Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pesan Perpisahan Mourinho untuk Gerrard

Kompas.com - 08/05/2015, 23:20 WIB
Anju Christian

Penulis

Sumber The Mirror

LONDON, KOMPAS.com - Manajer Chelsea, Jose Mourinho, melontarkan pesan perpisahan untuk Kapten Liverpool, Steven Gerrard saat kedua tim bertanding di Stamford Bridge dalam lanjutan Premier League, Minggu (10/5/2015). Mourinho juga menyatakan, Gerrard merupakan salah satu lawan favoritnya.

"Steven Gerrard merupakan salah satu musuh favorit dan kesayangan saya. Ia membuat saya jadi manajer yang lebih baik," ungkap Mourinho.

Mourinho enggan membicarakan rencanapara pemain Liverpool membentuk barisan guard of honour sebagai bentuk penghargaan terhadap Chelsea yang sudah memastikan gelar juara Premier League.

Dia justru ingin menghormati musuh favoritnya. Sebab, laga ini bisa menjadi kesempatan terakhir Mourinho berhadapan dengan Gerrard, yang memutuskan hengkang ke LA Galaxy pada musim panas tahun ini.

"Inilah waktu saya untuk menghormati Gerrard dan mengatakan saya menjadi manajer seperti ini. Saya sangat sedih karena inilah kali terakhir saya melawannya. Saya membutuhkan lawan seperti dia untuk menjadi pelatih yang lebih baik," sambung manajer berkebangsaan Portugal ini.

Mourinho turut mengapresiasi loyalitas Gerrard. Berkali-kali, gelandang berusia 34 tahun itu menampik pinangan klub raksasa Eropa demi bertahan di Anfield. Penolakan dari Gerrard juga pernah diterima Mourinho.

"Saya coba untuk merekrutnya ke Chelsea, Inter Milan, dan Real Madrid. Tetapi, ia selalu menjadi musuh. Saya ingin menghormatinya. Semoga Stamford Bridge merasakan hal serupa," tutur Mourinho.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Harga Tiket Euro 2024, dari Rp 500.000 hingga Rp 35 Juta

Harga Tiket Euro 2024, dari Rp 500.000 hingga Rp 35 Juta

Internasional
Madura United Tak Khawatir Banyak Pemain Keluar Jelang Liga 1 2024-2025

Madura United Tak Khawatir Banyak Pemain Keluar Jelang Liga 1 2024-2025

Liga Indonesia
Hasil Copa America 2024: Uruguay Pesta Gol, Amerika Dibekuk Panama

Hasil Copa America 2024: Uruguay Pesta Gol, Amerika Dibekuk Panama

Internasional
Ten Hag Setuju Kontrak Baru di Man United, Niat Bawa Van Nistelrooy

Ten Hag Setuju Kontrak Baru di Man United, Niat Bawa Van Nistelrooy

Liga Inggris
Hasil Uruguay Vs Bolivia 5-0: Gol Nunez, Aksi Suarez, La Celeste Pesta

Hasil Uruguay Vs Bolivia 5-0: Gol Nunez, Aksi Suarez, La Celeste Pesta

Internasional
Suka Duka Perjuangan Beli Tiket Piala Eropa 2024 di Jerman 

Suka Duka Perjuangan Beli Tiket Piala Eropa 2024 di Jerman 

Internasional
AC Milan Bentuk 'Milan Futuro' Saingan 'Juventus Next Gen'

AC Milan Bentuk "Milan Futuro" Saingan "Juventus Next Gen"

Liga Italia
Euro 2024: Inggris Sambut Kembali Foden, Gordon Jatuh dari Sepeda

Euro 2024: Inggris Sambut Kembali Foden, Gordon Jatuh dari Sepeda

Internasional
Jadwal MotoGP Belanda 2024, Mengaspal Lagi Usai Ramai Kabar Transfer

Jadwal MotoGP Belanda 2024, Mengaspal Lagi Usai Ramai Kabar Transfer

Motogp
Euro 2024: Dampak Hasil Imbang dengan Swiss bagi Timnas Jerman

Euro 2024: Dampak Hasil Imbang dengan Swiss bagi Timnas Jerman

Internasional
Langkah Perbasi untuk Sagil Muhammad, Bocah 12 Tahun Setinggi 2 Meter

Langkah Perbasi untuk Sagil Muhammad, Bocah 12 Tahun Setinggi 2 Meter

Sports
Euro 2024: Italia Diliputi Kekecewaan, Riccardo Calafiori Sang Harapan

Euro 2024: Italia Diliputi Kekecewaan, Riccardo Calafiori Sang Harapan

Internasional
Catatan Nova untuk 2 Pemain Timnas U16, Mathew Ryan dan Lucas Raphael

Catatan Nova untuk 2 Pemain Timnas U16, Mathew Ryan dan Lucas Raphael

Liga Indonesia
Hasil Panama Vs Amerika Serikat 2-1: Diwarnai 2 Kartu Merah, Pulisic dkk Kalah

Hasil Panama Vs Amerika Serikat 2-1: Diwarnai 2 Kartu Merah, Pulisic dkk Kalah

Internasional
Jepang Segrup dengan Indonesia, Samurai Biru Tatap Tantangan Sulit

Jepang Segrup dengan Indonesia, Samurai Biru Tatap Tantangan Sulit

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads

Copyright 2008 - 2024 PT. Kompas Cyber Media (Kompas Gramedia Digital Group). All Rights Reserved.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com