Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Putra Sulung Messi Tak Tertarik dengan Sepak Bola

Kompas.com - 05/09/2016, 14:56 WIB
Nugyasa Laksamana

Penulis

Sumber Telefe

BUENOS AIRES, KOMPAS.com — Megabintang FC Barcelona, Lionel Messi, mengungkapkan bahwa putra sulungnya, Thiago, kurang meminati olahraga sepak bola.

Sebagai pesepak bola, nama Messi sudah tak perlu diragukan lagi. Sepanjang karier profesionalnya, Messi sukses mempersembahkan berbagai gelar, baik untuk tim maupun individu.

Bersama Barcelona, Messi berkontribusi meraih 29 gelar juara, termasuk empat trofi Liga Champions dan delapan titel La Liga.

Berkat prestasi fantastisnya bersama Barcelona, Messi pun sanggup merengkuh penghargaan FIFA Ballon d'Or atau Pemain Terbaik Dunia sebanyak lima kali.

Kendati begitu, kesuksesan Messi sebagai pesepak bola tak menular kepada anaknya. Messi menyatakan bahwa sang anak tak tertarik terhadap sepak bola.

"Saya tak membelikan anak saya banyak bola, atau memaksanya untuk bermain bola. Sebab, dia tidak menyukainya," ujar Messi seperti dikutip dari Telefe, Minggu (5/9/2016) waktu setempat.

Menurut Messi, Barcelona sedang menggarap proyek yang mewadahi anak-anak para pesepak bola untuk bermain sepak bola.

Dengan adanya program tersebut, Messi pun berharap anaknya perlahan menyukai, atau bahkan menggeluti sepak bola seperti dirinya.

"Mari kita lihat, apakah dia akan ketagihan. Proyek ini menjadi awal yang baik," Messi menambahkan.

Saat ini, Messi dilaporkan sedang dalam keadaan cedera. Alhasil, ia terpaksa absen memperkuat Argentina pada laga kualifikasi Piala Dunia 2018 kontra Venezuela, Selasa (6/9/2016) atau Rabu pagi WIB.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Timnas Indonesia
Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Liga Inggris
Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Liga Lain
Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan 'Burnout' Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan "Burnout" Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Timnas Indonesia
Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Timnas Indonesia
Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Badminton
Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Timnas Indonesia
Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com