Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Striker Norwich City Selamat dari Serangan Teror Brussels

Kompas.com - 22/03/2016, 19:51 WIB
Ferril Dennys

Penulis

Sumber Daily Star


BRUSSELES, KOMPAS.com -
Penyerang Norwich City, Dieumerci Mbokani, selamat dari serangan  yang terjadi di Bandara Zaventem, Brussels, Selasa (22/3/2016).

Di bandara tersebut, terjadi 2 ledakan. Saat ini, jumlah korban tewas di Bandara Zaventem mencapai 28 orang.

Selain di Zavantem, ledakan juga terjadi di Stasiun Metro Maalbeek yang mengakibatkan 15 orang tewas.

Saat ledakan terjadi, Mbokani berada di di Bandara Zavantem. Beruntung, penyerang berusia 30 tahun tersebut selamat meskipun dalam kondisi terguncang.

"Norwich City bisa mengonfirmasi bahwa Dieumerci Mbokani berada di Bandara Zaventem, Brussels, saat serangan teror terjadi pagi ini," tulis Norwich di situs resminya.

"Pemain pinjaman dari Dynamo Kyiv itu tidak terluka tetapi terguncang karena tragedi di bandara yang menyebabkan sejumlah orang tewas atau terbunuh." 

"Klub terus berdialog dengan Dieumerci yang saat ini sudah kembali ke rumah bersama keluarganya. Semua orang di Norwich City berbela sungkawa untuk korban kekejaman di Belgia pada hari ini." 

Terkait dengan tiga ledakan di dua tempat di Belgia, yakni dua ledakan di Bandara Zaventem dan satu di Stasiun Metro Maalbeek, diduga dilakukan jaringan teroris Paris.

Serangan teror di Paris, 13 November 2015, telah menewaskan lebih dari 130 orang. Usai kejadian di Paris itu, Belgia membatalkan jadwal pertandingan persahabatan. Kali ini, mereka membatalkan jadwal latihan. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Piala Asia U17 Putri 2024, Garuda Pertiwi Mawas Diri, Coach Mochi Tak Target Tinggi

Piala Asia U17 Putri 2024, Garuda Pertiwi Mawas Diri, Coach Mochi Tak Target Tinggi

Timnas Indonesia
3 Fakta Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris 2024, Maksimalkan Kans Terakhir

3 Fakta Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris 2024, Maksimalkan Kans Terakhir

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Shin Tae-yong Waspadai Satu Keunggulan Lawan

Indonesia Vs Guinea, Shin Tae-yong Waspadai Satu Keunggulan Lawan

Timnas Indonesia
Link Streaming Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris 2024 Malam Ini

Link Streaming Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris 2024 Malam Ini

Timnas Indonesia
Viking Persib Ajukan Penangguhan Aturan Larangan Suporter Tandang ke PSSI

Viking Persib Ajukan Penangguhan Aturan Larangan Suporter Tandang ke PSSI

Liga Indonesia
Nominasi Gol Terbaik Piala Asia U23 2024, Ada Rafael Struick dan Witan Sulaeman

Nominasi Gol Terbaik Piala Asia U23 2024, Ada Rafael Struick dan Witan Sulaeman

Timnas Indonesia
Suara Optimisme Jelang Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris

Suara Optimisme Jelang Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris

Timnas Indonesia
Even Offroad Bertajuk IMI X IOF Challenge Akan Bergulir di Kebumen

Even Offroad Bertajuk IMI X IOF Challenge Akan Bergulir di Kebumen

Liga Indonesia
Insiden Air Keras Faisal Halim, Ekstrem dan Kriminal

Insiden Air Keras Faisal Halim, Ekstrem dan Kriminal

Internasional
Proliga 2024, Bandung bjb Tandamata Bidik Kemenangan Penuh Serie Palembang

Proliga 2024, Bandung bjb Tandamata Bidik Kemenangan Penuh Serie Palembang

Sports
Kemenpora Dukung Turnamen untuk Pengembangan Bakat Atlet Bulu Tangkis Junior

Kemenpora Dukung Turnamen untuk Pengembangan Bakat Atlet Bulu Tangkis Junior

Sports
Warung Madura di Jersey Madura United

Warung Madura di Jersey Madura United

Liga Indonesia
Prediksi Indonesia Vs Guinea, Permainan Fisikal untuk Lolos Olimpiade

Prediksi Indonesia Vs Guinea, Permainan Fisikal untuk Lolos Olimpiade

Liga Indonesia
Disiram Air Keras, Pemain Malaysia Operasi Cangkok Kulit Senilai Rp 101 Juta

Disiram Air Keras, Pemain Malaysia Operasi Cangkok Kulit Senilai Rp 101 Juta

Liga Lain
Soal Marselino, Shin Tae-yong Minta Maaf

Soal Marselino, Shin Tae-yong Minta Maaf

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com