Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Persib Waspadai Ancaman Bola Mati

Kompas.com - 07/10/2015, 03:23 WIB
Ferril Dennys

Penulis


BANDUNG, KOMPAS.com - Persib Bandung wajib mewaspadai bola mati Mitra Kukar saat kedua tim bertemu pada semifinal kedua Piala Presiden 2015, di Stadion Si Jalak Harupat, Sabtu (10/10/2015).

Atep dan kawan-kawan memang harus membayar mahal karena kelengahan mengantisipasi bola mati Naga Mekes pada semifinal pertama di Stadion Aji Imbut, Tenggarong, pada akhir pekan lalu. Gol tunggal tunggal Carlos Raul Sciucatti tercipta melalui tandukannya dengan memanfaatkan tendangan bebas Zulkifili Syukur.

Pelatih Djadjang Nurdjaman mengaku bahwa ia telah mempersiapkan anak asuhnya untuk mengantisipasi bola mati jelang melawan Mitra Kukar pada semifinal pertama. "Namun, gol itu tetap terjadi, itu membuat saya nyesek karena kami sudah latihan beberapa kali dalam mengantisipasi bola-bola mati," jelas Djanur.
 
Karena itu, Djanur berharap Atep dan kawan-kawan lebih berkonsentrasi dan dan disiplin pada laga nanti. Pelatih Majalengka tersebut tak ingin timnya mengulang kesalahan yang sama. "Pelanggaran seperti kemarin seharusnya tidak perlu, dibayang-bayangi saja sudah cukup selesai," ujarnya.

"Namun, kami tetap harus mewaspadai mereka, terutama waspada dalam mengantisipasi bola-bola mati. Saya juga berharap anak-anak Sabtu nanti harus lebih gereget dalam memberikan tekanan ke gawang Mitra Kukar," tuturnya.

Persib wajib meraih kemenangan dengan minimal skor 2-0 untuk meraih tiket final. Peluang untuk meraih kemenangan nanti cukup terbuka mengingat Maung Bandung bisa diperkuat Illija Spasojevic, Vladimir Vujovic, Zulham Zamrun, Hariono, dan Ahmad Jupriyanto. Kelima pemain tersebut absen pada semifinal pertama karena akumulasi kartu.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Timnas Indonesia
Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Kebobolan, Skor Sama Kuat 1-1

Live Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Kebobolan, Skor Sama Kuat 1-1

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak 1-0: Ivar Jenner Cetak Gol Cantik, Garuda Unggul

Live Indonesia Vs Irak 1-0: Ivar Jenner Cetak Gol Cantik, Garuda Unggul

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Saling Rangkai Serangan, Tendangan Bebas Marselino Masih Lemah

Live Indonesia Vs Irak: Saling Rangkai Serangan, Tendangan Bebas Marselino Masih Lemah

Timnas Indonesia
Championship Series: Fakta Aneh Persib Vs Bali United di Mata Alberto

Championship Series: Fakta Aneh Persib Vs Bali United di Mata Alberto

Liga Indonesia
Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Lebihi Ekspektasi, Kans ke Olimpiade Terbuka

Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Lebihi Ekspektasi, Kans ke Olimpiade Terbuka

Timnas Indonesia
Susunan Pemain Indonesia Vs Irak: Struick Kembali, Hubner Kapten

Susunan Pemain Indonesia Vs Irak: Struick Kembali, Hubner Kapten

Timnas Indonesia
Perebutan Peringkat 3 Piala Asia U23, Legenda Irak Akui Indonesia Berbahaya

Perebutan Peringkat 3 Piala Asia U23, Legenda Irak Akui Indonesia Berbahaya

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Indonesia Vs Irak, Kickoff 22.30 WIB

Link Live Streaming Indonesia Vs Irak, Kickoff 22.30 WIB

Timnas Indonesia
Hasil Thomas Cup 2024: Juara Bertahan Keok, Malaysia Bungkam Jepang

Hasil Thomas Cup 2024: Juara Bertahan Keok, Malaysia Bungkam Jepang

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com