Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pelatih Thailand: Indonesia adalah Lawan Rumit

Kompas.com - 05/08/2016, 06:31 WIB
Anju Christian

Penulis

Sumber TODAY

KOMPAS.com - Pelatih Thailand, Kiatisuk Senamuang, tetap mewaspadai Indonesia menjelang Piala AFF 2016. Bahkan, dia menyebut Tim Garuda sebagai lawan rumit.

Berdasarkan undian, Thailand akan bersaing dengan Indonesia, Singapura, dan Filipina di Grup A. Thailand diunggulkan karena paling bagus menilik peringkat FIFA dan berstatus sebagai juara bertahan.

Sebaliknya, Indonesia menyandang predikat "kuda hitam" lantaran absen di level internasional selama setahun.

Meski begitu, Kiatisuk mengabaikan hitung-hitungan di atas kertas dan tetap mewaspadai kekuatan setiap lawan.

"Ini merupakan grup yang berat karena setiap tim memiliki kekuatan masing-masing. Filipina sedang meningkat dan Indonesia merupakan lawan rumit," ucap Kiatisuk.

Adapun perihal Singapura, Kiatisuk mewaspadai faktor historis. Bersama Thailand, Singapura merupakan pengoleksi empat gelar Piala AFF.

"Sejauh yang kami tahu, Singapura memiliki rekor bagus di Piala AFF. Jadi, pemain saya tidak akan memerhatikan hal lain dan berniat memeragakan permainan terbaik," tutur Kiatisuk.

Thailand dan Singapura baru bertanding pada pertandingan kedua di Philippine Sports Stadium, 22 November 2016.

Pada laga pertama, 19 November 2016, Thailand akan bertemu terlebih dahulu dengan Indonesia. Filipina dan Singapura melakoni duel setelahnya.

Kompas TV Timnas Indonesia Masuk Grup Neraka AFF 2016
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Indonesia Vs China di Final Uber Cup 2024, Ulangan 16 Tahun Silam

Indonesia Vs China di Final Uber Cup 2024, Ulangan 16 Tahun Silam

Badminton
Komang Ayu: Penentu Kemenangan, Bangga Masuk Final bersama Tim Uber

Komang Ayu: Penentu Kemenangan, Bangga Masuk Final bersama Tim Uber

Badminton
Susunan Pemain Indonesia Vs Taiwan di Semifinal Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Kembali

Susunan Pemain Indonesia Vs Taiwan di Semifinal Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Kembali

Badminton
Putaran Nasional Liga 3: Kans Lolos Menipis, ASIOP FC Wajib Sapu Bersih

Putaran Nasional Liga 3: Kans Lolos Menipis, ASIOP FC Wajib Sapu Bersih

Liga Indonesia
Siaran Langsung dan Link Live Streaming Piala Thomas 2024 Pukul 16.00 WIB

Siaran Langsung dan Link Live Streaming Piala Thomas 2024 Pukul 16.00 WIB

Badminton
Hasil Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia 3-2 Korea Selatan, Jumpa China di Final

Hasil Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia 3-2 Korea Selatan, Jumpa China di Final

Badminton
Ciro Alves Winger Tersubur Liga 1 untuk Persib, Sesalkan Gol vs PSM…

Ciro Alves Winger Tersubur Liga 1 untuk Persib, Sesalkan Gol vs PSM…

Liga Indonesia
Hasil Uber Cup 2024: Komang Ayu Menang, Merah Putih Tembus Final setelah 16 Tahun

Hasil Uber Cup 2024: Komang Ayu Menang, Merah Putih Tembus Final setelah 16 Tahun

Badminton
Alasan Timnas Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Digelar Tertutup

Alasan Timnas Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Digelar Tertutup

Timnas Indonesia
Hasil Uber Cup 2024: Ribka/Lanny Kalah 2 Gim Langsung, Indonesia 2-2 Korsel

Hasil Uber Cup 2024: Ribka/Lanny Kalah 2 Gim Langsung, Indonesia 2-2 Korsel

Badminton
Jadwal Championship Series, Agenda Persiapan Panjang Persib

Jadwal Championship Series, Agenda Persiapan Panjang Persib

Liga Indonesia
Hasil Piala Uber 2024: Ester Berjaya via Tiga Gim, Indonesia 2-1 Korsel

Hasil Piala Uber 2024: Ester Berjaya via Tiga Gim, Indonesia 2-1 Korsel

Badminton
Reus Pergi dari Dortmund, Bukti Pengabdian 12 Tahun Hadirkan Cinta Besar

Reus Pergi dari Dortmund, Bukti Pengabdian 12 Tahun Hadirkan Cinta Besar

Liga Lain
Thiago Silva Tinggalkan Chelsea, Pulang Kampung ke Fluminense

Thiago Silva Tinggalkan Chelsea, Pulang Kampung ke Fluminense

Internasional
Girona Bidik Kemenangan Kandang Pertama Atas Barcelona

Girona Bidik Kemenangan Kandang Pertama Atas Barcelona

Liga Spanyol
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com