Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Man United Vs Huddersfield, Antusiasme Berlaga di Old Trafford

Kompas.com - 26/12/2018, 09:27 WIB
Eris Eka Jaya

Penulis

Sumber BolaSport

KOMPAS.com - Pelatih interim Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer, menyebut satu keinginan para pemainnya menjelang laga kandang Liga Inggris melawan Huddersfield Town FC.

Ole Gunnar Solskjaer sadar dengan performa kandang tak mengesankan yang dicapai Manchester United di Liga Inggris musim ini.

Manchester United baru memenangi empat dari delapan laga Liga Inggris yang dilaksanakan di markas, Stadion Olf Trafford.

Menjelang laga pekan ke-19 Liga Inggris antara Man United dan Huddersfiled Town FC, Rabu (26/12/2018) pukul 22.00 WIB, Ole Gunnar Solskjaer menyebut bahwa pemainnya ingin memperbaiki rekor kandang dengan menikmati permainan.

Baca Juga: Semua Orang di Manchester United Tak Bahagia Bersama Jose Mourinho

"Saya pikir para pemain tak sabar bermain di Old Trafford dan itu sangat penting," ujar Solskjaer, dilansir BolaSport.com dari laman Reuters.

"Laga ini tidak seperti kala mereka tampil bagus (melawan Cardiff, 22/12/2018). Kami akan mengevaluasi, melihat beberapa rekaman (pertandingan), dan seperti yang sudah saya katakan, kami bisa lebih baik," ujarnya.

"Kami bisa saling memahami dengan baik," ujar pria berusia 45 tahun asal Norwegia ini.

Partai melawan Huddersfield bakal menjadi laga perdana Solskjaer bersama The Red Devils di kandang sendiri.

Baca juga: Solskjaer Tidak Sabar Kembali Sapa Publik Old Trafford

Tambahan tiga poin penting demi menjaga asa mereka menembus empat besar klasemen Premier League.

Setan Merah, yang duduk di posisi enam dengan 29 poin, masih tertinggal delapan angka dari penghuni peringkat empat klasemen, Chelsea, hingga matchday ke-18.

Sementara itu, ada empat pemain Man United yang diprediksi masih mengalami masalah dan diragukan tampil.

Mereka adalah Marcos Rojo (kebugaran), Alexis Sanchez (hamstring), Chris Smalling (kebugaran), dan Scott McTominay (kebugaran). (Ahmad Tsalis)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

i Menpora Dito Bicara ke Dubes Jepang Minta Cerezo Osaka Izinkan Justin Hubner

i Menpora Dito Bicara ke Dubes Jepang Minta Cerezo Osaka Izinkan Justin Hubner

Liga Indonesia
Jadwal Babak Playoff Indonesia vs Guinea, Mulai 20.00 WIB

Jadwal Babak Playoff Indonesia vs Guinea, Mulai 20.00 WIB

Timnas Indonesia
Hasil Liga Inggris dan Klasemen: Crystal Palace 4-0 Man United, Man City Masih di Puncak

Hasil Liga Inggris dan Klasemen: Crystal Palace 4-0 Man United, Man City Masih di Puncak

Liga Inggris
Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Liga Lain
Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Badminton
Apriyani Bangga Raih Perak Uber Cup 2024, Pemain Muda, Proses Luar Biasa

Apriyani Bangga Raih Perak Uber Cup 2024, Pemain Muda, Proses Luar Biasa

Badminton
Fajar Alfian Minta Maaf Indonesia Tak Juara, Janji Raih Trofi Thomas Cup 2026

Fajar Alfian Minta Maaf Indonesia Tak Juara, Janji Raih Trofi Thomas Cup 2026

Badminton
Hasil Crystal Palace vs Man United 4-0: Setan Merah Menderita

Hasil Crystal Palace vs Man United 4-0: Setan Merah Menderita

Liga Inggris
Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Timnas Indonesia
Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Badminton
Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Timnas Indonesia
Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Liga Indonesia
Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Badminton
Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Liga Indonesia
Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com