Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ismed Sofyan Komentari Hilangnya Medali Milik Bambang Pamungkas

Kompas.com - 21/02/2018, 21:10 WIB
Eris Eka Jaya

Penulis

Sumber BolaSport

KOMPAS.com - Pemain senior Persija Jakarta, Ismed Sofyan, ikut berkomentar soal hilangnya medali juara Piala Presiden milik Bambang Pamungkas alias Bepe.

Ismed menilai hilangnya medali itu tak lepas dari kurang berhati-hati.

Medali itu diduga hilang saat The Jakmania, suporter Persija, merangsek masuk ke lapangan setelah Persija menjuarai Piala Presiden 2018.

Saat itu, Jakmania tak bisa membendung kebahagiaannya dengan menghampiri para pemain setelah Persija menaklukkan Bali United 3-0 di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Sabtu (17/2/2018).

Baca juga : Bepe Beri Komentar Menggelitik soal Medalinya yang Hilang

"Itu kesalahan sendiri, kenapa dia enggak menjaga," kata Ismed kepada wartawan, termasuk BolaSport.com, di Lapangan Halim Perdanakusuma, Jakarta, Rabu (21/2/2018).

Pemain Persija Jakarta, Bambang Pamungkas dan Andritany Ardhiyasa, merayakan kemenangan timnya di final Piala Presiden 2018 atas Bali United di Stadion Utama GBK pada Sabtu (17/2/2018).HERKA YANIS PANGARIBOWO/BOLA/BOLASPORT Pemain Persija Jakarta, Bambang Pamungkas dan Andritany Ardhiyasa, merayakan kemenangan timnya di final Piala Presiden 2018 atas Bali United di Stadion Utama GBK pada Sabtu (17/2/2018).

Pemain asal Aceh itu pun menganalogikannya dengan ponsel yang hilang saat dipegang seseorang dalam situasi keramaian.

"Sekarang, kamu nih misalnya, punya handphone di tangan, terus hilang, salah siapa?" ujar Ismed.

Pemain berusia 38 tahun itu menyebut bahwa dia juga diserbu fans saat merayakan gelar juara di lapangan.
 
"Saya juga berdesak-desakan dengan Jakmania, dia saja (Bepe) yang tidak hati-hati," tutur Ismed. (M Robbani)

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Timnas Indonesia 'Dikepung' Juara Piala Asia U23, STY Minta Garuda Percaya

Timnas Indonesia "Dikepung" Juara Piala Asia U23, STY Minta Garuda Percaya

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Jadi Kabar Gembira, Energi untuk Semua Atlet

Timnas U23 Indonesia Jadi Kabar Gembira, Energi untuk Semua Atlet

Timnas Indonesia
Leicester Promosi ke Premier League, Kans Tutup Musim dengan 100 Poin

Leicester Promosi ke Premier League, Kans Tutup Musim dengan 100 Poin

Liga Inggris
Trofi Liga Champions ke Indonesia, Morientes dan Vidic Turut Serta

Trofi Liga Champions ke Indonesia, Morientes dan Vidic Turut Serta

Sports
Timnas U23 Indonesia dan Olimpiade 2024, Mimpi dari Selembar Karton Putih

Timnas U23 Indonesia dan Olimpiade 2024, Mimpi dari Selembar Karton Putih

Timnas Indonesia
Jadwal Thomas dan Uber Cup 2024: Tim Putra Indonesia Vs Inggris, Putri Lawan Hong Kong

Jadwal Thomas dan Uber Cup 2024: Tim Putra Indonesia Vs Inggris, Putri Lawan Hong Kong

Badminton
Timnas Indonesia Sudah Layak Bersaing di Level Asia

Timnas Indonesia Sudah Layak Bersaing di Level Asia

Timnas Indonesia
Daftar 4 Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Uzbekistan Lawan Indonesia

Daftar 4 Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Uzbekistan Lawan Indonesia

Internasional
Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Sports
Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Liga Spanyol
Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Internasional
Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com