Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ronaldo Apresiasi 6 Kemenangan Beruntun Portugal

Kompas.com - 09/10/2015, 07:22 WIB
Anju Christian

Penulis

Sumber A Bola

BRAGA, KOMPAS.com - Kapten Portugal, Cristiano Ronaldo, mengapresiasi kemenangan timnya atas Denmark pada lanjutan kualifikasi di Estadio Municipal de Braga, Kamis (8/10/2015). Sebab, kemenangan tersebut berbuah tiket lolos otomatis ke Piala Eropa 2016.

Bagi Portugal, kemenangan ini menjadi kali keenam secara beruntun pada kualifikasi. Mereka pun berhak memuncaki klasemen Grup I dengan koleksi 18 poin dari tujuh pertandingan. Adapun Denmark yang menduduki peringkat kedua, cuma mengoleksi 12 poin dari delapan pertandingan.

Setelah pertandingan, Ronaldo mengatakan, Syukurlah, kami tak membutuhkan kalkulator untuk menghitung poin dalam kualifikasi."

"Enam kemenangan beruntun adalah sesuatu yang luar biasa. Kami telah menuntaskan semua tantangan. Denmark memang tak pantas menang karena bermain dengan semangat bertahan," lanjut Ronaldo.

Ronaldo turut melantunkan pujian kepada sosok pelatih Fernando Santos. Dinilai Ronaldo, pria berusia 60 tahun tersebut merupakan faktor kunci di balik kesuksesan Portugal.

"Dia memulihkan performa beberapa pemain. Fernando Santos adalah aset bagi kami," tutur Ronaldo.

Portugal menjadi salah satu negara yang memastikan lolos pada Kamis (8/10/2015). Negara lainnya adalah Irlandia Utara seusai menang 3-1 atas Yunani. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Juventus Vs AC Milan, Tidak Ada Pemenang

Juventus Vs AC Milan, Tidak Ada Pemenang

Liga Italia
Hasil Lengkap Tim Indonesia di Piala Thomas & Uber 2024

Hasil Lengkap Tim Indonesia di Piala Thomas & Uber 2024

Badminton
Hasil Man United Vs Burnley: Gol Penalti Buyarkan Kemenangan MU

Hasil Man United Vs Burnley: Gol Penalti Buyarkan Kemenangan MU

Liga Inggris
Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Motogp
Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Liga Inggris
Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

Badminton
Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

Timnas Indonesia
Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

Liga Inggris
Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

Motogp
Hasil Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia Unggul 2-0 Atas Inggris

Hasil Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia Unggul 2-0 Atas Inggris

Badminton
Prediksi Bung Ahay: Peluang Indonesia ke Final Terbuka, Waspada Gaya Eropa

Prediksi Bung Ahay: Peluang Indonesia ke Final Terbuka, Waspada Gaya Eropa

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com