Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Atep Mewaspadai Sektor Sayap Madura United

Kompas.com - 07/10/2016, 19:39 WIB
Dendi Ramdhani

Penulis

BANDUNG, KOMPAS.com - Kapten Persib Bandung, Atep, menilai pertarungan melawan Madura United di Stadion Bangkalan, Sabtu (8/10/2016), akan berlangsung menarik. Menurutnya, laga pekan ke-22 TSC 2016 ini akan menjadi arena duel para pemain lincah di kedua kubu.

Mantan pemain Persija Jakarta itu berpendapat, kedua tim sama-sama memiliki pemain cepat di sektor sayap.

"Ini bisa disebut perang sektor sayap, karena kita tahu ada Bayu Gatra yang dominan di sana. Kami juga sama, mempunyai pemain cepat. Artinya, ini akan menjadi pertandingan yang menarik, akan saling menyerang dari sisi sayap," tutur Atep, Jumat (7/10/2016).

Berkaca pada laga sebelumnya, Atep mengatakan timnya sudah mengantisipasi strategi yang diterapkan anak asuh Gomes de Olivera.

"Persiapan sudah dilakukan, kami lebih menyoroti startegi yang akan diperagakan lawan Madura. Kami tahu Madura mempunyai kolektivitas yang tinggi, dari segi mencetak gol juga cukup baik. Selama persiapan kemarin kami sudah detail bagaimana taktik yang akan diterapkan lawan," ungkapnya.

Selain menyoroti sinergi antarlini, Atep menilai, Persib mesti lebih efektif dalam mengonversi serangan.

"Juga yang kami soroti, kami lebih ingin memanfaatkan peluang yang kami dapatkan. Artinya kami ingin lebih pintar dalam bermain," ujarnya. 

"Pada pertandingan lalu, kami belum sepenuhnya tahu cara bermain Madura. Sekarang kami sudah mendapatkan pelajaran mereka bermain seperi apa, artinya kesalahan yang dilakukan pada pertandingan pertama akan kami perbaiki," tambahnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Internasional
Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Liga Indonesia
Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Liga Indonesia
Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Liga Indonesia
Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com