Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kosuke Tambah Daftar Pemain Persela yang Alami Cedera

Kompas.com - 12/09/2017, 10:45 WIB
Hamzah Arfah

Penulis

LAMONGAN, KOMPAS.com – Belum juga dapat diperkuat Ahmad Nur Hardianto, Muhammad Fahmi Al Ayyubi, dan Ivan Carlos, Persela Lamongan harus kembali kehilangan satu pemain lagi akibat cedera.

Adalah gelandang energik asal Jepang, Kosuke Yamazaki Uchida, yang divonis mengalami cedera pergelangan kaki kanan seusai memperkuat tim Laskar Joko Tingkir saat menang 1-0 atas Perseru Serui di Stadion Surajaya, Lamongan, Jumat (8/9/2017) lalu.

"Kosuke masih cedera dan masih perlu MRI (magnetic resonance imaging). Saat ini, masih ada bengkak di engkel kaki kanannya. Jalan saja juga masih pakai egrang (penyangga)," tutur pelatih anyar Persela, Aji Santoso, seperti dilansir di laman resmi klub.

Belum diketahui secara pasti penyebab Kosuke mengalami cedera tersebut dalam pertandingan kontra Perseru.

Mengetahui peran vital Kosuke di lini tengah tim Laskar Joko Tingkir, Aji pun berharap sang gelandang bisa segera pulih dari cedera yang dialaminya.

Terlebih lagi, Persela juga masih membutuhkan beberapa tambahan poin guna menghindar dari degradasi di akhir musim kompetisi Liga 1.

"Mudah-mudahan pertandingan ke depan dia bisa main. Menurut saya, Kosuke salah satu pemain penting di tim ini. Semoga satu sampai dua hari ini cederanya pulih supaya bisa segera latihan. Kamis sudah berangkat ke Malang," tutur dia.

Dalam pertandingan selanjutnya, Persela sudah ditunggu oleh tuan rumah Arema FC dalam rangkaian pertandingan pekan ke-24. Laga kedua tim ini dijadwalkan bakal berlangsung pada Sabtu (16/9/2017) mendatang.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

3 Skenario Timnas U23 Indonesia Raih Tiket Olimpiade Paris 2024

3 Skenario Timnas U23 Indonesia Raih Tiket Olimpiade Paris 2024

Timnas Indonesia
Saat Pelatih Uzbekistan Tak Gentar Gemuruh Suporter Indonesia...

Saat Pelatih Uzbekistan Tak Gentar Gemuruh Suporter Indonesia...

Timnas Indonesia
Hasil Tottenham Vs Arsenal 2-3, Meriam London Sukses Raih Poin Penuh

Hasil Tottenham Vs Arsenal 2-3, Meriam London Sukses Raih Poin Penuh

Liga Inggris
Klasemen MotoGP 2024: Jorge Martin Teratas, Bagnaia Kedua

Klasemen MotoGP 2024: Jorge Martin Teratas, Bagnaia Kedua

Motogp
Syarat Nobar Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan Diperbolehkan

Syarat Nobar Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan Diperbolehkan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Tak Terbebani Olimpiade, Mau Cetak Sejarah

Piala Asia U23 2024: STY Tak Terbebani Olimpiade, Mau Cetak Sejarah

Timnas Indonesia
Hasil MotoGP Spanyol 2024: Bagnaia Hattrick Menang di Jerez, Marquez Kedua

Hasil MotoGP Spanyol 2024: Bagnaia Hattrick Menang di Jerez, Marquez Kedua

Motogp
Prediksi Susunan Pemain Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan, Tanpa Struick

Prediksi Susunan Pemain Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan, Tanpa Struick

Timnas Indonesia
Hasil Inter Vs Torino: Diwarnai Kartu Merah, Calhanoglu Bawa Nerazzurri Menang

Hasil Inter Vs Torino: Diwarnai Kartu Merah, Calhanoglu Bawa Nerazzurri Menang

Liga Italia
Pemain Uzbekistan: Indonesia Tim Kuat, Jalan Laga Akan Ketat

Pemain Uzbekistan: Indonesia Tim Kuat, Jalan Laga Akan Ketat

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Uzbekistan, Tekad Witan dan Pelajaran Piala AFF 2022

Indonesia Vs Uzbekistan, Tekad Witan dan Pelajaran Piala AFF 2022

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik 'Gila' Uzbekistan

Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik "Gila" Uzbekistan

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Persik 2-1, Bajul Ijo Raih Poin Penuh Lewat Gol Dramatis

Hasil Persebaya Vs Persik 2-1, Bajul Ijo Raih Poin Penuh Lewat Gol Dramatis

Liga Indonesia
Kata Bambang Nurdiansyah Soal Pencapaian Timnas U23, Perlu Berwaspada

Kata Bambang Nurdiansyah Soal Pencapaian Timnas U23, Perlu Berwaspada

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com