dua leg fase gugur melawan klub Inggris.

Mereka belum pernah mengalahkan lagi klub Inggris dalam pertandingan fase gugur sejak tim José Mourinho menyingkirkan Manchester United pada babak 16 besar Liga Champions UEFA 2003/2004 (2-1 kandang, 1-1 tandang).

Baca juga: Hasil Drawing Liga Champions, Ronaldo Vs Messi Bisa Jumpa di Final

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Final Piala Thomas 2024: Jonatan Menang, Jaga Asa Indonesia

Hasil Final Piala Thomas 2024: Jonatan Menang, Jaga Asa Indonesia

Badminton
Final Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Akui Lawan Lebih Berani dan Cerdik

Final Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Akui Lawan Lebih Berani dan Cerdik

Badminton
Hasil Final Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Kalah, Indonesia 0-2 China

Hasil Final Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Kalah, Indonesia 0-2 China

Badminton
Alasan Staf Kemenpora Bocorkan Diskusi dengan Mancini soal Marselino dkk

Alasan Staf Kemenpora Bocorkan Diskusi dengan Mancini soal Marselino dkk

Timnas Indonesia
Final Thomas Cup 2024, Ginting: Saya Tak Bisa Keluar dari Tekanan Shi Yu Qi

Final Thomas Cup 2024, Ginting: Saya Tak Bisa Keluar dari Tekanan Shi Yu Qi

Badminton
Cerita di Balik Marselino dkk Curi Perhatian Roberto Mancini dan Asistennya

Cerita di Balik Marselino dkk Curi Perhatian Roberto Mancini dan Asistennya

Timnas Indonesia
Hasil Final Piala Thomas 2024: Ginting Takluk dari Shi Yu Qi, Indonesia 0-1 China

Hasil Final Piala Thomas 2024: Ginting Takluk dari Shi Yu Qi, Indonesia 0-1 China

Badminton
Alasan di Balik PSM Tak Konsisten Sepanjang Liga 1 2023-2024

Alasan di Balik PSM Tak Konsisten Sepanjang Liga 1 2023-2024

Liga Indonesia
Courtois Kembali Main Bela Real Madrid, Catat Clean Sheet

Courtois Kembali Main Bela Real Madrid, Catat Clean Sheet

Liga Spanyol
Line Up dan Link Live Streaming Final Piala Thomas 2024 Indonesia Vs China

Line Up dan Link Live Streaming Final Piala Thomas 2024 Indonesia Vs China

Badminton
Run The City Medan Diikuti 1.000 Pelari, Usung Konsep Point to Point

Run The City Medan Diikuti 1.000 Pelari, Usung Konsep Point to Point

Liga Indonesia
Greysia Polii Bangga Tim Uber 2024, Angkat Perempuan Indonesia

Greysia Polii Bangga Tim Uber 2024, Angkat Perempuan Indonesia

Badminton
Bangga Bisa Tampil di Final, Siti/Ribka Akui Keunggulan Ganda China

Bangga Bisa Tampil di Final, Siti/Ribka Akui Keunggulan Ganda China

Badminton
Hasil Final Piala Uber 2024: Ester Kalah, Indonesia Runner-up

Hasil Final Piala Uber 2024: Ester Kalah, Indonesia Runner-up

Badminton
Cetak Sejarah, Girona akan Main di Liga Champions untuk Pertama Kali

Cetak Sejarah, Girona akan Main di Liga Champions untuk Pertama Kali

Liga Spanyol
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com