Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

De Bruyne Tumbang, City Tak Butuh Pengganti

Kompas.com - 29/01/2016, 21:55 WIB
Ferril Dennys

Penulis


MANCHESTER, KOMPAS.com -
Manajer Manchester City, Manuel Pellegrini, tak berencana membeli pemain pada bursa transfer Januari ini, meskipun Kevin De Bruyne mengalami cedera panjang.

De Bruyne mengalami cedera pada pertandingan semifinal kedua Piala Liga Inggris atau Capital One melawan Everton di Stadion Etihad, Rabu (27/1/2016). De Bruyne mencetak satu gol pada laga yang dimenangi The Citizens dengan skor 3-1 itu.

Masuk sebagai pemain pengganti sejak menit ke-66, De Bruyne mengalami cedera pada lutut kanannya seusai dilanggar Ramiro Funes Mori pada pengujung laga.

Pemain asal Belgia tersebut diperkirakan akan absen selama 10 pekan. Dengan begitu, City tanpa De Bruyne dalam 15 pertandingan.

Cederanya De Bruyne tentu sebuah kehilangan besar bagi The Citizens mengingat ia telah mencetak 12 gol dan 12 assits sepanjang musim ini.

Meskipun tanpa De Bruyne, Pellegrini yakin skuad yang ada saat ini masih bisa bersaing sehingga tidak perlu memboyong pemain baru.

"Bukan tujuan kami merekrut siapa pun. Skuad tampil sangat baik sejauh ini. Dalam sejumlah pertandingan musim ini, kami tidak bisa diperkuat David Silva dan Sergio Aguero. Kini, kami akan bermain tanpa Kevin. Saya percaya pada skuad dan berharap kami bisa terus menjadi tim yang kompetitif," kata Pellegrini.

"Kami berharap Kevin bisa segera pulih. Namun pada diagnosa pertama, dia akan absen selama 10 pekan. Tentu Kevin adalah pemain penting bagi klub dan kini tanpa dia hingga akhir musim ini," sambungnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Olimpiade Paris 2024: Media China Sebut Jonatan Sebagai Ancaman

Olimpiade Paris 2024: Media China Sebut Jonatan Sebagai Ancaman

Badminton
Bali United Vs Persib, Nick Kuipers Menilai Maung Bandung Punya Keuntungan

Bali United Vs Persib, Nick Kuipers Menilai Maung Bandung Punya Keuntungan

Liga Indonesia
Sambut Piala Soeratin, PS Ebod Jaya Kebumen Seleksi Ratusan Pemain Lokal

Sambut Piala Soeratin, PS Ebod Jaya Kebumen Seleksi Ratusan Pemain Lokal

Liga Indonesia
Jadwal Liga Inggris: Lawatan Liverpool dan Partai Sulit Man City

Jadwal Liga Inggris: Lawatan Liverpool dan Partai Sulit Man City

Liga Inggris
Bintang Como Patrick Cutrone Cerita Peran Mendiang Ayah dan Kebanggaan Promosi Sebagai Putra Daerah

Bintang Como Patrick Cutrone Cerita Peran Mendiang Ayah dan Kebanggaan Promosi Sebagai Putra Daerah

Liga Italia
Thailand Open 2024: Gregoria dkk Antisipasi Faktor Angin Saat Bertanding

Thailand Open 2024: Gregoria dkk Antisipasi Faktor Angin Saat Bertanding

Badminton
Harapan Pemain Persib soal VAR di Championship Series Liga 1 2023-2024

Harapan Pemain Persib soal VAR di Championship Series Liga 1 2023-2024

Liga Indonesia
Thailand Open 2024, Ester dan Komang Bawa Spirit Piala Uber

Thailand Open 2024, Ester dan Komang Bawa Spirit Piala Uber

Badminton
Bali United Vs Persib: Hodak Ogah Lihat Masa Lalu, Ujian Angin Kencang

Bali United Vs Persib: Hodak Ogah Lihat Masa Lalu, Ujian Angin Kencang

Liga Indonesia
Patrick Cutrone Bawa Como Promosi, Kelahiran Kembali Titisan Inzaghi

Patrick Cutrone Bawa Como Promosi, Kelahiran Kembali Titisan Inzaghi

Liga Italia
Indra Sjafri Buka Kans Pemain Keturunan Perkuat Timnas U20 Indonesia

Indra Sjafri Buka Kans Pemain Keturunan Perkuat Timnas U20 Indonesia

Timnas Indonesia
Madura United Vs Borneo FC: Sape Kerrab Ogah Terbuai Memori Indah

Madura United Vs Borneo FC: Sape Kerrab Ogah Terbuai Memori Indah

Liga Indonesia
Skenario Man City dan Arsenal Juara Liga Inggris, Selisih Gol Bisa Menentukan

Skenario Man City dan Arsenal Juara Liga Inggris, Selisih Gol Bisa Menentukan

Liga Inggris
Bali United Vs Persib: Optimisme Hodak di Tengah Bayangan Rekor Buruk

Bali United Vs Persib: Optimisme Hodak di Tengah Bayangan Rekor Buruk

Liga Indonesia
Demi Juara Liga Inggris, Pemain Arsenal Rela Jadi Suporter Tottenham

Demi Juara Liga Inggris, Pemain Arsenal Rela Jadi Suporter Tottenham

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com