Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Del Bosque Akan Bicarakan Masa Depannya

Kompas.com - 28/06/2016, 09:31 WIB

KOMPAS.com - Pelatih tim nasional Spanyol, Vicente del Bosque, akan membicarakan tentang masa depannya dengan federasi sepak bola Spanyol. Dia ingin memastikan posisinya setelah La Furia Roja tersingkir dari pentas Piala Eropa 2016.

Spanyol gagal mewujudkan impian untuk mempertahankan gelar Piala Eropa, yang mereka rengkuh dalam dua edisi terakhir. Melawan Italia, yang mereka taklukkan 4-0 pada final empat tahun lalu, El Matador menyerah 0-2 dalam duel di Stade de France, Senin (27/6/2016).

Hasil ini melanjutkan tren negatif Spanyol setelah tersingkir secara tragis pada Piala Dunia 2014. Dalam event di Brasil tersebut, Spanyol datang dengan status juara bertahan, tetapi langsung pulang karena tidak lolos babak penyisihan grup.

Kegagalan ini mengembuskan spekulasi tentang masa depan Del Bosque, apakah dia masih menjadi arsitek Spanyol untuk kualifikasi Piala Dunia 2018 yang mulai bergulir September nanti. Tetapi Del Bosque menolak untuk memberikan konfirmasi.

"Sekarang bukan saat yang tepat bagi kami. Kami kalah dan sudah tersingkir, tetapi anda harus menerima kekalahan ini dengan rasa hormat," ujar Del Bosque usai pertandingan.

"Kami akan takut pada paruh pertama dan lebih agresif pada babak kedua, tetapi tidak bisa mencetak gol. Italia memberikan kami banyak tekanan dengan kekuatan fisik mereka."

"Mengenai masa depanku, saya akan berbicara dengan presiden. Saya tidak berbicara dengan para pemain. Saya belum memutuskan apakah berhenti atau tidak. Saya akan berbicara dengan (Angel Maria) Villar terlebih dahulu."

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Indonesia Vs Guinea, Kata Ketua Badan Timnas soal Elkan Baggott

Indonesia Vs Guinea, Kata Ketua Badan Timnas soal Elkan Baggott

Timnas Indonesia
Petinggi Persib Harap Dua Kubu Suporter Bisa Hadir di Championship Series Liga 1

Petinggi Persib Harap Dua Kubu Suporter Bisa Hadir di Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Madrid ke Final Liga Champions, Sensasi Ancelotti dan Dongeng 'Comeback' Los Blancos

Madrid ke Final Liga Champions, Sensasi Ancelotti dan Dongeng "Comeback" Los Blancos

Liga Champions
Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Malam Ini

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Malam Ini

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Situasi Bola Mati dan Tekad Skuad Kaba Diawara

Indonesia Vs Guinea: Situasi Bola Mati dan Tekad Skuad Kaba Diawara

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, STY Mau Berjuang di Tengah Kondisi Tak Sempurna

Indonesia Vs Guinea, STY Mau Berjuang di Tengah Kondisi Tak Sempurna

Timnas Indonesia
Hasil Drawing ASEAN Club Championship 2024-2025, Borneo FC di Grup Neraka

Hasil Drawing ASEAN Club Championship 2024-2025, Borneo FC di Grup Neraka

Liga Indonesia
Piala Asia U17 Putri 2024, Garuda Pertiwi Mawas Diri, Coach Mochi Tak Target Tinggi

Piala Asia U17 Putri 2024, Garuda Pertiwi Mawas Diri, Coach Mochi Tak Target Tinggi

Timnas Indonesia
3 Fakta Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris 2024, Maksimalkan Kans Terakhir

3 Fakta Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris 2024, Maksimalkan Kans Terakhir

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Shin Tae-yong Waspadai Satu Keunggulan Lawan

Indonesia Vs Guinea, Shin Tae-yong Waspadai Satu Keunggulan Lawan

Timnas Indonesia
Link Streaming Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris 2024 Malam Ini

Link Streaming Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris 2024 Malam Ini

Timnas Indonesia
Viking Persib Ajukan Penangguhan Aturan Larangan Suporter Tandang ke PSSI

Viking Persib Ajukan Penangguhan Aturan Larangan Suporter Tandang ke PSSI

Liga Indonesia
Nominasi Gol Terbaik Piala Asia U23 2024, Ada Rafael Struick dan Witan Sulaeman

Nominasi Gol Terbaik Piala Asia U23 2024, Ada Rafael Struick dan Witan Sulaeman

Timnas Indonesia
Suara Optimisme Jelang Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris

Suara Optimisme Jelang Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris

Timnas Indonesia
Even Offroad Bertajuk IMI X IOF Challenge Akan Bergulir di Kebumen

Even Offroad Bertajuk IMI X IOF Challenge Akan Bergulir di Kebumen

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com