Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Icardi Lebih Vital daripada Messi dan Ronaldo

Kompas.com - 30/11/2016, 06:04 WIB

MILAN, KOMPAS.com - Mauro Icardi (23) tampil cemerlang dalam kemenangan Inter Milan saat menjamu Fiorentina, Senin (28/11/2016). Jika patokannya kontribusi terhadap produktivitas tim, peran Icardi lebih vital daripada Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo.

Icardi mencetak dua dari empat gol yang bersarang ke jala gawang Fiorentina. Sisanya diciptakan oleh Marcelo Brozovic dan Antonio Candreva hingga Inter Milan unggul 4-2.

Dengan sepasang torehan awal pekan ini, Icardi sudah berperan atas terciptanya 16 gol Inter setelah melakoni 14 partai di Serie A 2016-2017.

Perinciannya, sang kapten menyumbang 12 gol dan 4 assist. Jumlah tersebut sudah mencakup 72 persen dari total produktivitas tim (22 gol)!

Baca Juga:

Besarnya peran Icardi terhadap gol total tim mengalahkan catatan kontribusi Messi dan Ronaldo buat klub mereka masing-masing.

Sampai La Liga pekan ke-13, Messi menyumbang 9 gol dan 3 assist buat FC Barcelona. Artinya, sang megabintang Argentina berperan dalam 36 persen gol klub (33).

Adapun persentase Ronaldo kalah tipis saja dari Messi untuk Real Madrid. Kapten timnas Portugal tersebut sementara ini memuncaki daftar top scorer dengan 10 gol.

Ia juga melepas 2 assist. Alhasil, kuota kontribusi CR7 untuk gol timnya adalah 33 persen dari total 36 torehan yang dibukukan El Real.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Yan Couto Ikuti Permintaan Timnas Brasil, Ubah Warna Rambut Pink ke Hitam

Yan Couto Ikuti Permintaan Timnas Brasil, Ubah Warna Rambut Pink ke Hitam

Internasional
Mbappe dan Saliba, Dua Kawan SD yang Perkuat Perancis di Euro 2024

Mbappe dan Saliba, Dua Kawan SD yang Perkuat Perancis di Euro 2024

Internasional
CEO Adidas Sebal Sekaligus Kagum dengan Toni Kroos

CEO Adidas Sebal Sekaligus Kagum dengan Toni Kroos

Internasional
Kata Kapten Skotlandia Andy Robertson Jelang Laga Lawan Jerman

Kata Kapten Skotlandia Andy Robertson Jelang Laga Lawan Jerman

Internasional
Ambisi Cristiano Ronaldo di Euro 2024: Semifinal? Saya Mau Lebih Jauh!

Ambisi Cristiano Ronaldo di Euro 2024: Semifinal? Saya Mau Lebih Jauh!

Internasional
5 Fakta Menarik Jerman Vs Skotlandia di Laga Pembuka Euro 2024

5 Fakta Menarik Jerman Vs Skotlandia di Laga Pembuka Euro 2024

Internasional
Kvaratskhelia Bicara Debut Timnas Georgia: Kendalikan Emosi dan Ingin Lolos Grup

Kvaratskhelia Bicara Debut Timnas Georgia: Kendalikan Emosi dan Ingin Lolos Grup

Internasional
Bayern Resmi Rekrut Bintang Timnas Jepang Hiroki Ito

Bayern Resmi Rekrut Bintang Timnas Jepang Hiroki Ito

Bundesliga
Prediksi Skor dan Susunan Pemain Jerman Vs Skotlandia di Euro 2024

Prediksi Skor dan Susunan Pemain Jerman Vs Skotlandia di Euro 2024

Internasional
Lionel Messi Tidak Bakal Main di Olimpiade Paris: Terlalu Berat...

Lionel Messi Tidak Bakal Main di Olimpiade Paris: Terlalu Berat...

Internasional
Jadwal Euro 2024, Jerman Vs Skotlandia Main Dini Hari Nanti

Jadwal Euro 2024, Jerman Vs Skotlandia Main Dini Hari Nanti

Internasional
Virus Mengoyak Kamp Timnas Perancis Jelang Piala Eropa 2024

Virus Mengoyak Kamp Timnas Perancis Jelang Piala Eropa 2024

Internasional
Efek Rumput SUGBK ke Lutut Thom Haye Setelah Perayaan Gol

Efek Rumput SUGBK ke Lutut Thom Haye Setelah Perayaan Gol

Timnas Indonesia
Klub Cristiano Ronaldo Ingin Jadikan Virgil van Dijk Bek Termahal Dunia

Klub Cristiano Ronaldo Ingin Jadikan Virgil van Dijk Bek Termahal Dunia

Liga Lain
Italia Bawa Misi Pertahankan Gelar Euro, Beruntung Punya Spalletti

Italia Bawa Misi Pertahankan Gelar Euro, Beruntung Punya Spalletti

Liga Lain
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com