Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cetak Dua Gol, Marcus Rashford Tuai Pujian

Kompas.com - 16/07/2017, 16:15 WIB
Anju Christian

Penulis

Sumber JUARA

KOMPAS.com - Penyerang Manchester United, Marcus Rashford, menuai pujian dari Manajer Jose Mourinho berkat penampilan apiknya dalam laga perdana pramusim 2017 melawan LA Galaxy.

Marcus Rashford mencetak sepasang gol dalam kemenangan 5-2 Man United atas Galaxy di Stubhub Center, Los Angeles, Sabtu (15/7/2017) atau Minggu pagi WIB.

Brace penyerang berumur 19 tahun itu tercipta pada menit kedua dan ke-20. Gol-gol Man United lainnya datang dari Marouane Fellaini (26'), Henrihk Mkhitaryan (67'), dan Anthony Martial (72').

Adapun dua gol balasan Galaxy dicetak oleh Giovani dos Santos pada menit ke-79 dan ke-88.

Baca juga: Mesin Penggerak Real Madrid Menolak Istirahat

Menurut Mourinho, aksi gemilang tersebut menunjukkan bahwa Rashford sudah mengalami perkembangan pesat sejak menjalani debut bersama tim senior pada 2015.

"Saya berpikir itu adalah sebuah evolusi natural dari seorang pemain muda dan akumulasi menit bermain di lapangan," kata sang nakhoda dilansir laman resmi klub.

Bukan cuma kemampuan, Mourinho juga melihat perubahan di diri Rashford dalam segi fisik.

"Tubuh Anda akan berubah ketika dewasa. Rashford sudah tinggi ketika saya datang 13 bulan lalu dan sekarang semakin menjulang. Hal itu tak mungkin terjadi tanpa latihan khusus. Akan tetapi, kecepatan dia adalah hal terpenting buat saya," tutur Mourinho.

Man United masih akan berada di Amerika Serikat. Selesai "menghajar" Galaxy, tim yang bakal menjadi lawan skuad asuhan Mourinho selanjutnya adalah Real Salt Lake. (Ade Jayadireja)

Baca juga: Mantan Kiper Barcelona Bikin Aplikasi Kencan Online

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Timnas Indonesia 'Dikepung' Juara Piala Asia U23, STY Minta Garuda Percaya

Timnas Indonesia "Dikepung" Juara Piala Asia U23, STY Minta Garuda Percaya

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Jadi Kabar Gembira, Energi untuk Semua Atlet

Timnas U23 Indonesia Jadi Kabar Gembira, Energi untuk Semua Atlet

Timnas Indonesia
Leicester Promosi ke Premier League, Kans Tutup Musim dengan 100 Poin

Leicester Promosi ke Premier League, Kans Tutup Musim dengan 100 Poin

Liga Inggris
Trofi Liga Champions ke Indonesia, Morientes dan Vidic Turut Serta

Trofi Liga Champions ke Indonesia, Morientes dan Vidic Turut Serta

Sports
Timnas U23 Indonesia dan Olimpiade 2024, Mimpi dari Selembar Karton Putih

Timnas U23 Indonesia dan Olimpiade 2024, Mimpi dari Selembar Karton Putih

Timnas Indonesia
Jadwal Thomas dan Uber Cup 2024: Tim Putra Indonesia Vs Inggris, Putri Lawan Hong Kong

Jadwal Thomas dan Uber Cup 2024: Tim Putra Indonesia Vs Inggris, Putri Lawan Hong Kong

Badminton
Timnas Indonesia Sudah Layak Bersaing di Level Asia

Timnas Indonesia Sudah Layak Bersaing di Level Asia

Timnas Indonesia
Daftar 4 Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Uzbekistan Lawan Indonesia

Daftar 4 Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Uzbekistan Lawan Indonesia

Internasional
Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Sports
Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Liga Spanyol
Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Internasional
Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com