Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Timnas U-19 Gelar Pelatnas di Kota Batu

Kompas.com - 30/10/2013, 16:51 WIB
Ferril Dennys

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Tim nasional Indonesia U-19 akan menggelar pemusatan latihan di Kota Batu, Jawa Timur, mulai 9 November 2013. Pemusatan latihan ini merupakan persiapan Evan Dimas dan kawan-kawan jelang tampil di putaran final Piala Asia U-19 di Myanmar pada 9-23 Oktober 2014.

Pelatih timnas U-19, Indra Sjafri, memilih Kota Batu setelah pelatih asal Sumatera Barat tersebut bersama asisten  pelatih, Eko Purdjianto, Nursaelan Santoso, Jarot Supriadi dan Guntur Cahyo Utomo, bertemu dengan tim High Performance Unit (HPU) Badan Tim Nasional (BTN) di kantor  BTN pada 22-23 Oktober 2013.  

Dalam pertemuan tersebut, Indra membagi tiga tahap pemusatan latihan, yakni persiapan umum, persiapan spesifik, dan pra-kompetisi.

Persiapan umum, Indra memilih lokasi pemusatan latihan di Kota Batu, Jawa Timur. Sementara untuk persiapan spesifik, Indra memilih menggelar pemusatan latihan di Universitas Negeri Yogyakarta.

Indra pun memilih Yogyakarta sebagai homebase untuk persiapan pra-kompetisi. Timnas U-19 dijadwalkan melakoni uji coba baik di dalam negeri maupun di luar negeri, dan turnamen.

"Untuk teknis pramusim, saya serahkan implementasinya ke BTN. Karena saya sebagai pelatih tidak akan berhubungan dengan para pihak yang akan terlibat dalam ujicoba-ujicoba tim. Saya hanya memberi syarat dan kualifikasi ke BTN. Selanjutnya BTN yang menjalankan sehingga kegiatan itu terlaksana," jelas Indra dalam rilis yang dikirimkan BTN, Rabu (30/10/2013).

Indra ditargetkan membawa tim mencapai empat besar Piala Asia U-19 yang digelar di Myanmar pada 2014. Dengan begitu, Garuda Jaya otomatis lolos ke Piala Dunia U-20 Selandia Baru 2015.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Inter Miami Menang Tanpa Messi, Reaksi Keras Fans, Martino Minta Maaf

Inter Miami Menang Tanpa Messi, Reaksi Keras Fans, Martino Minta Maaf

Liga Lain
MilkLife Soccer League 2024, Komitmen untuk Sepak Bola Putri Indonesia

MilkLife Soccer League 2024, Komitmen untuk Sepak Bola Putri Indonesia

Liga Indonesia
Susunan Pemain Persib Vs Madura United, Maung Tanpa Marc Klok

Susunan Pemain Persib Vs Madura United, Maung Tanpa Marc Klok

Liga Indonesia
Link Live Streaming Persib Bandung Vs Madura United, Kickoff 19.00 WIB

Link Live Streaming Persib Bandung Vs Madura United, Kickoff 19.00 WIB

Liga Indonesia
Persib Vs Madura United: Kans Ukir Sejarah, Rakhmad Hanya Ingin Mengabdi

Persib Vs Madura United: Kans Ukir Sejarah, Rakhmad Hanya Ingin Mengabdi

Liga Indonesia
Hasil Final Malaysia Masters 2024, Rinov/Pitha Runner-up Usai Dibekuk Wakil Tuan Rumah

Hasil Final Malaysia Masters 2024, Rinov/Pitha Runner-up Usai Dibekuk Wakil Tuan Rumah

Badminton
Bersiap Singapore Open 2024, Jonatan Christie Waspada Pergerakan Lawan

Bersiap Singapore Open 2024, Jonatan Christie Waspada Pergerakan Lawan

Badminton
Siaran Langsung dan Live Streaming Persib Vs Madura United di Final Liga 1

Siaran Langsung dan Live Streaming Persib Vs Madura United di Final Liga 1

Liga Indonesia
Man United Juara Piala FA, Guardiola Sebut Lisandro Martinez Terbaik di Dunia

Man United Juara Piala FA, Guardiola Sebut Lisandro Martinez Terbaik di Dunia

Liga Inggris
Persib Vs Madura United: Laskar Sape Kerrab Siap Main Terbuka, Hibur Penonton

Persib Vs Madura United: Laskar Sape Kerrab Siap Main Terbuka, Hibur Penonton

Liga Indonesia
Fokus Jadi Kunci Malik Risaldi Bawa Madura United ke Final Vs Persib

Fokus Jadi Kunci Malik Risaldi Bawa Madura United ke Final Vs Persib

Liga Indonesia
Daftar Posisi Start MotoGP Catalunya 2024, Aleix Espargaro Start Pertama

Daftar Posisi Start MotoGP Catalunya 2024, Aleix Espargaro Start Pertama

Motogp
Persib Vs Madura United, Kesiapan Mental Pemain Laskar Sape Kerrab Hadapi Tekanan

Persib Vs Madura United, Kesiapan Mental Pemain Laskar Sape Kerrab Hadapi Tekanan

Liga Indonesia
Head to Head Persib Vs Madura United, Sape Kerrab Tak Terkalahkan di Bandung

Head to Head Persib Vs Madura United, Sape Kerrab Tak Terkalahkan di Bandung

Liga Indonesia
Guardiola Minta Man United Putuskan Masa Depan Ten Hag

Guardiola Minta Man United Putuskan Masa Depan Ten Hag

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com