Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Usai Sulitkan Juve, Inter Diimbau Lebih Percaya Diri

Kompas.com - 03/03/2016, 08:46 WIB
Nugyasa Laksamana

Penulis

Sumber Rai Sport
MILAN, KOMPAS.com - Pelatih Inter Milan, Roberto Mancini, menyesali hasil semifinal kedua Coppa Italia melawan Juventus, Rabu (2/3/2016) waktu setempat. Kendati demikian, Mancini berharap hasil itu bisa menjadi cerminan untuk melecut kepercayaan diri Inter.

Pada semifinal pertama Coppa Italia, Inter takluk 0-3 dari Juventus. Namun, secara mengejutkan Inter mampu bangkit pada semifinal kedua, menang 3-0, sehingga sukses menyamakan agregat menjadi 3-3.

Akan tetapi, hasil itu belum cukup meloloskan Inter ke final Coppa Italia. Sebab, Inter dikalahkan Juventus 3-5 pada babak adu penalti.

Mancini pun mengungkapkan kekecewaannya lantaran timnya tersingkir dari Coppa Italia. Padahal, menurut Mancini, Inter sudah tampil impresif sepanjang laga.

"Ini adalah pertandingan yang indah. Saya memuji para pemain atas apa yang mereka lakukan. Saya turut sedih dengan hasil ini, karena mereka pantas lolos ke final," ujar Mancini, seperti dikutip dari Rai Sport.

Baca Juga:


Mancini berharap performa impresif saat melawan Juventus bisa menambah kepercayaan diri Inter.

"Mudah-mudahan kinerja kami ini bisa meningkatkan keyakinan pada diri sendiri untuk bisa meraih posisi ketiga pada akhir musim," ucap Mancini.

Saat ini, La Beneamata, julukan Inter, menduduki posisi kelima pada klasemen sementara Serie A, dengan perolehan 48 poin. Mereka berjarak lima poin dengan AS Roma di urutan ketiga yang merupakan tiket terakhir ke Liga Champions musim depan.

Selanjutnya, pada pekan ke-28 Serie A, Inter akan menjamu Palermo di Stadion Giuseppe Meazza, Minggu (6/3/2016) atau Senin dini hari WIB.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Tour of Turkiye Jadi Bukti Sepak Terjang Brand asal Indonesia bersama Atlet Balap Sepeda Internasional

Tour of Turkiye Jadi Bukti Sepak Terjang Brand asal Indonesia bersama Atlet Balap Sepeda Internasional

Sports
Piala Asia U17 Wanita 2024, Tekat Satoru Mochizuki Untuk Garuda Pertiwi

Piala Asia U17 Wanita 2024, Tekat Satoru Mochizuki Untuk Garuda Pertiwi

Timnas Indonesia
Playoff Olimpiade Paris 2024, 4 Perbandingan Indonesia dan Guinea

Playoff Olimpiade Paris 2024, 4 Perbandingan Indonesia dan Guinea

Timnas Indonesia
Lando Norris Menangi Balapan F1 Kali Pertama, Asapi Verstappen

Lando Norris Menangi Balapan F1 Kali Pertama, Asapi Verstappen

Internasional
Ester Nurumi Bersyukur, Bangga, dan Petik Pelajaran di Piala Uber 2024

Ester Nurumi Bersyukur, Bangga, dan Petik Pelajaran di Piala Uber 2024

Badminton
Perjuangan Luar Biasa Para Srikandi Merah Putih di Piala Uber 2024

Perjuangan Luar Biasa Para Srikandi Merah Putih di Piala Uber 2024

Badminton
Apresiasi untuk Perjuangan Tim Thomas-Uber Indonesia

Apresiasi untuk Perjuangan Tim Thomas-Uber Indonesia

Badminton
Klok Lihat Marselino Kerja Keras untuk Negara, Sesalkan Warganet yang Asal Bicara

Klok Lihat Marselino Kerja Keras untuk Negara, Sesalkan Warganet yang Asal Bicara

Liga Indonesia
Hasil dan Klasemen Liga Italia: Roma Vs Juventus 1-1, Milan Imbang

Hasil dan Klasemen Liga Italia: Roma Vs Juventus 1-1, Milan Imbang

Liga Italia
Hasil Roma Vs Juventus 1-1: Bremer Selamatkan Bianconeri

Hasil Roma Vs Juventus 1-1: Bremer Selamatkan Bianconeri

Liga Italia
Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Liga Italia
Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Liga Inggris
Timo Scheunemann Lihat Bakat Putri Potensial di MilkLife Soccer Challenge 2024

Timo Scheunemann Lihat Bakat Putri Potensial di MilkLife Soccer Challenge 2024

Sports
Hasil Final Thomas dan Uber Cup 2024: Indonesia Runner-up, China Kawinkan Gelar

Hasil Final Thomas dan Uber Cup 2024: Indonesia Runner-up, China Kawinkan Gelar

Badminton
Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com