Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Andre Silva Termasuk Pemain yang Bahagia dengan Pemecatan Montella

Kompas.com - 28/11/2017, 12:33 WIB

KOMPAS.com - Pemecatan Vincenzo Montella dari AC Milan ternyata tak sepenuhnya membuat orang-orang di klub tersebut menyesal. Para penggemar AC Milan justru meluapkan perasaan bahagia mereka melalui media sosial.

Kini tiga pemain Milan justru dikabarkan senang setelah klub memecat sang pelatih. Seperti dilansir BolaSport.com dari Calciomercato, Andre Silva, Giacomo Bonaventura dan Mateo Musacchio tengah bahagia setelah klub mengambil keputusan tersebut.

(Baca Juga: 5 Meme Kocak Sambut Gennaro Gattuso sebagai Pelatih Baru AC Milan, Bakal seperti Fear Factor?)

Silva memang kurang bahagia dengan keputusan Montella yang jarang memberikannya kesempatan bermain. Datang dari FC Porto pada musim panas tahun ini, Silva hanya dimainkan sebanyak delapan kali di Liga Italia dan hanya empat di antaranya dia masuk dalam starting eleven.

Kehadiran Gennaro Gattuso sebagai pelatih baru memberikan angin segar untuk Silva terkait kesempatan bermain.

(Baca Juga: 5 Meme Kocak Sambut Gennaro Gattuso sebagai Pelatih Baru AC Milan, Bakal seperti Fear Factor?)

Sementara itu Bonaventura dan Musacchio juga tak bahagia selama Rossoneri di bawah kendali Montella. Kini, kedua pemain tersebut menyambut dengan gembira era baru Milan di bawah kendali Gattuso.

Gattuso diperkirakan hanya akan menggantikan jabatan Montella hingga akhir musim 2017-2018. Setelah itu, Milan akan menentukan apakah dia harus pergi atau bertahan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Motogp
Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Liga Inggris
Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

Badminton
Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

Timnas Indonesia
Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

Liga Inggris
Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

Motogp
Hasil Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia Unggul 2-0 Atas Inggris

Hasil Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia Unggul 2-0 Atas Inggris

Badminton
Prediksi Bung Ahay: Peluang Indonesia ke Final Terbuka, Waspada Gaya Eropa

Prediksi Bung Ahay: Peluang Indonesia ke Final Terbuka, Waspada Gaya Eropa

Timnas Indonesia
Semifinal Piala Asia U23, Jangan Remehkan Lagi Indonesia

Semifinal Piala Asia U23, Jangan Remehkan Lagi Indonesia

Liga Indonesia
Hasil Thomas Cup 2024, Anthony Sinisuka Ginting Menang

Hasil Thomas Cup 2024, Anthony Sinisuka Ginting Menang

Badminton
Fakta Menarik Uzbekistan, Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23

Fakta Menarik Uzbekistan, Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Pesan dan Harapan untuk Ernando Ari Jelang Laga Melawan Uzbekistan

Pesan dan Harapan untuk Ernando Ari Jelang Laga Melawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com