Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tiang Gawang Selalu Menjadi Penghalang Bayern...

Kompas.com - 28/04/2016, 07:46 WIB

MADRID, KOMPAS.com - Bayern Muenchen meraih 16 peluang saat melakoni leg pertama semifinal Liga Champions 2015-2016 di Stadion Vicente Calderon, Rabu (27/4/2016) atau Kamis dini hari WIB. Sayang, tidak ada satu pun yang mampu menjebol gawang Atletico Madrid yang dikawal Jan Oblak.

Peluang terbaik Bayern untuk mencetak gol terjadi pada menit ke-54 melalui David Alaba. Sepakan jarak jauh bek asal Austria itu tak mampu diantisipasi kiper Jan Oblak, tetapi bola membentur mistar gawang.

Bayern akhirnya takluk 0-1 dari Atletico lewat gol yang dicetak Saul Niguez pada menit ke-11. Andai tembakan Alaba tak menghantam mistar, tim tamu bisa meraih hasil seri dan memiliki modal gol tandang untuk menghadapi leg kedua di Allianz Arena.

"Kami bermain sangat bagus dan membuat banyak peluang pada babak kedua. Namun itu tidak cukup," kata Alaba selepas pertandingan.

Kejadian Alaba lantas menorehkan tinta hitam di data statistik Bayern. Dalam 3 musim terakhir keikutsertaan di Liga Champions, sang rakasa Jerman mencatatkan 18 tembakan membentur tiang gawang.

Torehan tersebut menjadikan Bayern sebagai tim dengan jumlah tembakan membentur tiang terbanyak di kompetisi paling elite Eropa.

Jadi, sah saja apabila menyebut tiang gawang sebagai batu sandungan Philipp Lahm dkk dalam meraih trofi Si Kuping Besar pada musim 2013-2014, 2014-2015, dan mungkin juga 2015-2016.

 

Catatan Bayern di liga lebih parah. Pada 3 musim terakhir Bundesliga, Squawka mencatat ada 38 tendangan yang mengenai tiang gawang. (Ade Jayadireja)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Reaksi Media Korsel: 'Magis Shin Tae-yong' dan 'Tragedi di Doha'

Reaksi Media Korsel: "Magis Shin Tae-yong" dan "Tragedi di Doha"

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun 'Menari'...

Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun "Menari"...

Timnas Indonesia
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23: Mental Baja, Saatnya Mimpi Lebih Tinggi

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23: Mental Baja, Saatnya Mimpi Lebih Tinggi

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Patahkan Rekor Kelolosan Korsel ke Olimpiade

Timnas U23 Indonesia Patahkan Rekor Kelolosan Korsel ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Sejarah untuk Indonesia!

Daftar Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Sejarah untuk Indonesia!

Timnas Indonesia
Hasil Indonesia Vs Korea Selatan: Menangi Adu Penalti, Garuda ke Semifinal!

Hasil Indonesia Vs Korea Selatan: Menangi Adu Penalti, Garuda ke Semifinal!

Timnas Indonesia
Hasil Brighton Vs Man City: Gol Langka De Bruyne, Citizens Geser Liverpool

Hasil Brighton Vs Man City: Gol Langka De Bruyne, Citizens Geser Liverpool

Liga Inggris
FT Indonesia vs Korea Selatan 2-2: Unggul Jumlah Pemain, Garuda Muda Kecolongan

FT Indonesia vs Korea Selatan 2-2: Unggul Jumlah Pemain, Garuda Muda Kecolongan

Timnas Indonesia
Unggul Jumlah Pemain, Timnas U23 Indonesia Malah Kebobolan

Unggul Jumlah Pemain, Timnas U23 Indonesia Malah Kebobolan

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com